Anda di halaman 1dari 5

PROJECT KESEHATAN MENTAL

KESEHATAN MENTAL
Projek Kesehatan Mental

OLEH:
KELOMPOK : 4
1.

ASMIYATI HANDAYANI

2.

PAULINA LETI MAU

3.

PRISKALIS MARIO YANDI

4.

MIKHAILA K.ELAM

5.

YULIANA IPA

6.

MARIA MAGDALENA SIU

PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NUSA CENDANA
KUPANG
2016

PROJECT KESEHATAN MENTAL

A. Tema : Pengaruh Video Porno (Narkolema Pada Kesehatan Mental )

B. Isu :

1.1. Latar Belakang


Awalnya hanya iseng, membuka situs porno, lama-kelamaan
intensitas kunjungan ke situs porno semakin rutin. Awalnya hanya
penasaran, mengklik tautan pornografi di dunia maya, lama kelamaan
tingkat curious nya makin tinggi. Awalnya hanya karena terbawa teman,
takut dibilang kuper, mengakses pornografi, lama kelamaan sudah berani
berselancar sendiri.Awalnya hanya keisengan, rasa penasaran atau
pengaruh teman yang menceburkan seseorang pada dunia pornografi.
Materi pornografi dapat diperoleh dari komik, majalah, game, situs
dan film. Kebiasaan menyaksikan, membaca, atau memainkan materi ini
dapat menyebabkan dampak berikut:
a) Kerusakan Otak
Pada akun Instagram @fakta.kesehatan ahli Bedah Otak dari Amerika
Dr. Donald Hilton Jr mengatakan bahwa pornografi sesungguhnya
merupakan penyakit, karena mengubah struktur dan fungsi otak, atau
dengan kata lain merusak otak. Terjadi perubahan fisiologis ketika
seseorang memasukkan gambar-gambar pornografi lewat mata ke
otaknya. Kerusakan yang dihasilkan sangat dahsyat! Bila kecanduan
narkoba mampu merusak tiga bagian otak, maka penggunaan materi
pornografi yang berketerusan (kecanduan) mampu merusak lima
bagian otak.

PROJECT KESEHATAN MENTAL

b) Merusak keseimbangan hormon


Merusak keseimbangan hormon Pelaku yang pernah mengakses
pornografi

dan

mengulanginya

lagi

terancam

keseimbangan

hormonnya akan terganggu. Karena ada hormon-hormon dalam tubuh


yang secara fisiolgis dibuat bekerja terus menerus oleh pronografi.
Hormon yang terganggu adalah dopamin, neuropiniphrin, serotonin,
oksitosin. Hormon memaksa seseorang untuk mengakses pornografi,
meskipun ia mengetahui bahwa perbuatannya itu tidak benar
c)

Perpustakaan Porno di otak


Orang yang sering mengakses pornografi akan memiliki perpustakaan
pornografi di otaknya. Kemudian ada semacam dorongan untuk terus
menambah koleksinya. Di awal seseorang melihat pornografi ia akan
puas dengan gambar yang ringan saja. Lama kelamaan ia akan
terdorong untuk melihat yang lebih parah.

d) Bagi yang belum menikah


Bahaya bagi yang belum menikah Bagi orang yang belum menikah
ketika terpapar pornografi ia akan tergoda melakukan aktifitas seksual
yang mereka lihat. Hal tersebut dapat dilakukan kepada orang
dekatnya, menjajal dunia prostitusi atau bahkan melakukan kekerasan
seksual kepada orang di sekitarnya yang lebih lemah. Ia merusak
dirinya dan merusak orang lain.
e)

Bagi yang sudah menikah


Hubungan dengan pasangan bisa rusak Semakin sering seseorang
melihat pornografi, semakin rendah kepuasan yang mereka dapatkan
terhadap tindakan seksual yang ringan.

f)

Dampak terhadap keturunan


Vibrasi pornografi Jika orang tua melakukan akses pornografi untuk
alasan apapun itu dan mengulanginya lagi, lagi dan lagi, akan terjadi
dampak pada anak. Apa yang dirasa, dipikir oleh orang tua dapat
dirasakan vibrasinya oleh anak. Semacam ada efek resonansi. Misalnya
orang tua yang sedang memiliki emosi negatif berlebihan, vibrasinya
bisa berdampak pada anak jatuh sakit.

PROJECT KESEHATAN MENTAL

1.2. 10 tanda-tanda anak yang sudah kecanduan pornografi yaitu :

Bila ditegur dan batasi main gadget dia marah, melawan, berkata
kasar bahkan keji;

Mulai impulsif, berbohong, jorok, mencuri;

Malu tidak pada tempatnya;

Sulit konsentrasi;

Jika bicara menghindari kontak mata;

Menyalahkan orang;

Secara emosional menutup diri;

Prestasi akademis menurun;

Main dengan kelompok yang itu-itu saja;

Hilang empati, yang diminta harus diperoleh

Berikut tips yang saya dapat dari beberapa sumber agar kecemasan kita
tidak terlalu berlebihan menanggapi NARKOLEMA (Narkoba Lewat Mata) saat ini:
a) Buat pondasi dari teladan yang baik sebagai orangtua lalu kokohkan dengan
benteng agama ajarkan bahwa apa pun yang anak-anak lakukan tanggung
jawabnya adalah kepada Tuhan Yang Maha Esa.
b) Ajarkan secara kognitif tentang konsep jenis kelamin dan kenalkan penjelasan
mengenai aurat bisa dengan bercerita, membaca
c) Bahaya dalam kesendirian. Jangan biarkan anak-anak asyik sendiri dengan gadget
khususnya jika anak belum faham tentang konsep jenis kelamin karena kecanduan
berawal dari ketidaksengajaan. Lebih baik alihkan dengan aktifitas motorik dan
kreatifitas yang bisa dilakukan bersama seperti bermain puzzle, mewarnai,
menggambar, origami dan lain-lain
d) Bahaya dalam kebersamaan. Saat bersama teman-teman mungkin saja ada salah
satu teman yang mengajak atau memperlihatkan hal yang berbau pornografi
e) Jika anak sudah terlanjur masuk dan terjerumus pada hal-hal yang berbau
pornografi tenangkan diri dan jangan menghakiminya terlebih dahulu. Lebih baik
konsultasikan dan beri terapi.

PROJECT KESEHATAN MENTAL

C. Media Metode Promosi


Judul

: Pornografi Merusak Otak 2X Lebih Parah Ketimbang Narkoba!

Tujuan

: Membantu para remaja agar terhindar dari narkolema (video porno )

Target

: Anak remaja

Bahan

: Pamflet

D. Daftar pustaka
website http://www.k9webprotection.com.
Bawa, Nyoman. 1976. Aspek Psikiatri dari Masturbasi. Majalah
Kesehatan Jiwa.Yayasan Ksehatan Jiwa Aditama. Surabaya.
Kartono, Kartini. 1989. Psikologi Abnormal dan Abnormalitas Seksual.
Mandar Maju. Bandung.
Kaplan, Harold dkk, Sinopsis Psikiatri, Ilmu Pengetahuan Perilaku
Psikiatri Klinis, Edisi 7, EGC, Jakarta.
Martin, Wicaksana. 1979. Ilmu Kedokteran Jiwa, ROAN Publishing,
Jakarta.
Kompas, 10 Pertanyaan Terbaik tentang Masturbasi, source at
www.kompas.com, accesed February 3rd 2007

Anda mungkin juga menyukai