Anda di halaman 1dari 3

JM

CV. JASA MARIO KONSULTAN

I.

PENDAHULUAN

I.1. Umum
Kebijakan Umum Penggunaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Biadang Sarana
Perdagangan

adalah meningkatkan kuantitas dan kualitas sarana

perdagangan untuk meningkatkan kelancaran distribusi bahan kebutuhan


masyarakat

dalam

rangka

mendukung

Sistem

Logistik

Nasional,

pengamanan perdagangan dalam negeri, dan peningkatan kesejahteraan


rakyat yang berkeadilan.
Dalam

rangka

perluasan

pembangunan

sarana

perdagangan

yang

berkelanjutan yang selalu diikuti oleh berkembangnya dunia usaha untuk


memenuhi

kebutuhan

masyarakat

maka

peran

pemerintah

untuk

memberikan sarana alternatif penyimpanan komoditas primer agar petani


dan pengusaha kecil atau menengah dapat memperoleh harga terbaik,
serta memberikan alternatif pembiayaan melalui penjaminan resi gudang.
Seiring dengan kemajuan pembangunan di berbagai bidang, khususnya di
bidang pertanian dan perikanan serta meningkatnya berbagai macam
kebutuhan masyarakat, maka peran pemerintah untuk membangun,
memperbaiki dan melengkapi sarana penyimpanan komoditas yang
berdaya saing. Keadaan ini dapat dicapai diantaranya berkat dukungan
potensi wilayah yang dimiliki yakni posisi strategis, keunggulan sektor
pertanian

dan

perdagangan,

usaha

kecil

dan

menengah

serta

dimaksudkan

untuk

infrastruktur yang baik.


Pembangunan

gudang

di

Kabupaten Wakatobi

menyediakan tempat yang layak guna menyimpan hasil komoditas


pertanian terutama rumput laut, kopra dan lain-lain sehingga dapat
mendorong penyerapan hasil pertanian terutama ketika terjadi kelebihan
suplai pada saat panen.
Pengawasan Pembangunan Gedung Gudang Kabupaten Wakatobi

JM

CV. JASA MARIO KONSULTAN

Untuk

meningkatkan

pelayanan

di

bidang

perdagangan

khusunya

meningkatkan kelancaran arus barang kebutuhan pokok serta perluasan


sarana penyimpanan komoditas bagi para petani dan pengusaha kecil dan
menengah sebagai upaya mendapatkan harga terbaik dan
menciptakan

alternatif

sumber

pembiayaan

untuk

meningkatkan

kesaejahteraan, terutama di daerah sentral komoditas yang termasuk


dalam Sistem Resi Gudang (RSG). Sehubungan dengan hal tersebut
Pemerintah Kabupaten Wakatobi melaksanakan Pembangunan Gedung
Gudang melalui Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha
Mikro, Kecil dan Menengah pada tahun anggaran 2014. Pembangunan
Gedung Gudang didanai oleh

Dana Alokasi Khusus (DAK) Kabupaten

Wakatobi dan dikerjakan oleh

Kontraktor PT. TRIPOLAR UTAMA

SULTRA
I.2. URAIAN KEGIATAN
Paket kegiatan Pembangunan Gedung Gudang yaang ditangani terdiri
dari:
- Bangunan Gudang
- Bangunan Sarana Penunjang
I.3. RENCANA PENANGANAN
Pembangunan Gedung Gudang, fasilitas dan perlatan penunjangnya
diarahkan untuk pembangunan infrastruktur fisik gudang flat di daerah
Kabupaten Wakatobi sesuai prioritas bidang perdagangan, yang terdiri
dari :
1. Pembangunan Gedung Gudang ,
dengan lebar 21.25 M,
panjang 40.00 M dan tinggi bangunan 8.00 M.
2. Pembangunan Sarana Penunjang yang meliputi :
a.
b.
c.
d.
e.
f.

Bangunan Kantor
Pos Jaga
Rumah Penjaga
Toilet Buruh
Rumah Genset
Lantai Jemur

Pengawasan Pembangunan Gedung Gudang Kabupaten Wakatobi

JM

CV. JASA MARIO KONSULTAN


g. Jalan masuk dan area parkir, serta
h. Pagar Keliling bangunan.
3. Penyediaan Peralatan Gudang.

Pengawasan Pembangunan Gedung Gudang Kabupaten Wakatobi

Anda mungkin juga menyukai