Anda di halaman 1dari 22

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

DAFTARISI

DaftarIsi ................................................................................................................................... i
DaftarGambar ........................................................................................................................ ii
1. NetMeeting ..................................................................................................................... 1
2. KonfigurasiNetMeeting ............................................................................................... 2
3. MengirimDanMenerimaPanggilan .......................................................................... 9
4. Chat................................................................................................................................ 11
5. Whiteboard(DiskusidenganGambar)..................................................................... 13
6. TransferFile .................................................................................................................. 14
7. SharingDesktop/Program .......................................................................................... 17

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

DAFTARGAMBAR

Gambar1.
Gambar2.
Gambar3.
Gambar4.
Gambar5.
Gambar6.
Gambar7.
Gambar8.
Gambar9.
Gambar10.
Gambar11.
Gambar12.
Gambar13.
Gambar14.
Gambar15.
Gambar16.
Gambar17.
Gambar18.
Gambar19.
Gambar20.
Gambar21.
Gambar22.
Gambar23.
Gambar24.
Gambar25.
Gambar26.
Gambar27.
Gambar28.
Gambar29.
Gambar30.
Gambar31.
Gambar32.
Gambar33.
Gambar34.
Gambar35.
Gambar36.
Gambar37.
Gambar38.
Gambar39.
Gambar40.

MenjalankanNetMeetingdenganWindowsExplorer ........................... 2
MenjalankanNetMeetingdenganmenuRun .......................................... 2
LayarawalkonfigurasiNetMeeting.......................................................... 3
Layarpengisianinformasipribadi............................................................. 3
Pemilihanserverdirektori........................................................................... 4
PemilihankoneksijaringanyangdipakaiolehNetMeeting .................. 4
PenentuanlokasipembuatanshortcutkeprogramNetMeeting .......... 5
Layarawalpengaturanperangkataudio.................................................. 5
Pengaturanspeaker...................................................................................... 6
Layarpengaturanmicrophone ................................................................... 6
Layarterakhirkonfigurasi .......................................................................... 7
UnblockNetMeetingdiFirewall................................................................ 7
LayarutamaNetMeeting ............................................................................ 8
PemanggilanpenggunalaindenganNetMeeting ................................... 9
TombolCall ................................................................................................... 9
Dialogpenerimaan/penolakanpanggilan ................................................ 9
Daftaruseryangterhubung...................................................................... 10
TombolChat................................................................................................ 11
Layarchat .................................................................................................... 11
Contohpengirimandanpenerimaanpesan ........................................... 11
Pengirimanpesanketujuantertentu....................................................... 12
TombolWhiteboard ................................................................................... 13
Layarwhiteboard ....................................................................................... 13
TombolTransferFile .................................................................................. 14
LayarTransferFile ..................................................................................... 14
TombolTambahFile .................................................................................. 14
PemilihanFileyangakandikirim ............................................................ 14
TombolHapusFile ..................................................................................... 15
TombolKirim.............................................................................................. 15
Prosespengirimanfile ............................................................................... 15
TombolStopPengiriman........................................................................... 15
Layarpenerimaanfiledikomputerpenerima ....................................... 15
TombolFolderPenerima ........................................................................... 16
Contohisifolderpenerimafile................................................................. 16
Penggantianfolderpenerimafile............................................................. 16
TombolSharingDesktop........................................................................... 17
Desktopkomputerorangpertamadilayarkomputerorangkedua .. 17
Layaryangsudahbolehdikendalikan(controllable).............................. 18
DialogRequestControl ............................................................................. 19
Layarkomputerorangpertamadikendalikanolehorangkedua ....... 19

ii

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

1. NETMEETING
NetMeeting adalah suatu perangkat lunak bawaan dari sistem operasi Microsoft
Windows yang menyediakan fasilitasfasilitas untuk berkomunikasi antar
penggunanyadiseluruhdunia.

