Anda di halaman 1dari 7

PETUNJUK PRAKTIS

PELAKSANAAN UMROH
Hari
ke
1

Wakt
u

Kegiatan

12 Mar Jambi
-Jakarta Jedah
(Lion Air)

Keterangan
1. Sebelum berangkat (masih dirumah dan siap dengan pakaian seragam),
lakukan shalat sunat shafar (biasanya 2 rakaat), dg niat : Saya
berniat melaksanakan shalat sunat shafar 2 rakaat karena
Allah Taala (Buku bimbingan haji dan umroh).
2. Niatkan bahwa umroh dilakukan hanya mengharapkan ridho Allah,
Ikhlas, dan untuk memperoleh kebahagiaan hari akhir.
3. Pada saat keluar rumah membaca doa shafar : Bismillahi tawakkal tu
alallah, itasam tubillah tawakkal tu alallah, laa haulawala quwwataillah billahil aliyyil aziim. Kemudian Bismillahimajriiha wamursaaha
innarabbi laqhafuu rurrahiim.
4. Selama dalam perjalanan umroh seyogyanya :
Memperbanyak zikir, istiqfar, doa, tawadduk
Membaca Al-Quran, kalau ada waktu mempelajari dan menghayati
maknanya.
Memelihara shalat fardhu dengan berjamaah
Menjaga lisan dari pembicaraan yang tidak bermanfaat.
Melatih diri untuk senantiasa dalam keadaan TABAH, SABAR, DAN
PEMAAF.
Meningkatkan keshalehan sosial (membantu jemaah lain yg
memerlukan bantuan).
5. Setiba di Bandara Cengkareng, mengurus keberangkatan oleh biro

Hari
ke

Wakt
u

Kegiatan

Keterangan
perjalanan dan senantiasa fokus dengan niat Umroh karena Allah SWT.
6. Tiba di Jedah, dilakukan pemeriksaan dokumen oleh petugas bandara di
Jedah. Jemaah dijemput oleh manajemen Biro perjalanan.
7. Jemaah menunggu pemberangkatan ke Medinah dengan bus AC
(pakaian masih tetap memakai seragam dari Biro perjalanan).
8. Selama dalam perjalanan (Jedah-Madinah), perbanyak membaca
shalawat (Allahumma salli ala Muhammad, waalaa aali Muhammad),
diselingi dengan membaca doa sapu jagad.
9. Pada waktu memasuki kota Madinah membaca doa (buku bimbingan
haji dan umroh),menuju hotel, menentukan kamar, dan istirahat.

Madinah

1. Ibadah di mesjid Nabawi (shalat fardhu berjamaah), kemudian usahakan


shalat sunnat dan berdoa di Raudah sebanyak-banyaknya (tempatnya
bersebelahan dengan Maqam Rasulullah).
2. Apabila sudah merasakan cukup (shalat dan berdoa di Raudah),
langsung kedepan dan arah kekiri keluar untuk ziarah ke maqam Rasul.
Di maqam Rasul, ucapkan : Assalaamu alaika yaa Rasulullah wr wb.
Kemudian baca shalawat (Allahumma salli ala Muhammad, waalaa
aali Muhammad)
Di maqam Saiyidina Abu Bakar (sebelah maqam Rasul) ucapkan :
Assalaamu alaika yaa Abu Bakar wr wb.
Di maqam Saiyidina Umar (sebelah maqam Saiyidina Abu Bakar)
uacpkan : Assalaamu alaika yaa Umar wr wb.
3. Kalau sudah selesai, jemaah langsung keluar (karena biasanya tidak

Hari
ke

Wakt
u

Kegiatan

4.
5.
6.
7.
8.

