Anda di halaman 1dari 7

2006

Infeksi saluran nafas atas (ISPA)

Tanda dan gejala penyakit ISPA

adalah

tergantung tingkat keparahan ISPA

Penyakit yang disebabkan oleh

Kurang dari 1 Tahun:


Batuk

karena adanya infeksi pada

hidung,tenggorokan dan

Kemampuan minum menurun


sampai dari biasanya

paru-paru

Kejang
Kesadaran menurun
Nafas bunyi ngorok
Demam

Oleh
Abdul Salam Paning

Batuk disertai
lendir

ISPA disebabkan oleh


PRAKTEK PROFESI KEPERAWATAN
KOMUNITAS
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
F.K UNHAS MAKASSAR

Lebih Dari 1 Tahun

Kejang
Susah tidur

virus atau

Bunyi

bakteri

ngorok

nafas

Demam
Malas makan

Imunisasi yang tidak lengkap


Gizi buruk
Lingkungan yang tidak sehat
(rumah kotor, lembab, kurang
ventilasi, kurang cahaya matahari
masuk di rumah, polusi udara)

1. Istrahatkan anak minimal


8 jam sehari
2. Mengatasi panas (demam)
yang timbul
3. Mengatasi batuk
4. Pemberian makanan
5. Pemberian minum

1. Jauhkan

anak

dari

penderita batuk dan pilek


2. Jangan merokok di dekat
anak
3. Berikan imunisasi lengkap
4. Berikan

makanan

tambahan yang bergizi


dan seimbang setiap hari
5. Jaga kebersihan tubuh,
makanan dan lingkungan

Micobakterium
Tuberkulosa

TANDA DAN
GEJALA
Gejala

umum:

Demam hilang
-

timbul

berkisar

40

-41

terutama pada

PENGERTIAN

malam hari.

Berkeringat
pada

malam

hari

tanpa

aktivitas.
Tuberkulosis Paru adalah

penyakit infeksi menular yang


disebabkan oleh kuman TBC
(Micobacterium Tuberkulosis )
yang menyerang paru-paru.

PENYEBAB

Badan

terasa

lelah

Anoreksia

Berat
menurun

badan

Gejala

Khas

Batuk

secara

paru-paru yang terinfeksi


kuman

Makanan sangat penting bagi proses


penyembuhan

untuk

mengganti

jaringan tubuh yang rusak dan

terus

menerus

peningkatan kebutuhan energi oleh

dan

berdahak

proses infeksi.

selama 3 minggu
atau lebih.

Batuk

lama

dengan

dahak

CARA PENULARAN
Sumber

penularan

adalah

penderita

bercampur darah.

Tuberkulosis aktif, penderita menyebarkan

Nyeri dada

kuman keudara dalam bentuk droplet saat

Sesak napas

batuk, bicara, bersin tertawa atau menyanyi.

Pembesaran
kelenjar

DIET
getah

Kemungkinan seseorang terinfeksi TBC di

Tidak ada pantangan makanan,

bening yang sakit

segala

bila diraba

dikonsumsi.

Nyeri tulang

memerlukan Diet Tinggi kalori

Penurunan
dan

jenis

makanan

dapat

Penderita

TBC

BB

tinggi protein yang disesuaikan

gangguan

dengan usia, BB, TB, jenis kelamin

pencernaan

dan

Timbul

kemampuan

panas

jenis

pekerjaan
sosial

serta

ekonomi.

tinggi,

Dianjurkan untuk memantau apakah

biasanya disertai

makanan yang masuk cukup dengan

kejang

cara menimbang BB 1 X tiap 2

badan

anak.

pada

minggu sekali atau sekali sebulan.

tetntukan oleh konsentrasi droplet dalam


udara dan lamanya menghirup udara yang
mengandung kuman serta daya tahan tubuh
yang rendah.

PENCEGAHAN
TBC
menular
lewat
percikan
dahak
yang

keluar saat

dan

dinyatak

penderita

membah

an tidak

batuk atau

ayakan

menular

bersin.

orang

lagi,

Oleh sebab

lain.

dianjurk

itu

Ventilasi

an untuk

penderita

kamar

tetap

batuk atau

dan sinar

melakuk

bersin

matahari

an

dianjurkan

langsung

upaya-

untuk

penting

upaya

menutup

untuk

pencega

mulut

mengura

han

mengguna

ngi

penulara

kan kertas

resiko

n.

tissue lalu

penulara

membuang

n.

bila

kertas

Sebelum

Karena
penyakit
ini

tissue dan

penderit

merupak

dahak

an

kedalam

dinyatak

penyakit

tempat

an

menahun

yang

sembuh

yang

tertutup

oleh

membut

agar tidak

dokter

uhkan

menyebar

dan

pengobat

an yang

Tidak meludah di

lama, maka

sembarang tempat,

diperlukan

menyediakan

pengontrol
an
kesehatan
yang

tempat penampung
dahak
Gunakan kaleng

teratur,

tertutup untuk

dukungan

menampung dahak

dari
keluarga
agar

PROGRAM PENGOBATAN

penderita

Pengobatan penyakit TBC dengan

tidak

menggunakan Obat Anti Tuberkulosis (OAT)

sampai

yang harus diminum secara teratur selama 6

putus obat.

bulan, 2 bulan pertama obat harus diminum

Disamping

setiap hari ( 60 kali minum) dan pada 4 bulan

itu perlu

berikiutnya obat harus diminum 3 kali

pemantaua

seminggu sampai selesai ( 54 kali minum ).

n efek,

Jenis Obat Anti Tuberkulosis:

perkemban

Isoniasid

gan

Rifampisin

penyakit

Pirazinamid

dan resiko

Sterptomicin

kambuh.

Etambutol

PROGRAM PROFESI NERS


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR
2005

Anda mungkin juga menyukai