Anda di halaman 1dari 51

Bagaimana cara

Mempertahankan
Lansia
ADL

Wieke Widhiantika S. Kep., Ners

Aktifitas sehari hari


Yang harus di
lakukan lansia
Ada 5 macam

Mandi

Berpakaian

Makan

Aktifitas

Toileting

Manfaat mempertahankan Activity


of Daily Living (ADL)

Manfaat Fisiologis

Dampak
langsung
:
1) Mengatur
kadar
gula darah
2) Merangsang
adrenalin da
noradrenalin
3) Peningkatan
kualitas dan
kuantitas tidur

Manfaat Fisiologis

Dampak jangka
panjang:
1) Daya tahan
kardiovaskuler
2) Kekuatan otot
3) Kelenturan
4) Keseimbangan dan
koordinasi gerak
sehngga dapat
mencegah jatuh
5) Kelincahan gerak

Manfaat Psikologis

Dampak Langsung :
1) Memberi perasaan
santai
2) Mengurangi
ketegangan dan
kecemasan
3) Meningkatkan
perasaan senang

Manfaat Psikologis

Dampak jangka
panjang:
1) Kesegaran jasmani
dan rohani secara
utuh
2) Kesehatan jiwa
3) Fungsi kognitif
4) Penampilan dan fungsi
motorik
5) Keterampilan

Manfaat Sosial

Dampak Langsung :

1) Pemberdayaan usia
lanjut
2) Peningkatan integritas
sosial dan kultur

Manfaat Sosial

Dampak jangka
panjang:
1) Keterpaduan
2) Hubungan
kesetiakawanan sosial
3) Jaringan kerja sama
sosial budaya
4) Pertahanan peranan
dan pembentukan
peran baru
5) Kegiatan
antargenerasi

Kebersihan

Mulut dan gigi

Kebersihan mulut dan gigi


harus tetap dijaga dan
menyikat gigi dan kumur
kumur secara teratur
meskipun sudah ompong.
Bagi lansia yang
mempunyai gigi agak
lengkap dapat menyikat
giginya sendiri dua kali
sehari pada agi dan
malam sebelum tidur

Bagi lansia yang menggunakan


gigi lansia (protesa) dapat
dipelihara dengan cara:
- Gigi palsu dilepas, kemudian
dikeluarkan dari mulut dengan
menggunakan
kasa
atau
saputangan yang bersih
- Selanjutnya gigi palsu disikat
perlahan lahan dibawah air
mengalir sampai bersih. Bila
perlu dapat menggunakan pasta
gigi
- Pada waktu tidur, gigi palsu tidak
dipakai dan direndam dengan air
bersih didalam gelas.

Kebersihan

Kulit dan badan

Kebersihan kulit dan badan


Kulit merupakan pintu masuk ke
dalam tubuh dan menerima
berbagai rangsangan (stimulus)
dari luar. Kebersihan kulit
mencerminkan kesadaran
seseorang akan pentingnya arti
kebersihan.
Kebersihan kulit dan kerapihan
dalam berpakaian pada lansia
tetap diperhatikan agar
penampilannya tetap segar. Usaha
membersihkan kulit sehari secara
teratur

Manfaat

Mandi

Menghilangka
n bau
Menghilangka
n kotoran
Merangsang
peredaran
darah
Memberikan
kesegaran
pada tubuh

hal yang harus

Diperhatikan
pada
Lansia

Ada tidaknya luka/lecet


Mengoleskan lotion/
pelembab setiap selesai
mandi agar tidak terlalu
kering
Mempergunakan air
hangat sebagai usaha
merangsang peredaran
darah dan mencegah
kedinginan
Menggunakan sabun
yang halus dan
mengandung minyak
untuk mencegah kulit
kering

Kebersihan

Kepala dan

membersihkan
kepala dan rambut
adalah untuk
menghilangkan
debu debu serta
kotoran yang
melekat pada
rambut dan kulit
kepala. Klien lansia
yang masih aktif
dapat mencuci
rambutnya sendiri.
Untuk klien lansia
yang sama sekali
tidak dapat mencuci
rambutnya karena
sakit atau kondisi
fisiknya yang tidak
memungkinkan

Kebersihan

Kuku

Kuku yang panjang


merupakan tempat
bersarangnya
kuman dan kotoran.
Oleh karena itu,
harus diperhatikan
agar lansia dapat
secara teratur
memotong kukunya
minimal 1 minggu
sekali.

