Anda di halaman 1dari 12

Bussiness Plan

Foodcourt Dental Clinic


Kelompok 3:
Apriana Nofita Sari
31101300341
Enda Meditika Karisa
31101300347
Firma Nabila Mumpuni
31101300352
Junizaf Iqbaal Ashar
31101300356
Nurhidayati Saputri Hasmy 31101300371
Siti Diah Nirmala
31101300387
FKG UNISSULA
2016

VISI dan MISI


Visi
Meningkatkan kualitas hidup
masyarakat

Misi
Meningkatkan minat pasien untuk
datang ke klinik gigi
Menambah inovasi usaha mandiri
Meningkatkan dan mengembangkan
mutu pelayanan klinik

Latar Belakang

Sebuah foodcourt dalam klinik yang


menyajikan aneka makanan dan
minuman berkualitas untuk
memfasilitasi pasien dan kerabat yang
berkunjung ke klinik maupun siapa saja
yang menginginkan sajian enak dan
bergizi

Keunikan Usaha

Menyediakan makanan dan minuman


unik
Menyediakan fasilitas dan desain
interior restoran yang unik

Pasar yang Dituju

Gambaran karakteristik pembeli atau


pengguna : masyarakat Semarang
denagn target 75% pasien klinik
Keunggulan Barang atau Jasa yang
Dihasilkan:
Pelayanan ramah
Tempat nyaman dan attraktif
Menu makan enak, unik dan bergizi

Strategi Pemasaran

Memberikan voucher berupa es krim


gratis ke pasien yang melakukan
perawatan khusus di dentskid
Memberikan fasilitas unik seperti kursi,
meja dan makanan yang berbentuk
gigi
Melayani pembeli dengan baik dan
cepat
Memberikan pelayanan yang ramah

Analisis Pesaing
Pesaing
Restaurant
lain
disekitar
klinik

Keunggula
n
Makanan
lebih
bervariasi
Lebih Murah

Kelemahan
Makanan
tidak unik
Kurang
higienis,tida
k
nyaman,tid
ak ada

Analisis Produksi

Jenis Produksi: Foodcourt dalam


lingkungan klinik yang menyajikan
berbagai makanan dan minuman enak,
unik, dan bergizi
Proses Produksi: Setiap hari pukul
09.00 21.00 kecuali hari libur
Bahan Produksi: Bahan makanan yang
segar dan menyehatkan serta terjamin
mutu dan kualitasnya.

Analisis Keuangan

Desain Ruangan

Daftar Menu

Salad Buah Dan Salad Sayur: Rp 25.000,Kwetiaw Goreng/Kuah (Ayam/Seafood): Rp 15.000,Capjay Goreng/Kuah: Rp 20.000,French-fries: Rp 12.500,Onion Ring: Rp 10.000,Tree In One (Sosis, Nugget, Kentang): Rp 18.000,Bubur Ayam: Rp 15.000,Nasi Goreng (Terasi/Ayam/Seafood): Rp 20.000,Es Krim: Rp 4000,Kopi: Rp 8000,Teh Hangat/Es: Rp 5000,Susu (Original/ Strawberry, Coklat, Vanilla): Rp 10.000,Smoothies (Berries, Strawberry, Coklat, Vanilla): Rp
16.000,-

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai