HORMONE, GH)
Rihi Here Wila, dr.SpA
PENDAHULUAN
• Salah satu hormon dari Hipofisis anterior
• Sel-sel sekretorik hipofisis anterior :
1. Somatotrop (sekresi GH)
2. Laktotrop (prolaktin)
3. Kortikotrop (ACTH dan -LPH)
4. Tirotrop (TSH)
5. Gonadatrop (LH DAN FSH)
HORMON-HORMON HIPOFISIS
Hipofisis anterior :
• TSH/tirotropin : merangsang sekresi dan
pertumbuhan tiroid
• ACTH/kortikotropin : merangsang sekresi
dan pertumbuhan korteks adrenalis.
• GH/Somatotropin : percepat pertumbuhan
tubuh dan merangsang sekresi IGF-1
HORMON-HORMON HIPOFISIS
Hipofisis anterior :
• FSH : merangsang pertumbuhan folikel
ovarium dan spermatogenesis
• LH : merangsang ovulasi dan luteinisasi
folikel ovarium dan sekresi testosteron
• Prolaktin (PRL) : merangsang sekresi susu
-Lipotropin (-LPH) : ?
HORMON-HORMON HIPOFISIS
Hipofisis posterior :
• Vasopresin (ADH) : meningkatkan retensi
air
• Oksitosin : menyebabkan pengeluaran
susu dan kontraksi uterus hamil.
HORMON PERTUMBUHAN, GH :
Patofisiologi
• Terbanyak : idiopatik
• Organik : tumor otak (kraniofaringioma),
iradiasi SSP, kelainan anatomi
• Kelainan genetik.
GHD : TATALAKSANA