Anda di halaman 1dari 7

Justifikasi Penggunaan Bahasa

Pemrograman ASP.NET
Popularitas Worldwide
Dengan menggunakan fitur google trend, hasilnya dapat dilihat sebagai berikut:

Website dengan ASP.NET

http://www.wired.co.uk/

http://www.hollandtoer.nl/

http://home.dk

Performance
RANK

URL

PAGESPE
ED

YSLOW

TIME

ELEMENT
S

SIZE

http://www.facebook.com/

98%

90%

2.2s

27

340KB

http://www.yahoo.com/

93%

77%

6.6s

58

1.19MB

http://www.live.com/

88%

97%

1.8s

54.4KB

http://www.wikipedia.org/

92%

93%

1.1s

63.7KB

http://www.msn.com/

85%

68%

3.0s

55

658KB

1. Facebook menggunakan PHP hanya sebagai bahasa, bukan teknologi.


Mereka menggunakan HipHop, teknologi yang mengubah kode PHP
mereka menjadi C/C++.
2. Yahoo.com, peringkat dua, menggunakan teknologi Node.js, yaitu server
side javascript.
3. Live.com menggunakan ASP.NET
4. Wikipedia.org menggunakan PHP
5. msn.com menggunakan ASP.NET
Hal ini menunjukkan secara performance, ASP.NET tidak inferior dibandingkan
PHP.

Beberapa website tourism & travel yang dikembangkan menggunakan bahasa pemrograman .NET dan
PHP.
.NET (asp.net, asp.net mvc, atau sharepoint)
http://www.gotobermuda.com/default/ .net
http://www.visitmelbourne.com/ .net
http://www.visitbrisbane.com.au/ .net
http://www.namibiatourism.com.na/ .net
http://www.visitnorway.com/ .net
https://www.wyomingtourism.org/ .net
http://www.visitmanchester.com/ .net
http://www.goteborg.com/en/ .net
http://www.visitstockholm.com/en/ .net
http://www.malaysia.travel/en/us .net

http://www.ireland.com/en-us .net
PHP (drupal, wordpress, atau php biasa)
http://www.nycgo.com/ php
http://www.travelok.com/ php
http://chile.travel/en/ php
http://www.visitfinland.com/ php
http://www.discoverlosangeles.com/ php
http://www.innsbruck.info/en/ php
http://lovewall.visitbritain.com/en php
https://www.tnvacation.com/ php
http://visitskane.com/ php

Kolaborasi .NET dan PHP


http://builtwith.com/explorestlouis.com .net + php
http://www.massvacation.com/ .net + php

Perbandingan .NET dan PHP


Perbandingan bahasa pemrograman antara .NET dan PHP secara umum dapat
dilihat pada matriks berikut:
Kategori
Biaya

Reliability

Dukungan
Pengembangan

PHP
Tidak berbayar

Dikembangkan oleh
komunitas, tidak ada
jaminan dari principal
Ada dukungan dari
banyak komunitas

ASP.NET
Hanya bisa diimplementasi
pada Operating System
Microsoft Windows yang
berbayar
Ada jaminan dari principal
(Microsoft)
Ada dukungan dari
komunitas tapi tidak
sebanyak komunitas opensource

Lebih teknis dapat dibandingkan fitur yang dimiliki bahasa pemrograman .NET
dan PHP pada matriks berikut:

Fitur

PHP

ASP.NET

Coding Language

Menggunakan gaya
bahasa pemrograman C,
C++ dengan gaya bahasa
ASP terdahulu.
Mendukung beberapa
konsep OOP.

Dapat menggunakan lebih


dari 25 bahasa
pemrograman, tetapi yang
paling banyak digunakan
adalah Visual Basic.NET
dan C#. Kebanyakan
pengembang akan memilih
satu bahasa tapi dapat
menggunakan komponen
dari luar yang ditulis dalam
bahasa yang mendukung.

Compiled
Application Logic

Dapat dikompilasi dan


dijalankan sebagai
sebuah aplikasi

Support, dynamicallycompiled dan precompiled


modes

Tidak ada native support

Mendukung, chaces versi


yang berbeda dari suatu
halaman berdasarkan satu
atau lebih parameter URL,
tipe browser, fungsi
custom, atau berbagai
kombinasi

Partial-Page Output
Caching

Tidak ada native support

Mendukung penggunaan
user control. Data dan
objek lain dapat dijadikan
cache dengan aturan masa
berlaku yang canggih
menggunakan Cache API

Database Access

Memiliki drivers untuk


sebagian besar Sistem
Basisdata berbayar
maupun open-source

Mendukung OLE-DB dan


ODBC secara langsung, dan
termasuk native drivers
untuk Ms. SQL Server dan
Oracle

Database Output

Dataset dikembalikan
sebagai variabel PHP dan
dapat dijadikan output
variabel bahasa
pemrograman lain

Template data terikat ke


kontrol server untuk
kemudahan
pengembangan, atau
manual looping jika
diperlukan

Full-Page Output
Caching

Dapat memanggil
Sangat mendukung Native

Anda mungkin juga menyukai