Mesjid
(Quba,
Qiblatein,
Namirah),
Areal
perang
Uhud,
pasar
kurma

Keterangan
boleh berlama-lama). Kegiatan selanjutnya adalah ziarah ke
pemaqaman Baqi, dan kembali ke hotel (sarapan/makan) dan istirahat
(jangan lupa hati tetap dengan niat umrohnya).
Bersiap-siap untuk ikut shalat zuhur berjamaah di masjid Nabawi.
Setelah shalat zuhur berjamaah, usahakan lagi shalat sunnat dan
berdoa di Raudah, kemudian ziarah lagi ke maqam Rasul, kemudian
keluar.
Sebaiknya kembali menuju masjid
untuk memperbanyak baca
shalawat, berzikir, istiqfar, berdoa, baca Al-Quran sampai waktu shalat
ashar. Kembali ke hotel (mandi, istirahat, makan roti / snek),
Bersiap-siap berangkat ke masjid Nabawi untuk melaksanakan shalat
Maqrib berjamaah, lanjut baca Shalawat, berzikir, istiqfar, baca AlQuran, berdoa sampai waktu isya.
Kembali ke hotel (usahakan ziarah ke maqam Rasul) kalau tidak sempat,
ucapkan shalawat.

1. Shalat subuh berjamaah di masjid Nabawi, setelah shalat subuh


usahakan ziarah ke Maqam Rasul, kalau tidak sempat baca shalawat
kemudian kembali ke hotel dan bersiap untuk ziarah ke masjid Quba,
masjid Qiblatain, Jabal Uhud, Khondaq, dan kebun pasar kurma (Kalau
memungkinkan cicipi jenis kurma Rasul). Pakai kaca mata, pakaian
bebas, jangan lupa bawa mukenah.
2. Dari hotel niatkan akan melakukan shalat sunat di masjid Quba dan
Qiblatein.
3. Setelah ziarah, kembali ke Madinah untuk melaksanakan shalat fardu
zuhur berjamaah di masjid Nabawi.

Hari
ke

Wakt
u

Kegiatan
4.

5.
6.
7.

Keterangan
kembali ke hotel (makan siang), kemudian menjelang ashar dapat
berjalan di pasar Madinah (barangkali ada sesuatu yang akan dibeli al
kerudung dll) karena besoknya jemaah sudah harus mempersiapkan diri
berangkat menuju Makkah (umroh).
Bersiap-siap kemasjid untuk shalat ashar berjamaah.
Kembali kehotel (istirahat, minum teh / kopi panas), dan bersiap-siap ke
masjid Nabawi untuk ahalat maqrib berjamaah sampai Isya, kemudian
kembali ke hotel.
Sholat berjamaah di Masjid Nabawi disesuaikan dengan keberangkatan
menuju kota Makkah. Kalau mendekati waktu keberangkatan, lebih baik
sholat fardhu berjamaah di penginapan.

Berangkat
1. Di hotel (makan, minum, mengemas pakaian dan peralatan untuk
ke Biir Ali
bersiap berangkat ke Mekkah, dsb), dan setiap jemaah sudah
(Miqat),
melakukan mandi sunnah ihram di kamar masing-masing.
Makkah
2. Memakai pakaian ihram (usahakan memakai wewangian sebelum niat
(tawaf, sai,
ihram).
tahlul)
3. Menunggu pemberangkatan sambil istirahat (zikir dan doa tetap
dilakukan)
4. Berhenti di Biir Ali.
Berwuduk (kalau wuduknya batal),
Shalat sunat ihram 2 rakaat di masjid (Saya berniat melaksanakan
shalat sunat ihram 2 rakaat karena Allah Taala), dilanjutkan dengan
doa (bebas)
Sesudah berdoa, langsung berniat melakukan umroh (Labbaik
Allahumma umrathan : Ya Allah kusambut panggilan-Mu untuk

