Anda di halaman 1dari 35

Evaluasi Program Air Susu Ibu Eksklusif di Wilayah

Kerja UPTD Puskesmas Batujaya, Kabupaten


Karawang Periode Januari sampai
dengan Desember 2015
Oleh :
Ratna Setia Wati
11-2014-115

Latar Belakang

Tujuan Umum

Untuk mengetahui masalah, penyebab masalah, penyelesaian masalah


dan tingkat keberhasilan dalam unsur-unsur pelaksanaan Program ASI
eksklusif secara menyeluruh agar dapat meningkatkan cakupan di wila-yah
kerja UPTD Puskesmas Batujaya periode Januari 2015 Desember 2015
dengan pendekatan sistem.

Tujuan Khusus
Diketahuinya :

Manfaat

Sasaran
Semua

Materi dan Metode


Materi

Pendekatan Sistem
LINGKUNGAN

MASUKAN

PROSES

UMPAN BALIK

KELUARAN

DAMPAK

Sumber Data

Laporan
Profil Geografi
Instrumen
Laporan
Data
kesehatan
Penilaian
dari
UPTD
Puskesmas
Kinerja
Puskesmas
Puskesmas
Batujaya tahun
(PKP) Triwulan
201
I, II, III dan IV Puskesmas Kecamatan Batujaya tah

Data Umum

Sebelah utara
Sebelah selatan
Sebelah barat
Sebelah timur

:
:
:
:

wilayah kerja Puskesmas Tirtajaya


wilayah kerja Kabupaten Bekasi
wilayah kerja Puskesmas Pakisjaya
Puskesmas Medangasem.

Data Umum
Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Batujaya :

Data Umum
Puskesmas perawatan

:1

Masukan Tenaga & Dana

Masukan Sarana
Sarana

Keterangan

Infocus

Ada

Layar

Ada

Leaflet

Ada

Lembar balik

Tidak ada

Poster

Ada

Formulir wawancara ibu hamil

Tidak ada

Buku pedoman tenaga pelaksana gizi

Ada

Alat tulis

Ada

Ruang pojok ASI

Tidak ada

Masukan Metode
Penyuluhan

Proses Perencanaan

Proses Perencanaan
IMD

Proses Pengorganisasian
Kepala Puskesmas :
H. Eko Susanto, M.MKes
Ka Tata Usaha
Hj. Wati, SKM
Koordinator dan Pelaksana Gizi
Keluarga
Lilis Suryani H.

Konselor ASI
Bd Ipah Latifah, Am. Keb

Bidan desa, bidan PONED, bidan


Puskesmas

Proses Pengorganisasian
Kepala

Proses Pelaksanaan

Proses Pelaksanaan
IMD

Proses Pelaksanaan

Proses Pengawasan

Keluaran
1. Cakupan penyuluhan :
Cakupan penyuluhan perorangan : tidak ada data
Cakupan penyuluhan kelompok :

Target : 100% per tahun berdasarkan PKP Puskesmas tahun 2015


Kesimpulan : cakupan sebesar 48.07% belum sesuai target yaitu
100%, sehingga didapatkan besar masalah 51.93%

Keluaran
2. Cakupan ASI eksklusif
% Bayi 0 6 bulan
mendapat ASI eksklusif

Target : 90% berdasarkan PKP Puskesmas tahun 2015


Kesimpulan : cakupan sebesar 56,35% belum sesuai target yaitu 90%,
sehingga didapatkan besar masalah 33,65%

Keluaran

3. Cakupan Inisiasi Menyusu Dini (IMD)

Target : 38% per tahun berdasarkan Kemenkes tahun2015


Kesimpulan : cakupan sebesar 38,7% melebihi target 38%.

Fisik

Non Fisik

Lokasi Puskesmas: lokasi puskesmas


berada di dekat pasar, mudah diakses
masyarakat semua desa di wilayah
kerjanya.

Pendidikan : tingkat pendidikan penduduk


Kecamatan Batujaya terbanyak adalah
sekolah menengah pertama, berjumlah
12.381 orang (32,41%).

Transportasi : Sarana transportasi yg


tersedia adalah angkutan umum dan
sepeda motor.

Sosial Ekonomi : mata pencaharian


terbanyak penduduk di Kecamatan
Batujaya adalah petani berjumlah 27.577
orang (40.18%).

Fasilitas Kesehatan lain : tersedia

Sosial Budaya : masih adanya promosi


susu formula baik melalui petugas
kesehatan maupun melalui massa media
dan masih banyak budaya memberikan
makanan pralaktal pada bayi dan
pemberian selain ASI apabila ASI ibu belum
keluar.

Lingkungan

Umpan Balik

1. Pencatatan dan pelaporan bulanan lengkap, sesuai dengan waktu yang


ditentukan akan dapat digunakan sebagai masukan dlm eva- luasi Program
Gizi.
2. Rapat kerja yang membahas laporan kegiatan setiap bulannya untk
mengevaluasi program yang telah dijalankan

Dampak
Dampak

Pembahasan Masalah
Masalah Menurut Keluaran :
No

1.

Variabel

Cakupan ASI

Tolok Ukur (%)

Pencapaian(%)

Masalah (%)

90

56.35

33.65

100

48.07

51.93

eksklusif
2.

Cakupan
penyuluhan (ASI
eksklusif)
kelompok di luar
gedung
(posyandu)

Pembahasan Masalah
Masalah Menurut Masukan, Proses dan Lingkungan :

Masalah 1
Cakupan

Masalah 2
Cakupan

Kesimpulan dan Saran

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai