Anda di halaman 1dari 3

Kedudukan Manusia

1. Sebagai Khalifah (wakil) Allah SWT.


2. Untuk melaksanakan segala tugas yang di ridhoi Allah
SWT.
3. Untuk meng Islamkan kultur.

"Dan Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka
menyembahKu". (Adz Dzariyat-56)

"Padahal mereka tidak disuruh kecuali supaya menyembah Allah SWT dengan
memurnikan ketaatan kepadaNya dalam (menjalankan) agama dengan lurus,
dan supaya mereka mendirikan sholat dan menunaikan zakat, dan yang
demikian itulah agama yang lurus". (Al Bayyinah-5)

"Hai manusia; sembahlah Tuhanmu yang telah menciptakanmu dan orangorang yang sebelummu, agar kamu bertaqwa". (Al Baqarah-21)

"Hanya kepada Engkaulah kami menyembah, dan hanya kepada Engkaulah


kami mohon pertolongan". (Al Fatihah-5)

Skala yang alami

Illich:
"Masyarakat dapat hancur ketika pertumbuhan produksi massal menjadikan
lingkungannya tak bersahabat lagi, ketika ia memasung kebebasan dalam
menggunakan kemampuan alami anggota masyarakat. Ketika ia mengisolasi
manusia antara satu dengan yang lainnya, dan memenjarakan mereka dalam
kerangkeng ciptaan manusia. Ketika merusak tekstur komunitas dengan
mempropagandakan polarisasi sosial secara ekstrim dan memecah berdasarkan
keahlian. Atau ketika akselerasi yang menggurita memaksakan perubahan
sosial yang melampaui batas-batas legal, budaya dan politik masyarakat".

Sisi Gelap Teknologi

1. Sering di jadikan sebagai alat ketimpangan dan ketidak adilan.


2. Sering di jadikan sarana ketamakan dan membuat iri hati yang dapat merusak
kemampuan untuk memandang kehidupan secara menyeluruh.
3. Secara moral tidak pernah bersifat netral, akan tetapi ia selalu membawa
kebaikan dan kejahatan.
4. Memiliki kecenderungan merusak alam.
5. Teknologi canggih yang paling besar, paling efisien dan menguntungkan,
biasanya dinikmati oleh sekelompok elit kecil.
6. Institusi-institusi sosial yang mengontrol teknologi-teknologi besar biasanya
mencari kekuasaan dan keuntungannya sendiri.
7. Alasan ilmiah adalah alat yang ampuh yang cenderung meniadakan semua
sistem nilai, kecuali nilai manfaat dan efisiensi.

Akhlaq Islam

1. Akhlaq manusia
terhadap Al Khaliq

Melaksanakan
perintah Allah
dengan benar
dan di sertai
dengan
kesempurnaan.
Menjauhi
segala larangan
Allah dengan
sungguhsungguh serta
penuh
kesadaran.

2. Akhlaq manusia
terhadap Makhluk
(manusia & alam)

Menjaga hubungan
baik antar sesama
manusia.
Tidak mudah
menyinggung
perasaan serta
menyakitinya.
Memelihara hewan
peliharaan dengan
baik.
Tidak mudah
menyakitinya.
Menjaga, merawat
dan
memanfaatkannya
dengan baik.

3. Akhlaq manusia
terhadap diri sendiri

Memelihara
dan menjaga
diri sendiri,
baik dari sifatsifat yang
tercela
maupun
menyakiti
anggota
badan.
Menjaga
kesehatannya

"Dan carilah apa yang diperintahkan Allah untuk hari akhirat dan jangan melalaikan
kehidupan anda dengan keperluan dunia, dan berbuat baik terhadap kalian dan
janganlah berbuat kerusakan di atas bumi, sesungguhnya Allah tidak menyukai orangorang yang berbuat kerusakan".

Anda mungkin juga menyukai