Anda di halaman 1dari 1

Pola penggunaan lahan pada suatu wilayah merupakan manifestasi hubungan antara manusia

dengan lingkungan. Polarisasi dan intensitas penggunaan lahan tersebut juga merupakan
indikator yang mencerminkan aktivitas utama dalam tingkat penguasaan teknologi penduduk
dalam mengeksploitasi sumberdaya lahan sekaligus mencerminkan karakteristik potensi
wilayah yang bersangkutan.

Anda mungkin juga menyukai