Anda di halaman 1dari 24

HEART FAILURE

M. Zainur Prasetyawan 105070100111066


Faiq Habiburrahman 105070100111042

Pembimbing :
dr. Suryanto, SpEM

DEFINITION
The situation when the heart is incapable

of maintaining a cardiac output adequate


to accommodate metabolic requirements
and the venous return. E. Braunwald
Sindrom klinis kompleks dari gejala dan tanda yang
menandakan gangguan efisiensi pompa jantung, hal ini
disebabkan keabnormalitasan dari struktural atau
fungsional jantung (NICE, 2010)

ETIOLOGY

RISK FACTOR
Primary risk factors
Coronary artery disease (CAD)
Advancing age

Contributing risk factors

Hypertension
Diabetes
Tobacco use
Obesity
High serum cholesterol
African American descent
Valvular heart disease
Hypervolemia

DIAGNOSE Framingham Criteria


Major criteria
Paroxysmal nocturnal dyspnea
Neck vein distension
Rales
Acute pulmonary edema
S3 Gallop
Elevation of the jugularis venous pressure
Hepatojugular refluxs

Minor criteria
Ankle edema
Night cough
Dyspnea deffort
Hepatomegaly
Pleural efusion
Decrease 1/3 vital capacity of the normal
Tachycardia rate (>120/min)

Major or minor
Weight loss 4.5kg within 5 days of treatment
Diagnosis of heart failure if there is 1 major criteria dan 2 minor
criteria

Klasifikasi HF

Pedoman Tatalaksana Gagal Jantung, 2015

Stages in the evolution of HF and recommended therapy by stage

Copyright American Heart Association, Inc. All rights reserved.

Tatalaksana

1.

ACE Inhibitor
Menghambat enzim yang mengubah angiotensin I menjadi angiotensin II
Digunakan pada pasien dengan atau tanpa gejala & EF <40%
Mempunyai efek LV remodeling

2.

ARB
Menghambat efek angiotensin II pada reseptor angiotensin tipe 1
Digunakan bila tidak toleransi dengan ACE Inhibitor

3.

Beta Adrenergic Receptor Blockers


Competitively antagonizing one or more adrenergic receptors
Indikasi untuk pasien HF simptomatik atau asimptomatik & penurunan EF <40%
Pemberian bersama dengan ACE Inhibitor, dapat membalik efek LV remodeling
Mengoptimalkan dosis diuretik sebelum memulai beta bloker
Tidak dipilih untuk penderita asma

4.

Aldosterone Antagonists
Menghambat efek aldosterone yang naik kembali setelah turun oleh karena pemberian ACE
Inhibitor
Untuk pasien dengan persisting symptoms (NYHA kelas II-IV) dan EF 35%

5.

Ivabradine
Direkomendasikan untuk pasien dengan sinus rythm, HR 70x/m dan gejala menetap
(NYHA kelas II-IV) setelah pemberian obat sebelumnya

Diuretik

Untuk mengatasi retensi cairan


membuang dan mempertahankan volume normal
pasien dengan
Congestive symptoms : dyspnea, orthopnea, edema
atau
Tanda peningkatan tekanan pengisian : rales,
jugular venous distension peripheral edema

