Anda di halaman 1dari 4

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI.................................................................................................
BAB I. GAMBARAN UMUM PUSKESMAS PANTOLOAN...................
A.
B.
C.
D.
E.

Gambaran geografis dan administratif..............................................


Gambaran kependudukan..................................................................
Ekonomi dan pendidikan..................................................................
Agama dan sosial budaya..................................................................
Perilaku dan lingkungan....................................................................

BAB II. DERAJAT KESEHATAN MASYARAKAT...................................


A. Tingkat kematian...............................................................................
B. Tingkat kesakitan..............................................................................
C. Status gizi masyarakat.......................................................................
BAB III. UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT.......................................
A.
B.
C.
D.
E.

Pelayanan kesehatan ibu dan anak....................................................


Keluarga berencana...........................................................................
Pencehagan pemberantasan penyakit................................................
Kesehatan lingkungan dan sanitasi dasar..........................................
Gizi masyarakat.................................................................................

BAB IV. PRIORITAS MASALAH...............................................................


BAB V. RENCANA PEMECAHAN MASALAH.......................................
BAB V.

BAB I
GAMBARAN UMUM PUSKESMAS PANTOLOAN
A. Gambaran Geografis dan Administratif

Puskesmas Perawatan Pantoloan merupakan Puskesmas yang keberadaannya


di Kelurahan Pantoloan Kecamatan Tawaeli. Letak Puskesmas Perawatan
Pantoloan kurang lebih 23 km sebelah Utara Kota Palu, dengan berbatas
wilayah sebelah Timur berbatasan dengan Kelurahan Lambara dan kelurahan
Panau, sebelah Barat Desa Wani Kecamatan Tanantovea, sebelah Selatan
berbatasan dengan laut dan sebelah Utara bersebelahan dengan Desa Wombo
Kecamatan Tanantovea.
Puskesmas Perawatan Pantoloan memiliki Pegawai 46 orang terdiri dari 3
Dokter Umum, 1 Dokter Gigi, 13 orang D3 Keperawatan, 7 orang Bidan
Puskesmas, 4 orang Bidan Desa, 1 orang tenaga Apoteker, 1 orang tenaga
Analis, 1 orang tenaga D3 Gizi, 6 orang tenaga Sanitarian, 3 orang tenaga
Sarjana Kesehatan Masyarakat dan 2 tenaga Administrasi. Puskesmas
Perawatan Pantoloan membawahi fasilitas kesehatan yaitu 2 bangunan Pustu
dan 2 bangunan Poskesdes yang masing-masing terletak di Kelurahan
Pantoloan Boya dan Kelurahan Baiya dengan jenis pelayanan berupa
Promotif, Preventif, dan Kuratif.
B. Gambaran Kependudukan
Sampai dengan akhir tahun 2015 Puskesmas Perawatan Pantoloan masih
membawahi 3 wilayah kerja yaitu Kelurahan Baiya, Kelurahan Pantoloan
Induk dan Kelurahan Pantoloan Boya dengan jumlah Penduduk 14.073 Jiwa,
dengan jumlah KK yang ada di wilayah kerja Puskesmas Pantoloan sebanyak
2814 KK.
Gambar
C. Ekonomi dan Pendidikan
Secara umum Keadaan Sosial Ekonomi masyarakat dapat dikatakan hampir
rata-rata berpenghasilan kecil sebagian besar mata pencaharian masyarakat
adalah Nelayan, Buruh, dan Petani, sebagian kecil adalah Pegawai Negeri
Sipil. Dengan keadaan Sosial Ekonomi tersebut maka sebagian besar
masyarakat berpendapatan musiman.

Dari jumlah Penduduk 14.073 Jiwa yang ada di wilayah kerja Puskesmas
Perawatan Pantoloan rata-rata mendapat kartu BPJS.
Untuk sarana Pendidikan yang ada di wilayah kerja Puskesmas Perawatan
Pantoloan Sekolah TK 8, SD 12, SMP 2, dan SMU 3.
D. Agama dan Sosial Budaya
Sebagian besar Penduduk beragama Islam sekitar 98,13% hal ini terlihat dari
sarana Ibadah (Masjid) yang berada di setiap Kelurahan, keadaan Sosial
Budaya cukup baik ini terlihat dari kerjasama dan kegotong royongan
masyarakat dalam menjalankan kehidupan sehari-hari, sebagian Penduduk
adalah asli Suku Kaili dan sebagian kecil pendatang yang sudah berbaur
dengan masyarakat setempat.
E. Perilaku dan Lingkungan
1. Penyediaan dan Pengolahan Air Bersih
Ada 2 faktor yang penting dalam penyediaan air bersih yaitu kuantitas dan
kualitas, secara kuantitas dapat dilihat pada penggunaan air bersih
sedangkan secara kualitas ditentukan oleh kualitas air dan tingkat risiko
pencemaran Sarana Air Bersih (SAB).
Cakupan Air Bersih
Pada Tahun 2015 cakupan pengguna air bersih di wilayah Puskesmas

Perawatan Pantoloan mencapai 2814 KK.


Kualitas Air Bersih
Jumlah rumah yang di periksa jentik nyamuknya di wilayah kerja
Puskesmas Pantoloan sebanyak 1.800 rumah, dari jumlah 1800 rumah
yang bebas jentik nyamuk sebanyak 1.580 rumah, berarti masih ada
280 rumah yang di periksa memiliki jentik nyamuk dari 3 Kelurahan

di wilayah Puskesmas Perawatan Pantoloan.


2. Pembuangan Kotoran Manusia
Hasil inspeksi Sanitasi di 3 Kelurahan pada Tahun 2015 jumlah rumah
yang di inspeksi sebanyak 2.244 rumah, jumlah rumah yang memenuhi
syarat (Rumah Sehat) sebanyak 1.616 rumah.
3. Tempat-tempat Umum (TTU)
Tempat-tempat Umum merupakan salah satu faktor yang cukup
berpengaruh

terhadap

derajat

kesehatan

masyarakat,

dari

hasil

pemeriksaan yang dilakukan terhadap 90 TTU yang terdiri dari Rumah


Makan, Salon, Pasar, Toko, termasuk Perkantoran. TTU yang ada 90,

yang di periksa 90, yang memenuhi syarat sehat 90 (TTU memenuhi yang
syarat 100%).
4. Sarana Ibadah
Sarana Ibadah merupakan salah satu bagian dari tempat umum yang
mendapat

kunjungan

banyak

orang

untuk

melakukan

kegiatan

Keagamaan. Pada Tahun 2015 terdapat 21 Sarana Ibadah yang ada di


wilayah kerja Puskesmas Perawatan Pantoloan meliputi 19 Masjid dan 2
Gereja masing-masing berada di Kelurahan Pantoloan dan Kelurahan
Baiya.

Anda mungkin juga menyukai