Anda di halaman 1dari 6

Pengertian pajak

Menurut Pasal 1 angka 1 UU KUP


No. 28/2007 :
Pajak adalah kontribusi wajib
kepada negara yang terutang
oleh orang pribadi atau badan
yang bersifat memaksa
berdasarkan Undang-Undang,
dengan tidak mendapatkan
imbalan secara langsung dan
digunakan untuk keperluan

Menurut Pasal 1 angka 1 UU KUP,


Ada lima unsur yang melekat dalam pengertian pajak
tersebut, yaitu:
Pembayaran pajak harus berdasarkan undang-undang;
Sifatnya dapat dipaksakan;
Tidak ada kontra-prestasi (imbalan) yang langsung
dapat dirasakan oleh pembayar pajak;
Pemungutan pajak dilakukan oleh negara baik oleh
pemerintah pusat maupun daerah;
Pajak digunakan untuk membiayai pengeluaranpengeluaran pemerintah bagi kepentingan masyrakat
umum.

Fungsi pajak

Fungsi
Fungsi
Fungsi
Fungsi

budgeter
regulerend
demokrasi dari pajak
redistribusi

Penerimaan dari
Pajak

Pajak Penghasilan

PPn dan PPnBM


Pajak Bumi dan Bangunan
Bea Perolehan Hak atas Tanah
dan Bangunan

Pengertian Hukum Pajak


Hukum pajak ialah suatu kumpulan peraturan yang mengatur
hubungan antara pemerintah sebagai pemungut pajak dan
rakyat sebagai pembayar pajak (Rochmat Soemitro,
1979:2425). Dengan kata lain, hukum pajak menerangkan
:
Siapa-siapa Wajib Pajak (subjek pajak);
objek-objek apa yang dikenakan pajak (objek pajak);
Kewajiban Wajib Pajak terhadap pemerintah;
Timbulnya dan hapusnya utang pajak;
Cara penagihan pajak;
Cara mengajukan keberatan dan banding pada peradilan
pajak
.

Tujuan Hukum Pajak

Hukum pajak bertujuan memberikan:


keadilan,
kemanfaatan, atau
kepastian hukum bagi Wajib Pajak.

Anda mungkin juga menyukai