Dengan fasilitasfasilitas NetMeeting anda dapat melakukan beberapa aktivitas


melaluijaringankomputeryangdiantaranyaadalah:
1. Melakukan pemanggilan ke komputer lain atau ke telepon biasa (via VoIP)
denganmenggunakanjaringankomputer.
2. Melakukanrapat/meetingdenganoranglainyangterkoneksidenganjaringan
yangkitagunakansecaraaudio/video.
3. Berbagi(sharing)penggunaanprogramataudesktop.
4. Pengendaliankomputerjarakjauh.
5. Diskusi dengan pengguna lain baik dengan suara, tulisan (chat) atau pun
dengangambar(whiteboard).
6. Melakukanpengirimandanpenerimaanfile.

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.1

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

2. KONFIGURASINETMEETING
Sebelum digunakan, program NetMeeting harus dikonfigurasi terlebih dahulu.
Ketika NetMeeting pertama kali dieksekusi, maka proses konfigurasi ini pasti
dilakukan. Adapun langkahlangkah konfigurasi program NetMeeting adalah
sebagaiberikut:
a. Jalankan/eksekusifileprogramNetMeeting
AdabeberapacarapengeksekusianprogramNetMeeting,diantaranya:
MenggunakanWindowsExplorer
Carilah folder C:\Program Files\NetMeeting, kemudian double klik di file
Conf.exe

Gambar1.

MenjalankanNetMeetingdenganWindowsExplorer

MenggunakanmenuRun
Klik tombol menu Start Run Browse, kemudian cari file program
NetMeeting yaitu C:\Program Files\NetMeeting\Conf.exe. Kemudian klik
tombolOKuntukmenjalankanprogramtersebut.

Gambar2.

MenjalankanNetMeetingdenganmenuRun

b. Jika program ini dijalankan untuk pertama kalinya, maka langkah konfigurasi
harus dilakukan terlebih dahulu. Proses konfigurasi dimulai dengan layar
berikut:

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.2

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

Gambar3.

LayarawalkonfigurasiNetMeeting

Pada gambar 3, layar program berisi keterangan mengenai NetMeeting. Klik


tombolNext>untukmelanjutkankeprosesberikutnya.

c. Langkah selanjutnya adalah pengisian informasi pribadi yang akan digunakan


sebagaipengenalandadikomputerpenggunalain.

Gambar4. Layarpengisianinformasipribadi
Isilahdatadatadiatassesuaidenganyangandainginkan.Jikatelahselesai,klik
tombolNext>untukmelanjutkankeprosesberikutnya.

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.3

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

d. Layar selanjutnya adalah layar pemilihan server direktori. Server direktori


adalah sebuah server yang menampung namanama pengguna yang dapat
dipanggilolehNetMeeting.

Gambar5.

Pemilihanserverdirektori

Karena kita hanya akan menggunakan NetMeeting dalam jaringan LAN maka
lebih baik jika anda membiarkan pilihanpilihan tersebut tidak dicentang. Klik
tombolNext>untukkelangkahselanjutnya.

e. Layar konfigurasi selanjutnya adalah layar pengaturan jenis koneksi jaringan


yangandapakai.

Gambar6.

PemilihankoneksijaringanyangdipakaiolehNetMeeting

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.4

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

PilihLocalAreaNetworkkarenajaringanyangdipakaiadalahjaringanLAN.Jika
NetMeeting digunakan untuk melakukan pemanggilan melalui jaringan yang
menggunakanmodem,makabolehdipilihpilihan1atau2.Kliktombol Next>
untukmelanjutkankelangkahselanjutnya.

f.

LayarberikutnyaadalahlayarpemilihanpembuatanshortcutNetMeeting.

Gambar7.

PenentuanlokasipembuatanshortcutkeprogramNetMeeting

Pilihlahlokasipembuatanshortcutyangdilakukan.KliktombolNext>.
g. Konfigurasiberikutnyaadalahpengaturanperangkataudio.

Gambar8.

Layarawalpengaturanperangkataudio.

KliktombolNext>untukmeneruskanproses.

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.5

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

h. Perangkat audio yang pertama diatur adalah speaker. Layar berikut akan
memperlihatkanbagaimanapengaturanspeaker.
Pengaturan speaker digunakan untuk memeriksa apakah speaker yang anda
gunakandapatdigunakandalamNetMeeting.

Gambar9.

i.

Pengaturanspeaker

Klik tombol Test untuk melakukan pemeriksaan apakah speaker yang kita
gunakan berfungsi untuk digunakan dalam program ini. Jika terdengar berarti
speakeryangandagunakanbisadipakaidalamNetMeeting.KliktombolNext>
untukmelakukanpemeriksaanselanjutnya.

Perangkat audio selanjutnya yang harus diatur adalah microphone. Pengaturan


microphone digunakan untuk memeriksa apakah suara dari microphone yang
kitapakaidapatdideteksiolehkomputer.

Gambar10. Layarpengaturanmicrophone

Langkah selanjutnya adalah mengatur apakah microphone yang dipakai dapat


digunakan dalam program ini. Cobalah dengan berbicara melalui microphone,

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.6

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

dan lihatlah apakah suara kita terdeteksi oleh computer yang ditandai dengan
bergeraknyaindicatorvolumesuara.Kliktombol Next> untukmeneruskanke
prosesselanjutnya.

j.

Layarselanjutnyalayarterakhirkonfigurasi.

Gambar11. Layarterakhirkonfigurasi

KliktombolFinishuntukmenutuplayartersebut.

k. JikaandamenggunakanWindowsXPdanmengaktifkanfasilitasFirewallmaka
akanmuncullayarberikut.

Gambar12. UnblockNetMeetingdiFirewall

Klik tombol Unblock agar program NetMeeting anda dapat melakukan


komunikasidenganuserlaindikomputerlaintanpadiblokolehFirewall.

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.7

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

l.

Jika konfigurasi telah dilakukan, maka layar utama NetMeeting akan tampil
sepertigambardibawahini.

Call

KotakAlamat

Disconnect
Direktori

C ll

Layarvideo

PengaturanAudio

Aktif/Nonaktif
video

Daftarpengguna
Yangtersambung

TransferFile

SharingDesktop

Whiteboard

Chat

Gambar13. LayarutamaNetMeeting

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.8

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

3. MENGIRIMDANMENERIMAPANGGILAN
Untuk memanggil pengguna lain agar dapat berkomunikasi dengan kita, langkah
yangharusdilakukanadalah:
a. Isialamattujuandikotakalamat
Alamat tujuan boleh berisi nama komputer, alamat ip (boleh juga alamat email
ataunotelepon).Contoh:

Gambar14. PemanggilanpenggunalaindenganNetMeeting

b. KliktombolCall
LambangtombolCalladalah

Gambar15. TombolCall

c. Jika anda melakukan pemanggilan, maka di komputer yang dituju akan


terdengar suara dering telepon (boleh diganti) dan akan muncul dialog apakah
andaakanditolakatauditerima.

Gambar16. Dialogpenerimaan/penolakanpanggilan

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.9

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

Klik tombol Accept jika ingin menerima panggilan, dan klik tombol Ignore
jikainginmenolakpemanggilan.

d. Jika diterima, maka akan muncul namanama user yang terhubung dengan
panggilankita.

Gambar17. Daftaruseryangterhubung

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.10

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

4. CHAT
Fasilitas chat digunakan untuk saling mengirim teks antar pengguna. Untuk
melakukanchat,ikutilangkahlangkahberikut:
a. KliktombolChat.

Gambar18. TombolChat

b. PenekanantombolChatakanmenampilkanlayarchat.

Layarchat

TombolKirim
Tempat penulisan
pesan
Pemilihantujuan

Gambar19. Layarchat

c. Untuk mengirim pesan, kirim pesan di tempat penulisan pesan dan kemudian
tekantombolEnterataumengkliktombolKirim.

