Anda di halaman 1dari 3

How to Use Easy Recovery Profesional

(Piye Carane Ngangge Easy Recovery Profesional)


Easy Recovery Profesional adalah merupakan salah satu Software Utility yang berfungsi
untuk mengembalikan data yang hilang atau memperbaiki file yang rusak (Catatan: Data
yang hilang dalam media penyimpanan yang masih terdeteksi oleh komputer).
Nah, yang sering membuat kita bingung, terkadang kita diberikan fasilitas yang banyak
tapi tidak bisa menggunakannya!

Nih.. Tampilan Mbah ERP(Easy Recovery Propesional)

Untuk menggunakan program tersebut untukm mengembalikan data, perhatikan perintah


dibawah ini!
1. Klik Data Recovery sehingga muncul tampilan dibawah ini
2. Klik Advanced Recovery (Untuk mengembalikan data dengan pengaturan tertentu)

3. Pilih salah satu drive yang akan dikembalikan datanya (meskipun format data tidak
dikenal seperti unknown data masih tetap bisa dikembalikan)
4. Klik Next untuk melanjutkan pelacakan data, yang selanjutnya akan ditampilkan
seluruh data yang pernah ada di media penyimpanan tersebut!

5. Pilih file yang akan dikembalikan, kemudian klik Next


6. Pada Recover To Local Drive, tentukan tempat file akan dikembalikan (misal My
Documents)
7. Selanjutnya Klik Next, sehingga muncul proses seperti pada gambar
8. Selanjutnya akan muncul Informasi dibawah ini..

9. Klik DONE untuk Selesai.

Hari Aspriyono 2009


Dokument Ini Bebas di gunakan, diperbanyak dan di
perbaiki..!
Tapi jangan merusak yang asli thanks

Anda mungkin juga menyukai