Anda di halaman 1dari 5

6/2/2016

Trik Mengatasi CorelDraw Error


38 LENGKAP
Trik Mengatasi CorelDraw Error 38 LENGKAP

Trik Mengatasi CorelDraw X5 X6 X7 Error 38 LENGKAP

Mengatasi CorelDraw Error 38 LENGKAP

Saya semalam mengalami Error saat mencoba untuk membuka CorelDraw X6.
Padahal seinget saya, saya tidak merubah apapun tentang CorelDraw, registry dan lain
sebagainya. Antivirus pun juga hanya menggunakan SMADAV, SMADAV tidak akan
merubah apapun yang kita instal, lalu kenapa CorelDraw saya mengalami Error? Saya
mulai mengingat-ingat, apa saja yang saya lakukan di hari sebelumnya. Semua aktifitas
http://www.timeslib.com/2015/02/mengatasi-coreldraw-error-38.html

1/5

6/2/2016

Trik Mengatasi CorelDraw Error 38 LENGKAP

saya hanyalah ngeblog, edit html, namun ada satu hal yang saya curigai, saya
menggunakan Advance System Care 8.0 dan di sana terdapat fasilitas Start Up
Manager, dan saya kemarin mencoba untuk mengoptimalkan Start Up laptop saya, dan
alhasil CorelDraw saya malah mengalami Error. Saya akhirnya browsing, yang ada
hanya petunjuk untuk CorelDraw X7. Wah, saya pikir caranya pasti sama. Oke, kini
timeslib mencoba menjelaskan bagaimana Trik Mengatasi CorelDraw Error 38.
Caranya ternyata hampir sama dengan kasus di CorelDraw X6. Pertama, Anda buka
"services.msc". bisa melalui fasilitas Run Windows, biar gampang, Anda bisa
menggunakan tombol windows (biasanya sebelah tombol alt bawah kiri) dan "R"
dengan cara menekannya secara bersamaan. Muncul tampilan seperti berikut:

Klik "OK". lalu muncul seperti di gambar berikut. Cari dan klik "Protexis Licensing V2"
untuk CorelDraw X5 atau X6. Jika Anda menggunakan X7 maka yang dicari adalah
"Corel License Validation Service V2". Yang bermasalah adalah Startup Type-nya, jika
masih "Manual" maka Anda harus menggantinya menjadi "Automatic". Ikuti langkah
berikutnya. Klik kanan lalu "Properties".

http://www.timeslib.com/2015/02/mengatasi-coreldraw-error-38.html

2/5

6/2/2016

Trik Mengatasi CorelDraw Error 38 LENGKAP

Akan muncul tampilan berikut, pada menu dropdown "Startup Type" pilih "Automatic".
Selanjutnya klik "Apply" terlebih dahulu dan ikuti dengan klik "Start".

Proses "Start" sedang berjalan. Tunggu sebentar.

http://www.timeslib.com/2015/02/mengatasi-coreldraw-error-38.html

3/5

6/2/2016

Trik Mengatasi CorelDraw Error 38 LENGKAP

SilahkanAndamencoba membuka CorelDraw lagi.

Semoga artikel ini membantu Anda dalamMengatasi CorelDraw Error 38. Terimakasih
telah memilihtimeslib.comuntuk mencari referensi informasi. Jika ada pertanyaan
bisa langsung beri komentar. Bagi Anda yang menyukai artikel atau konten
ditimeslib.comini silakan Anda share ke teman-teman Anda di Facebook dengan klik
menu share di bawah. Semua informasi-informasi di situs timeslib adalah gratis,
silakan Anda manfaatkan sebaik-baiknya (namun jangan kopas untuk diupload
kembali). Jika Anda mengalami kesulitan-kesulitan yang lain, bisa konsultasikan kepada
kami di timeslib.com. Anda bisa membaca artikel atau konten-konten kami yang lain
dengan memilih label yang tersedia di sebelah kanan layar. Jangan sungkan untuk
mampir ke timeslib.com lagi.

http://www.timeslib.com/2015/02/mengatasi-coreldraw-error-38.html

4/5

6/2/2016

Trik Mengatasi CorelDraw Error 38 LENGKAP

Timeslib Magazine - Template Creator - Template Modificator - Pasang Iklan | RSS Feed - Back to
top

http://www.timeslib.com/2015/02/mengatasi-coreldraw-error-38.html

5/5

Anda mungkin juga menyukai