Anda di halaman 1dari 10

PENDAHULUAN

Berhubungan dengan keinginan untuk meningkatkan silahturahmi diantara mahasiswa Jurusan Kimia FMIPA UNM Angkatan
2014, mahasiswa lama dan alumni ini membuat pihak lembaga
berfikir dan bekerja keras dalam membuat suatu rancangan
kerja dalam mengagendakan suatu kegiatan-kegiatan yang
berkualitas.
Setelah dimulainya tahun ajaran baru 2014/2015, dimana
seluruh institusi pendidikan telah melaksanakan kegiatan
penerimaan mahasiswa baru tak terkecuali Universitas Negeri
Makassar terkhusus jurusan Kimia. Dimana para mahasiswa
baru ini mengalami masa peralihan dari siswa menjadi
mahasiswa. Oleh karena itu, Mahasiswa Kimia dalam salah
satu agenda tahunannya akan menyelenggarakan kegiatan
Inaugurasi sebagai pengukuhan para mahasiswa baru.
Inaugurasi adalah kegiatan kampus yang bertujuan
agar mahasiswa baru bisa berinteraksi dengan seangkatannya, mahasiswa lama dan alumni. Kegiatan
ajang kreatif yang diadakan oleh Mahasiswa Kimia
setiap tahunnya memunculkan

ide unik dan kreatif

yang timbul dari benak mahasiswa kimia angkatan


baru yaitu angkatan 2014.

MAKSUD, TUJUAN, DAN MANFAAT


KEGIATAN
Sekretariat : Gedung Fungsionaris HMK FMIPA Kampus UNM Parangtambung Jl. Malengkeri
Raya Kode Pos 90224 Makassar E-mail: Chemistry_unm@yahoo.com CP: 085255001978

Maksud Kegiatan
Ditinjau dari pengaplikasiannya mulai awal proses hingga
selesai kegiatan ini dimaksudkan untuk menjalin kebersamaan
diantara mahasiswa Jurusan Kimia yang berada dalam lingkup
Kimia yang saat ini menaungi 2 Program Studi yakni Prodi
Pendidikan Kimia dan Kimia. Dengan adanya kegiatan ini,
diharapkan seluruh masyarakat Kimia dapat saling mengenal
satu dengan yang lainnya tanpa mengenal suku, ras, budaya,
agama, dll.
Tujuan Kegiatan
Menjalin kebersamaan dan meningkatkan solidaritas sehingga
dapat menjadi mahasiswa yang memiliki rasa simpati dan empati
terhadap masyarakat kimia.
Menjadikan mahasiswa anti kekerasan dengan kreativitasnya
sehingga bakat dapat terlihat yang nantinya bisa memiliki daya saing
dalam bidangnya.
Memberikan hiburan kepada masyarakat kimia khususnya dan masyarakat pada umumya sehingga dapat berinteraksi dengan
mahasiswa lama dan para alumni.
Manfaat Kegiatan
a. Ditinjau dari sudut pandang parsial, inagurasi adalah suatu kegiatan yang membentuk karakter mahasiswa menjadi
mahasiswa yang kompeten akibat terbentuknya karakter mereka dalam kegiatan ini.
b. Ditinjau dari sudut pandang sistematik, inaugurasi adalah tempat berkumpulnya masing-masing individu untuk
mencapai tujuan bersama dengan mengenal karakter mereka dan membentuknya.

PELAKSANAAN KEGIATAN
Sekretariat : Gedung Fungsionaris HMK FMIPA Kampus UNM Parangtambung Jl. Malengkeri
Raya Kode Pos 90224 Makassar E-mail: Chemistry_unm@yahoo.com CP: 085255001978

Nama Kegiatan
Kegiatan ini bernama Inaugurasi Kimia Angkatan 2014
Mahasiswa Jurusan Kimia FMIPA UNM.
Tema Acara
Pada Inaugurasi angkatan 2013 kami mengusung tema
EXPRESSING YOUSELF dengan makna OUR STRONG
AND VICTORIOUS Dari tema kami ini, kami ingin
menjadikan Inaugurasi angkatan 2014 sesuai dengan maknanya.
Waktu Dan Tempat Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan pada:
Hari/tanggal

: Sabtu, 28 September 2015

Waktu : Pukul 18.00 Wita - Selesai


Lokasi

: Gedung Auditorium Amanagappa

Peserta Inagurasi ini diikuti oleh:


-

Seluruh Mahasiswa Jurusan Kimia angkatan 2014

Dosen dan Pegawai Jurusan Kimia

Undangan

SUSUNAN ACARA
Waktu

Acara

Sekretariat : Gedung Fungsionaris HMK FMIPA Kampus UNM Parangtambung Jl. Malengkeri
Raya Kode Pos 90224 Makassar E-mail: Chemistry_unm@yahoo.com CP: 085255001978

