Anda di halaman 1dari 20

Obstruksi Saluran Duktus Koledokus

Oleh Batu Empedu Mengakibatkan


Koledokolithiasis
F9

Piether Harold Pama


Djunita Widjaya
Maria Amelia Goldie
Lina Lim
Alfred Wema Lotama
Dartalina Sidauruk
Marliani Hanifah Mahmud
Muhamad Yusuf bin Mohd Sharif
Adhe William

102008187
102013020
102013119
102013285
102013356
102013394
102013487
102013507
102014270

Skenario
Seorang wanita berusia 55 tahun,
datang ke poliklinik dengan keluhan
nyeri hebat yang hilang timbul secara
mendadak pada perut kanan atas dan
menjalar hingga ke punggung kanan
sejak 6 jam yang lalu. Selain itu sejak
lima hari yang lalu pasien juga
mengeluh demam tinggi, tubuhnya
berwarna ke kuningan dan tinjanya
berwarna pucat seperti dempul.

Anamnesis
Identitas (nama, pekerjaan, umur, tempat
tinggal).
Keluhan utama - nyeri hebat yang hilang
timbul secara mendadak pada perut kanan
atas dan menjalar ke punggung kanan 6 Jam
yang lalu.
Keluhan penyerta - Demam tinggi, tubuh
kuning, tinja warna pucat seperti dempul.
R obat, RPD, RPK, RS.

Pemeriksaan Fisik
Keadaan umum - Sakit sedang
berat.
Kesadaran umum - Compos
mentis.
Tanda tanda vital
Tekanan darah (mmHg)
Laju napas per menit
Laju nadi per menit
Suhu (38.7 C) tinggi.

Pemeriksaan Fisik
Inpeksi (sclera tampak ikterik), tubuh
jaundice.
Palpasi (nyeri tekan Abdomen regio
hiponkrondrika dextra).
Perkusi.
Auskultasi

Pemeriksaan
Penunjang
Darah rutin lengkap (Hb, Ht, Leukosit, Thrombosit).
Fungsi hati
Enzim (ALT, AST), Ekresi (Birilibin total, direk,
indirek) ,GGT dan ALP
USG (Ultrasonografi)
ERCP (endoskopik retrograde cholangiopancreatiography).

Hasil PP
Leukositosis - 15000 u/dL. (BN 400011000)
ALT-120 u/L, AST-130 u/L.(AST 45, ALT
35)
Birilubin total:4 mg/dl. (<2mg/dl)
GGT:54 u/L.(6-28 mu/ml)
ALP:115 u/L.

Working Diagnosis

Kolangitis et causa Koledokolithiasis.

Differential Diagnosis

Penyakit

Anamnesis

Pemeriksaan Fisik

Pemeriksaan Penunjang

Pengobatan

Cholangitis ec Cholecolithiasis1,2

Nyeri kolik (+) pada bagian

Suhu tubuh tinggi, nyeri tekan

Darah lengkap

Meperidin (anti nyeri)

hipokondrium kanan, menjalar

abdomen hiponkrondrika dextra , Leukositosis

Ursodeoksikolat (batu kolesterol)

ke punggung kanan, demam

sclera ikterik, jaundice

Fungsi hati

Antibiotik

tinggi, tubuh kuning, tinja warna

AST, ALT

ERCP

dempul.

Birilubin total, GGT, ALP


USG, ERCP

Cholangitis sklerotikans2

Mudah lelah, tubuh kuning,

Hepatomegali, splenomegali,

Darah lengkap

Immunosupresant

gatal gatal, nyeri RUQ, Riwayat

spider angioma, ascites, atrofi

ALP dan GGT

(metrotrexate)

penyakit IBD

otot

(3-5 dari BN)

Streoid

AST, ALP

Asam ursodeoksilat

Birilubin

Liver transplan

MRCP

Abses hati piogenik3

Demam, mengigil, nyeri RUQ,

Hepatomegali, tenderness,

Darah lengkap

Parasintesis (pungsi)

anorexia, malaise, nyeri pada

jaundice,

Fungsi hati

Antibiotik IV

pundak, batuk pilek

Kultur darah
Kultur abses

Hepatoma3

Jaundice, hepatomegali,

Darah lengkap (anemia,

Kemoterapi

splenomegali, ascites, nyeri tekan trombositopenia)

TACE

(RUQ)

Fungsi hati

Analgesik

AFP

Transplantasi hati

Epidemiologi
Faktor risiko meningkat seiring dengan
peningkatan usia.
Di barat tipe batu kolesterol, di Asia batu
pigmen.
AS 20 juta penduduknya (10-20% orang
dewasa) mengidap penyakit batu empedu.
8-15% pasien usia kurang dari 60 tahun
mengidap penyakit Koledokolithiasis.

Etiologi

Batu kolesterol
Batu pigmen

Patogenesis batu Empedu Kolesterol dan Batu


pigmen.

Struktur Anatomi

Patofisiologi

Gejala Klinis
Mual,muntah dan keluhan seperti dispepsia.
Nyeri bersifat kolik hilang timbul menjalar ke
pundak kanan selama 30 menit kurang dari 12
jam di bagian epigastrium/prekordial.
Demam tinggi.
Tinja berwarna Sepeti dempul.
Jaundice , sklera ikterik.

Komplikasi
Abses hati piogenik.
Pancreatitis akut.
Hydrops vesika fellae.
Kolesistisis.
Sirosis bilier sekunder.
Ikterus obstruktif.

Penatalaksanaan
Medikamentosa.
Pethidine 75-100mg/4 h IM
Tindakan bedah
ERCP + sphincterotomy.

ERCP + Sfingterotomi

Edukasi
Jaga diet dan amalkan pemaknaan
sehat.
Menurunkan faktor risiko dengan
senaman, jangan minum alkohol,
merokok.
Memperbanyakkan istirahat.

Kesimpulan
Berdasarkan kasus pada skenario wanita
tersebut didiagnosa koledokolitiasis
dengan keluhan nyeri hebat yang hilang
timbul secara mendadak pada perut
kanan atasnya dan menjalar hingga ke
punggung kanan sejak 6 jam yang lalu.
Dengan anamnesis yang teliti dan
pemeriksaan klinis yang cermat, serta
pemberian terapi yang ideal tentu saja
dapat mengatasi penyakit pasien
tersebut.

Anda mungkin juga menyukai