Gambar20. Contohpengirimandanpenerimaanpesan

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.11

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

d. Jika hanya ingin mengirimkan pesan ke tujuan tertentu saja, maka pilih tujuan
yangdiinginkanpadabagianSendTo.

Gambar21. Pengirimanpesanketujuantertentu

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.12

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

5. WHITEBOARD(DISKUSIDENGANGAMBAR)
Fasilitas whiteboard digunakan untuk melakukan diskusi bersama pengguna lain
tetapi dalam bentuk gambar. Setiap pengguna dapat menggambar dalam
whiteboard yang akan langsung update ke whiteboard di pengguna yang lainnya.
Fasilitas whiteboard ini sangat cocok jika digunakan untuk diskusi dalam bentuk
gambarsepertimendiskusikanlokasisuatutempat(denahlokasi),flowchart,grafik
danlainlain.

Langkahlangkahmenggunakanwhiteboardadalahsebagaiberikut:
a. KliktombolWhiteboard

Gambar22. TombolWhiteboard

b. Penekanan tombol whiteboard akan menampilkan layar whiteboard seperti di


bawahini.

Gambar23. Layarwhiteboard

c. Gunakantomboltombolpembuatangambar.Setiapandamelakukanperubahan
terhadapwhiteboardmakaakansecaraotomatismengubahtampilanwhiteboard
diuserlainyangtersambung.

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.13

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

6. TRANSFERFILE
Fasilitas transfer file adalah fasilitas yang sangat penting. Fasilitas ini digunakan
untuk melakukan pengiriman file ke user lain yang terhubung dengan NetMeeting
yangkitapakai.

Langkahlangkahuntuktransferfileadalah:
a. KliktombolTransferFile

Gambar24. TombolTransferFile

b. PenekanantombolTransferFileakanmenampilkanlayarTransferFilesepertidi
bawahini.

Gambar25. LayarTransferFile

c. Untuk melakukan pengiriman file, langkah pertama adalah menentukan file


yangakandikirim,yaitudenganmengkliktombolTambahFile.

Gambar26. TombolTambahFile

Pilihfileyangingindikirimkan.

Gambar27. PemilihanFileyangakandikirim

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.14

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

Jika ingin membatalkan/menghapus suatu file yang akan dikirim, klik tombol
HapusFile.

Gambar28. TombolHapusFiledariListFile

d. Jikafiletelahselesaidipilih,makakirimkandenganmengkliktombolKirim.

Gambar29. TombolKirim

Gambar30. Prosespengirimanfile

Jikainginmembatalkanpengiriman,kliktombolStopPengiriman.

Gambar31. TombolStopPengiriman

e. Di komputer pengguna tujuan, akan muncul suatu layar yang menyatakan


bahwaadafileyangtelahandaterima.

Gambar32. Layarpenerimaanfiledikomputerpenerima

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.15

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

f.

Jikaandasebagaipenerimafile,makafileyangditerimaakanlangsungdisimpan
di folder penerima file yang standarnya adalah di folder C:\Program
Files\NetMeeting\Received Files. Untuk membuka folder tersebut adalah
denganmengkliktombolFolderPenerima.

Gambar33. TombolFolderPenerima

JikatombolFolderPenerimadiklik,makaakanmuncullayarwindowsexlporer
yangmembukafoldertersebut.

Gambar34. Contohisifolderpenerimafile

Jika anda mempunyai folder lain yang anda ingin gunakan untuk folder
penerima file, maka klik menu di layar tranfer file pada menu Files Change
Folder.PilihlahfolderpenerimafileyangandainginkandankliktombolOK.

Gambar35. Penggantianfolderpenerimafile

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.16

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

7. SHARINGDESKTOP/PROGRAM
Sharing desktop adalah suatu fasilitas yang memperbolehkan pengguna lain
mengendalikansemuaobjekdesktopkomputerkita.Dengankatalainpenggunalain
dapatberperilakusepertihalnyakitatetapidilakukandarijarakjauh.Pengunalain
dapat menggerakan mouse, mengetik keyboard, melakukan instalasi program,
membukaprogram,mematikankomputerdanlainlain.