Loop Diuretics (Furosemid, Bumetanide) menghasilkan


diuresis yang lebih intense dan pendek
dibandingkan dengan thiazide

LAPORAN
KASUS

Identitas Pasien

Nama

: Ny. R

Umur

Alamat

Status Perkawinan

No. Register

: 1608xxx

Agama

: Islam

Tanggal MRS

: 53 thn
: Jl. Talun Pasar 36, Klojen, Malang
: Menikah

: 15 Maret 2016

Primary Survey

: Patent

: RR 30x/mnt, regular, simetris, cepat dangkal

: BP 172/119, pulse rate 120 x/mnt reguler, Tax 36,5c, akral hangat, CRT ,

: GCS 456, pupil isokor 3/3mm

Initial Management

:-

: semifowler position, O2 on NRBM 8-10L/mnt

: IVFD NaCl 0,9% life line, GTN , furosemid drip 10 amp 10mg/hour

Anamnesis

KU : sesak

Pasien mengeluh sesak napas sejak 3 bulan yll, yang memberat sejak
1 minggu yll. Awalnya pasien mengeluh sesak saat beraktifitas, namun
lama-kelamaan sesak juga dirasakan saat istirahat. Pasien juga
mengaku sering terbangun malam hari karena sesak.

Pasien juga mengeluh batuk sejak 1 minggu yll. Batuk dirasakan


memberat saat malam hari. Pasien mengeluh kaki bengkak dan perut
membesar sejak 1 minggu yll.

Pasien memiliki riwayat HT (+) sejak bertahun-tahun yll, pasien lupa


tepatnya. Pasien juga pernah didiagnosis gagal jantung di Puskesmas.
Pasien tidak memiliki riwayat nyeri dada.

Pasien pernah berobat ke Puskesmas Klojen dan didiagnosis sebagai HF.


Pasien diberi obat namun pasien lupa namanya. Pasien juga tidak rutin
berobat.

Keluarga pasien tidak diketahui memiliki riwayat penyakit serupa.


Riwayat suami merokok (+).

Physical Exam
Keadaan Umum: tampak sakit berat
GCS 456

Berat Badan: 60kg


Tinggi badan : 160
BMI : 23,4

BP= 172/119 mmHg

PR = 120 x/m

RR = 30 x/m Sat.O2 (97%)


on NRBM 10 lpm

Head

Anemic conjunctiva (-/-)


Icteric sclera (-/-)

Neck

JVP R + 5 cm H2O, 300

Thorax
Cor

Ictus invisible & palpable at ICS VI 2 cm lateral MCL S,


Heave (-), thrill (-)
RHM ~SL D, LHM ~ ictus; S1 S2 single murmur (+) sistolik di apex

Pulmo

Symmetric

Stem fremitus D=S

Abdomen

Ascites (+), liver span sde

Extremities

edema pitting
- ++

Anemic - -

Perkusi S S

v v

Wh - -

DD

+ +

- -

DD

+ +

- -

Warm acral + +
- -

Rh - -

Tax : 36S,5 0C

- -

Lab. Exam
Lab

Value

Lab

Value

Leucocyte

8360

4300-10300/L

Na

133

136-145mmol/l

Haemoglobin

14,7

13,4-17,7g/dl

5,60

3,5-5,0 mmol/l

Hematocryte

38,70

40-47%

Cl

123

98-106 mmol/l

MCV

82,20

80-93 fL

SGOT

21

MCH

27,00

27-31 pg

SGPT

40

0-41U/L

Thrombocyte

281000

142.000-424000/L

Diff count

1,2/0,3/81,4/
11,3/5,8

0-4/0-1/51-67/25-33/2-5

Gula
Darah
Acak

137

<200

Ureum

63,6

16,6-48,5mg/dL

Creatinin

1,15

<1,2 mg/dL

0-40U/L

Blood Gas Analysis


Lab

Value

pH

7,18

7,35-7,45

pCO2

55,7

35-45

pO2

141,4

80-100

Bikarbonat
(HCO3)

20,9

21-28

Base Excess

-7,7

(-3)-(+3)

Sat O2

97,4

>95

Hb

15,5

Hasil : Asidosis Respiratorik tdk terkompensasi

EKG

- Sinus takikardi HR 121, LVH

Diagnosis

Acute Decompensated Heart Failure

HF st C fc. IV

Azotemia prerenal

Asidosis Respiratorik non compensated

Management

O2 NRBM 10 lpm

GTN drip 100 mcg/mnt

Furosemid iv 60 mg

Anda mungkin juga menyukai