7.00PM 7.30 PM

Registrasi
- Pembacaan Ayat Suci Alquran
- Laporan Ketua Panitia
- Sambutan Ketua Angakatan Kimia FMIPA UNM

7.30 PM 9.10PM

- Sambutan Ketua Jurusan Kimia FMIPA UNM


- Sambutan Dekan FMIPA UNM
- Pembukaan
- Pengukuhan

9.10 PM 9.30 PM
9.30 PM 9.50 PM
9.50 PM 10.20 PM

10.20 PM 11.20 PM

11.20 PM Selesai

Tari Medley
Paduan Suara
Musikalisasi Puisi
Tari 4 Etnis
Vokal Grup
Parodi
Video Dokumenter
Flashmob
Penutup

ANGGARAN
Sekretariat : Gedung Fungsionaris HMK FMIPA Kampus UNM Parangtambung Jl. Malengkeri
Raya Kode Pos 90224 Makassar E-mail: Chemistry_unm@yahoo.com CP: 085255001978

Anggaran biaya yang dibutuhkan untuk pelaksanaan kegiatan ini adalah Rp. 41.877.000 (Empat Puluh Satu Juta Delapan Ratus
Tujuh Puluh Tujuh Ribu upiah) dengan perincian sebagai berikut :
No
I

II

III

Jenis Kegiatan

Volume

Unit Biaya

Total Biaya

Kesekretariatan

Kertas

3 Rim

Rp. 35.000,-

Rp. 105.000,-

Amplop

2 Dos

Rp. 14.000,-

Rp. 28.000,-

Tinta Print (Black)

3 Dos

Rp. 33.000,-

Rp. 99.000,-

Tinta Print (Color)

3 Dos

Rp. 40.000,-

Rp. 120.000,-

Proposal

40 buah

Rp. 30.000,-

Rp. 1.200.000,-

Konsumsi

Nasi Dos

1000 orang

Rp. 15.000,-

Rp. 15.000.000,-

Kue dan minuman

1000 orang

Rp. 5.000,-

Rp. 5.000.000,-

Rp. 4.000.000,-

Rp. 4.000.000,-

Perlengkapan

Alat Band

ID Card Panitia

400 Buah

Rp. 3.000,-

Rp. 1.200.000,-

Pamflet

100 Buah

Rp. 12.000,-

Rp. 1.200.000,-

Kostum & Make up

Rp. 1.000.000,-

Rp. 1.000.000,-

Spanduk

10 Unit

Rp. 100.000,-

Rp. 1.000.000,-

Bambu

20 buah

Rp. 25.000,-

Rp. 500.000,-

Cat Kayu

5 warna

Rp. 35.000,-

Rp. 175.000,-

Pencahayaan

Album Dokumentasi

1 Set

1 hari

1 Set
5 Buah

Rp. 4.500.000,Rp. 30.000,-

Rp. 150.000,-

Sekretariat : Gedung Fungsionaris HMK FMIPA Kampus UNM Parangtambung Jl. Malengkeri
Raya Kode Pos 90224 Makassar E-mail: Chemistry_unm@yahoo.com CP: 085255001978

IV
V

LED

500 buah

Rp. 1.000,-

Rp. 500.000,-

Triplex

10 Buah

Rp. 60.000,-

Rp. 600.000

Baju Kepanitiaan

60 Buah

Rp. 50.000,-

Rp. 3.000.000,-

Sound system

4 buah

Rp. 100.000,-

Transportasi

Rp. 1.500.000,-

Rp. 1.500.000,-

Publikasi

Sewa camera CANON

2 buah

Rp. 150.000,-

Rp. 300.000,-

Sewa camera Video

2 buah

Rp. 200.000,-

Rp. 400.000,-

Spanduk

3 buah

Rp. 200.000,-

Rp. 600.000,-

Penyiaran radio

Rp. 500.000,-

Rp. 500.000,-

TOTAL

Rp. 41.877.000

Untuk menutup kebutuhan anggaran tersebut diupayakan dukungan dana dari berbagai pihak baik sebagai donatur maupun melalui
kegiatan sponsor yang keterlibatannya dapat dilihat pada paket sponsorship. Dan tidak menutup kemungkinan kerjasama dalam
bentuk yang lain yang tidak tercantum dalam proposal ini.