Hari
ke

Wakt
u

Kegiatan

Keterangan
melakukan umroh). Ingat larangan ihram (buku bimbingan haji dan
umroh).
Setelah berniat umroh dan berada di kendaraan perbanyak
membaca talbiyah sampai ke Mekkah (labbaikallahumma labbaik,
labbaikalaa syarii kalakalabbaik, innal hamda, wannimatalakawal
mulk, laa syarii kalak). Pembacaan kalimat talbiyah dihentikan pada
saat melihat Kabah.
5. Memasukui kota Mekah menuju hotel dan memilih kamar, istirahat
beberapa menit (makan roti / teh / kopi hangat).
6. Bersiap-siap (dalam keadaan suci dari hadas dan najis) ke Masjidil
Haram
untuk melaksanakan umroh (biasanya dipandu oleh
pembimbing). Disunnahkan Memasuki Masjidil Haram dengan
mendahulukan kaki kanan (sebaiknya melalui pintu Babus Salam) dan
mengucapkan doa : (buku bimbingan haji dan umroh). Pada waktu
melihat Kabah baca doa (buku bimbingan haji dan umroh).
7. Untuk melaksanakan Thawaf, Sai dan Tahallul pedomani buku
bimbingan haji dan umroh.
8. Kembali ke hotel, istirahat (upayakan shalat fardhu berjamaah di Masjidil
Haram), tahajud, zikir, istiqfar, baca Al-Quran dll.

Ibadah di
Masjidil
Haram

1. Memperbanyak ibadah di Masjidil Haram (Thawaf, shalat fardhu


berjamaah, shalat sunnat (tahajud, tobat, dll, zikir, baca Al-Quran, doa).
Tempat doa yang mustajab al : Multazam (antara hajar aswad dan pintu
Kabah), mqm Ibrahim, Hijir Ismail, Bukit Shafa dan Bukit Marwa
2. Mengatur waktu ke Masjidil Haram lebih kurang sama pada waktu
beribadah di Masjid Nabawi.

Hari
ke

Wakt
u

Kegiatan

Keterangan

Ziarah :
Gua Tsur,
Jabal
Rahmah
(Arafah),
Musdalifa,
Mina,
langsung
umroh ke-2
Jeranah ke
Masjidil
Haram
(tawaf, sai,
tahlul)

1. Shalat subuh berjamaah di Masjidil haram, kembali ke hotel.


2. Setelah sarapan pagi, bersiap untuk ziarah (jabal Nur, Jabal Tsur, Arafah,
Muzdalifah, dan Mina.
3. Pada waktu berada di Arafah, usahakan sampai ke atas bukit Jabal
Rahmah (tempat bertemunya kembali Nabi Adam As dengan Siti Hawa),
dengan menghadap Masjidil Haram doakan untuk putra / putri tentang
jodohnya.
4. Kemudian menuju Jironah untuk melaksanakan umroh ke-2 (caranya
sama ketika akan memulai niat umroh di Biir Ali-Madinah).
Hanya saja perlu ada arahan dari pembimbing, apakah persiapan umroh
(mandi, memakai pakaian ihram), sudah dimulai dari hotel, atau
memulainya (mandi, memakai pakaian ihramnya di Jiranah).
5. Selanjutnya menuju Masjidil Haram (Thawaf, Sai, dan Tahlul) seperti
pada umroh-pertama. Kembali ke hotel, istirahat.

Ibadah di
Masjidil
Haram

Memperbanyak ibadah di Masjidil haram (thawaf, shalat fardhu berjamaah,


shalat sunat : tahajud/Dhuha/Tobat/Mutlak, zikir, doa).
Untuk mengatur waktu, barangkali dapat diacu pada waktu ibadah di
Madinah.

Tawaf
Wadaq

1. Shalat subuh berjamaah (sebaiknya tahajud-sampai subuh).


2. Shalat sunat Dhuha, dilanjutkan melaksanakan thawaf wada atau

Hari
ke

Wakt
u

Kegiatan
berangkat
ke Jedah

berangkat
ke Jkt

Keterangan
perpisahan (Niat : Saya berniat melaksanakan Thawaf wada karena
Allah Taala), lakukan seperti biasa.
3. Diupayakan membaca doa perpisahan, kemudian kembali ke hotel
(upayakan tidak ada lagi aktifitas di pasar).
4. Bersiap-siap untuk menuju Jeddah. Sesampainya di Jeddah langsung
menuju King Abdul Aziz untuk kembali ke Jakarta dengan pswt LION.
Tiba di Jakarta, dan langsung kembali ke Jambi, biasanya kembali memakai
pakaian seragam. Dalam perjalanan (pesawat) perbanyak zikir dan doa.
Sesampai di rumah, shalat shukur, berdoa untuk keselamatan dan
kebahagiaan keluarga.

Anda mungkin juga menyukai