Anda di halaman 1dari 2

EKOSISTEM PADANG LAMUN

Lamun (seagrass) adalah tumbuhan berbunga (Angiospermae) yang tumbuh dan


berkembang dengan baik di lingkungan laut dangkal, yang dapat membentuk
kelompok-kelompok kecil dari beberapa tegakan tunas sampai berupa hamparan
padang lamun yangsangat luas. Padang lamun dapat berbentuk vegetasi tunggal
yang disusun oleh satu jenislamun atau vegetasi campuran yang disusun mulai
dari 2 sampai 12 jenis lamun yangtumbuh bersama pada suatu substrat. Di
Indonesia terdapat 12 jenis lamun yang tergolongdalam tujuh marga, yaitu
Enhalus acoroides
Thalassia hemprichii
Halophila decipiens
H.Ovalis
H. Minor
H. Spinulosa
dari suku Hydrocharitaceae, serta
Cymodocea serrulata
C. Rotundata
Halodule uninervis
H. Pinifolia
Syringodium isoetifolium
dan
Thalassodendronciliatum
dari suku Potamogetonaceae. Masih ada dua jenis lamun lagi yang
herbariumnyaada di Herbarium Bogoriense-Bogor, yaitu
Halophila beccarii
dan
Ruppia maritima
yangdiduga berasal dari perairan Indonesia. (Romimohtarto,2001)
Padang lamun merupakan salah satu ekosistem laut dangkal yang mempunyai
peranan penting dalam kehidupan berbagai biota laut serta merupakan salah
satu ekosistem bahari yang paling produktif. Ekosistem lamun di daerah tropis
dikenal tinggi produktivitasnya terutama dalam

pore water
dan sedimen. Indonesia yang memiliki panjanggaris pantai 81.000 km,
mempunyai padang lamun yang luas bahkan terluas di daerahtropika. Luas
padang lamun yang terdapat di perairan Indonesia mencapai sekitar 30.000km2.
(Romimohtarto,2001)Jika dilihat dari pola zonasi lamun secara horisontal, maka
dapat dikatakan ekosistemlamun terletak di antara dua ekosistem bahari penting
yaitu ekosistem mangrove danekosistem terumbu karang. Dengan letak yang
berdekatan dengan dua ekosistem pantaitropik tersebut, ekosistem lamun tidak
terisolasi atau berdiri sendiri tetapi berinteraksidengan kedua ekosistem
tersebut.

(Dahuri, 2001).
2.3CIRI CIRI LAMUN
Tumbuhan lamun memiliki ciri ciri sebagai berikut :
1.Toleransi terhadap kadar garam lingkungan
2.Tumbuh pada perairan yang selamanya terendam
3.Mampu bertahan dan mengakar pada lahan dari hempasan ombak dan
tekanan arus
4.Menghasilkan pollinasi hydrophilous ( benang sari yang tahan terhadap kondisi
perairan )
5.Lamun berbunga, menghasilkan benang sari, berbuah dan menyebarkan
bijisebagaimana tanaman darat.
6.Lamun adalah satu - satunya tanaman berbunga yang akarnya berpembuluh
danteradaptasi dengan lingkungan laut. (Nontji, 1993).
2.4JENIS JENIS LAMUN (SEAGRASS)
Di dunia tercatat 50 jenis lamun. Mereka sering dijumpai dalam jumlah
besar,menutupi dasar perairan yang luas, membentuk padang lamun.di
Indonesia terdapat 12 jenislamun seperti terdaftar dibawah ini.
Cymodocea rotundata
- lamun berujung bulat
Cymodocea serrrulat
- lamun bergigi

Anda mungkin juga menyukai