Untuk Kerjasama dalam bentuk yang tidak tercantum dalam Proposal ini dapat langsung
panitia
Sekretariat : Gedung Fungsionaris HMKmenghubungi
FMIPA Kampus
UNMpelaksana.
Parangtambung Jl. Malengkeri

Raya Kode Pos 90224 Makassar E-mail: Chemistry_unm@yahoo.com CP: 085255001978

No
1
2
3
4
6
7
8

Kontraprestasi
Logo pada Backdroop
Logo Pada Spanduk
Logo Pada Poster
Logo pada ID card
Logo Pada Video Dokumenter
Logo Pada Album Dokumentasi
Stand

Paket A

Paket B

Paket C

Paket D

Paket E

No
1
2
3
4
5

Kategori Sponsor
Paket A (Tunggal)
Paket B
Paket C
Paket D
Paket E

Biaya Sponsorship (Rp)


Rp. 41.877.000 (tunggal)
Rp. 23.000.000
Rp. 15.000.000
Rp. 8.000.000
Rp. 3.000.000

SPONSORSHIP

Prosedur Kerjasama
Sponsorship

Sekretariat : Gedung Fungsionaris HMK FMIPA Kampus UNM Parangtambung Jl. Malengkeri
Raya Kode Pos 90224 Makassar E-mail: Chemistry_unm@yahoo.com CP: 085255001978

1. Paket-paket Sponsorship sifatnya dapat dinegosiasikan dan bersifat fleksibel berdasarkan kesepakatan kedua belah pihak. Apabila
dari pihak sponsor menghendaki adanya kerjasama dalam bentuk lain yang sifatnya saling menguntungkan, dimana bentuk
tersebut tidak ada dalam pilihan Sponsorship yang dibuat, maka hal tersebut dapat dibicarakan lebih lanjut.
2. Kontak Person :
Alif Gautama
Fitrianti amin
Yommy Kurniaty

: 081354888035
: 085299718728
: 085398129278

KEPANITIAAN
Ketua Panitia

Alif Gautama

Sekretaris

Fitrianti Amin

Bendahara

Yommy Kurniaty

I. Seksi Acara

II. Seksi Perlengkapan

Koordinator Seksi :
Penanggung Jawab :

Komang Ayu B.U


Nurul Amaliah
Muh. Ilham
Regina Eporia
Utari Ratih
Sadri
Reski Amaliah Gaffar
( All Pend. Kimia )

Koordinator Seksi
Penanggung Jawab

:
:

IV. Seksi Publikasi dan


Transportasi
Andi Muh. Ramadan Koordinator Seksi
:
Dwi Kurniawan
Penggung Jawab
:
Dewi Mustika R
Sharnita Dirham
Raethur Rahma
Yusriana Soejana
Maryella
( All ICP A )

Sekretariat : Gedung Fungsionaris HMK FMIPA Kampus UNM Parangtambung Jl. Malengkeri
Raya Kode Pos 90224 Makassar E-mail: Chemistry_unm@yahoo.com CP: 085255001978

Ariyaldi
Khairul Ashar
Nurul Annisa B
Andry Pratama
Erna Suaib
Sri Rahayu
Nur Aliyah Ibrahim
Gabriel Sabatini
(All ICP B)

IV. Seksi Dana


Koordinatir Seksi :
Penanggung Jawab :

Raudina Nuramaliah
Anugrah Pratama
Nanda Mustika
Fitri Safitri
Eka Lestari
Jumriana Jufri
Yuli Ratnadilah
( All Kimia Sains

V. Seksi Konsumsi
Koordinator
Penanggung Jawab

:
:

Nur Amalia R
Mardianto Rabang
Harlin Azis
Dewi Ramadhani
Ni Nyoman Putri
Dian Saputri Y
Khairunnisa
Nurlaelah

VI. Seksi Keamanan


Koordinator
: Rizal Dzul Fadly
Penanggung Jawab : Kabul Riadismin
Ariwibowo
Anugrah Alam

PENUTUP
Kami menyadari bahwa kegiatan Inaugurasi Jurusan Kimia Angkatan 2014 ini tidak akan berhasil tanpa dukungan berbagai
pihak, untuk itu kami selaku panitia pelaksana mengharapkan dukungan dan bantuan semua pihak.
Demikianlah proposal kegiatan ini kami buat. Semoga dengan ridho Allah SWT semua amal kebaikan kita dibalas dengan
rahmat dan hidayahnya, sehingga kegiatan ini dapat berlangsung dengan baik.
Sesuatu yang berharga tidak nampak dari luar tetapi dari dalam, itulah keikhlasan

Sekretariat : Gedung Fungsionaris HMK FMIPA Kampus UNM Parangtambung Jl. Malengkeri
Raya Kode Pos 90224 Makassar E-mail: Chemistry_unm@yahoo.com CP: 085255001978

TERIMA KASIH
Lembaran Pengesahan
Makassar, 17 September 2015
Hormat kami
Ketua Panitia
Inaugurasi 2015

Sekretaris Panitia
Inaugurasi 2015

Alif Gautama

Fitrianti
Menyetujui,

Ketua Jurusan
Kimia FMIPA UNM

Dra. Hj. Sumiati Side, M.Si


NIP. 196109231985032002

Ketua Umum
Himpunan Mahasiswa Kimia FMIPA UNM

Pancawati Nirwana

Sekretariat : Gedung Fungsionaris HMK FMIPA Kampus UNM Parangtambung Jl. Malengkeri
Raya Kode Pos 90224 Makassar E-mail: Chemistry_unm@yahoo.com CP: 085255001978

Anda mungkin juga menyukai