Sharing program adalah suatu fasilitas yang memperbolehkan pengguna lain


mengendalikansebuahprogramyangsedangberjalandikomputeryangkitapakai.
ContohnyaadalahmisalkankitamempunyaisebuahfileMicrosoftExcelyangberisi
datadatatertentu,tetapikitatidakmenguasaimengenaifungsifungsidiMicrosoft
Excel.Olehkarenaitumungkinandamemintaoranglainuntukmembuatkanrumus
yangandakehendaki.

Agar lebih mudah dalam prakteknya, lebih baik sharing desktop dilakukan oleh 2
komputer/user saja. Kemudian tentukan siapa yang menjadi orang pertama dan
orangkedua.Orangpertamaadalahorangyangdesktopkomputernyadishare(yang
akan dikendalikan oleh orang kedua), dan orang kedua adalah orang yang akan
mengendalikancomputerorangpertama.

Langkahlangkahyangdilakukanolehorangpertama:
a. KliktombolSharingDesktop.

Gambar36. TombolSharingDesktop

b. DigroupSharePrograms,klikitemDesktopjikainginmengsharekeseluruhan
desktop atau klik suatu program jika hanya ingin menshare program tertentu
saja.
c. Klik tombol Share. Dengan mengklik tombol share, maka layar desktop orang
pertamaakanmunculdilayarkomputerorangkedua

Gambar37. Desktopkomputerorangpertamadilayarkomputerorangkedua

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.17

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

Akan tetapi, orang kedua tidak dapat melakukan kendali terhadap desktop
komputer orang pertama. Orang kedua hanya dapat melihat aktivitas yang
dilakukanolehorangpertamasaja.
d. Agarorangkeduadapatmelakukankendaliterhadapkomputerpertama,maka
kliktombolAllowControl.

Controllable

Gambar38. Layaryangsudahbolehdikendalikan(controllable)

Adaduapilihanyangmunculyaitu:
- Automaticallyacceptrequestforcontrol,dipilihjikasetiaporangyangmerequest
pengendalianakanselaluditerimasecaraotomatis.
- Donotdisturbwithrequestsforcontrolrightnow,dipilihjikaandatidakingin
memperbolehkanuserlainmengendalikankomputerandasekarang.

e. KliktombolClose.
f. Untuk mengambil alih kendali ketika desktop sedang dikendalikan oleh user
lain,caranyaadalahdenganmelakukankliktombolmousedimanasajadidalam
desktop.
g. Untuk menutup layar sharing desktop, klik tombol sharing desktop, kemudian
kliktombolUnshareatauUnshareAll.

Langkahlangkahyangdilakukanolehorangkedua
a. Setelah orang pertama melakukan allow control, maka secara otomatis menu
controlyangadadilayarorangpertamaakanaktifdanbisadiklik.
b. Untuk melakukan permintaan/request pengendalian, yang perlu dilakukan
adalahklikmenuControlRequestControl.Kemudiantunggusampaiorang
pertamamengkliktombolAccept.

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.18

Tutorial:PemanfaatanNetMeetingdalamLAN(LocalAreaNetwork)

Gambar39. DialogRequestControl

c. Jika orang pertama mengklik tombol Accept , maka orang kedua telah berhak
mengendalikandesktopcomputerorangpertama.

Controlled by Nama
Orangkedua

d.

Gambar40. Layarkomputerorangpertamadikendalikanolehorangkedua

e. Agar orang pertama mengambil alih kembali kendali maka yang diperlu
dilakukan oleh orang kedua adalah merelease control dengan cara klik menu
ControlReleaseControl.

TeknikInformatikaUNIKOM

Hal.19

Anda mungkin juga menyukai