Langkah langkah mempertahankan

Activity daily
living

a.

Mempelajari

Latihan
Kepala
dan Leher

1) Lihat keatap
kemudian menunduk
sampai dagu ke dada
2) Putar kepala dengan
melihat bahu sebelah
kanan lalu sebelah kiri
3) Miringkan kepala ke
bahu sebalah kanan
lalu sebelah kiri

b.
Latihan
Bahu dan
lengan

atas mendekati telinga


kemudian turunkan
kembali perlahan
lahan
Tepukan kedua telapak
tangan dan
renggangkan lengan
kedepan lurus dengan
bahu. Pertahankan bahu
tetap lurus dankedua
tangan bertepuk
kemdian angkat lengan
keatas kepala
Satu tangan menyentuh
bagian belakang dari
leher kemudian raihlah
punggung sejauh
mungkin yang dapat
dicapai. Bergantian
kanan dan kiri
Letakan tangan di
punggung kemudian

c.
Latihan
Tangan

Letakan telapak
tangan diatas meja.
Lebarkan jari
jarinya dan tekan ke
meja
Baliklah telapak
tangan. Tariklah ibu
jari melintasi
permukaan telapak
tangan untuk
menyentuh tiap
tiap jari dengan ibu
jari dan kemudian
setelah menyentuh
tiap jari
Kepalkan tangan
sekuatnya kemudian
regangkan jari jari
selurus mungkin

d.
Latihan
Punggung

Dengan tangan
disamping
bengkokan badan
kesatu sisi
kemudian kesisi
yang lain
Letakan tangan
dipinggang dan
tekan kedua kaki,
putar tubuh dengan
melihat bahu kekiri
dan kekanan
Tepukan kedua
tangan dibelakang
dan regangkan
kedua bahu ke
belakang

e.
Latihan
Paha

Latihan ini dapat


dilakukan dengan berdiri
tegak dan memegang
sandaran kursi atau
dengan posisi tiduran.
Lipat satu lutut sampai
pada dada dimana kaki
yang lain tetap lurus
dan tahan beberapa
waktu.
Duduklah dengan kedua
kaki lurus kedepan.
Tekankan kedua lutut
pada tempat tidur
Pertahankan kaki lurus
tanpa membengkokan
lutut, kemudian tarik
telapak kaki kearah kita
dan regangkan kembali

Tekuk dan
regangkan jari jari
kaki tanpa
menggerakan lutut
Pertahankan lutut
tetap lurus, putar
telapak kaki
kedalam sehingga
permukaannya
saling bertemu
kemudian kembali
lagi
Berdiri dengan kaki
lurus dan
berpegangan pada
bagian belakang
kursi. Angkat tumit
tinggi tinggi
kemudian putarkan.

f.
Latihan
Pernafasa
n

Duduklah di kursi
dengan punggung
bersandar dan bahu
relaks. Letakkan
kedua telapak
tangan pada tulang
rusuk. Tarik nafas
dalam dalam
maka terasa dada
mengembang.
Sekarang keluarkan
nafas perlahanlahan sedapatnya.
Terasa tangan akan
menutup kembali

g.
Latihan
Muka

Kerutkan muka
sedapatnya
kemudian tarik alis
keatas
Tutup mata kuat
kuat, kemudian
buka lebar lebar
Kembangkan pipi
keluar sebisanya.
Kemudian isap
kedalam
Tarik bibir
kebelakang
sedapatnya,
kemudian ciutkan
dan bersiul

Jenis

Olahraga/Latihan
Pada
Lansia

a.
b.
c.
d.

Pekerjaan rumah dan berkebun


Jalan kaki
Berenang
Lompat tali

Teknik dan Cara berlatih

a
i
s
n
a
l
a
d
a
P
Pemanasan
Latihan inti
Pendinginan

Latihan fisik yang

k
a
y
a
h
a
b
mem
a
i
s
aLnan

Sit up
Dengan
kaki lurus

Melengkungk
Punggung
an

Semoga
Sukses

Tugas kelompok
Buat 5 kelompok, buat video tentang :
Senam Rematik
Senam Hipertensi
Senam Otak
Senam Lansia
Senam Kaki DM
Dikumpulkan minggu depan tanggal
30 maret 2016 di CD.

Anda mungkin juga menyukai