Anda di halaman 1dari 1

BAB I

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
audiometri adalah pemeriksaan untuk menguji fungsi pendengaran. Audiometri adalah
sebuah alat yang digunakan untuk mengetahui level pendengaran seseorang.
Sering pasien datang ke praktek dokter dengan keluhan telinga pekak atau sulit
mendengar, dan ketika diperiksa pada bagian telinga luar sipasien tidak mengalami kelainan,
terkadang tuli yang diderita sipasien karena terdapat kelainan pada telingan bagian tengah
maupun bagian dalam, baik itu karena hantaran pendengaran yang terganggu ataupun karena
sensorineural.
Dengan kemajuan teknologi terutama dibidang kedokteran banyak penyakit yang dahulu
sulit untuk ditegakkan diagnose sekarang lebih mudah mengetahui penyakit tersebut.
Terutama di bidang ilmu penyakit telinga, hidung, dan tenggorokan.
Ditulisan ini penulis mencoba membahas tentang audiometric tutur yang mana audio
metri ini selain mampu mengetahui jenis dan derajat ketulian juga bisa membaca kemampuan
sipasien dalam menangkap percakapan sehari hari dan mengetahui apakah sipasien bisa di
memakai alat bantu pendengaran.
1.2 Tujuan
Penulisan refarat ini diharapkan dapat membantu penulis dan pembaca dalam
mempelajari audiometric tutur, sehingga dapat menjadi acuan pola pikir dalam menegakkan
diagnose ataupun melakukan tindakan medis.

Anda mungkin juga menyukai