Anda di halaman 1dari 4

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BINAMU KOTA

NOMOR :
/PKM/BNM-KT/ADM/SK/II/ IV /2016
TENTANG
PENGELOLA INFORMASI
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA PUSKESMAS BINAMU KOTA
Menimbang

a.

bahwa untuk meningkatkan kerjasama dalam penyelenggaraan program


kesehatan dan pelayanan kesehatan, maka masyarakat dan pihak terkait
baik lintas program maupun lintas sektoral dipandang perlu mendapat
informasi yang memadai sesuai kebutuhan;

b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a


perlu menetapkan keputusan Kepala Puskesmas tentang Pengelola
Informasi di Puskesmas Binamu Kota;
Mengingat

a.

Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;

b. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik.;


c.

Permenkes No 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas;

MEMUTUSKAN
MENETAPKAN

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BINAMU KOTA


TENTANG PENGELOLA INFORMASI

KESATU

Kepala Puskesmas menunjuk nama tersebut dibawah ini :


Nama : Kamaluddin
Sebagai Pengelola Informasi
Pengelola Informasi mempunyai tugas :

1. Mengumpulkan data dan informasi dari masing-masing program di


puskesmas
2. Menyiapkan dan mengolah data dan informasi puskesmas
3. Menyampaikan data dan informasi kepada kepala puskesmas.
4. Menyimpan data dan informasi puskesmas

KEDUA

keputusan ini ditujukan kepada penanggung jawab program dan berlaku


sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian hari terjadi perubahan
dan atau terdapat kesalahan dalam Keputusan ini akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya;

Ditetapkan di Pabiringa
pada tanggal 06 Januari 2016
KEPALA PUSKESMAS BINAMU KOTA

IMAM SOFINGI

Tembusan,Kepada YTH :
1. Dinas Kesehatan Kab.Jeneponto
2. Pertinggal

Anda mungkin juga menyukai