Anda di halaman 1dari 40

SESI KE II

Manfaat E-mail
Dengan e-mail kita dapat:
• Mengirim dan menerima berita dengan cepat.
• Membuat blog “website mini”
(blogger,wordpress,blogsome,blogdrive dll).
• Membuat Friendster (www.friendster.com)
• Mencari beasiswa
• Belanja Online (e-bay, amazon, selularshop
dll)
PENGEN PUNYA BLOG…?!
• Dari beberapa layanan pembuatan blog, yang paling
direkomendasikan untuk pemula adalah layanan bikin
blog gratis dari www.BLOGGER.com. Karena
blogger.com menawarkan kemudahan mulai dari
proses pendaftaran yang hanya 3 langkah sampai ke
pengelolaan blog yang relatif lebih mudah dipahami.
Selain itu, pilihan tampilan/interface/layout blog dapat
diubah setiap saat dengan banyak pilihan yang
menarik. Kalo ngerti HTML (HiperText Markup
Language) sedikit-sedikit, Anda bisa ngedit tampilan
blog atau dengan memanfaatkan template gratis yang
banyak tersedia di internet.
www.blogger.com
Buka

www.blogger.com

Tampilan awal pada


www.blogger.com.

Ada 3 langkah untuk


mendaftarkan acount.
1.Ciptakan sebuah
account.
2.Nama blog anda.
3.Pilih template.

Klik ciptakan blog anda


Langkah Pertama (1)
Form pendaftaran dalam
membuat Google
Account sebagai syarat
untuk membuat blog di
Blogger.com
Mengisi alamat email. Contoh:
jumhur_4379@yahoo.com

Mengisi password. Contoh: xxxxxxxx (minimal


8 digit/karakter)

Mengisi verifikasi kata (ikuti image yang telah


ditampilkan di blog) faundstr

Centang penerimaan persyaratan dan


LANJUTKAN
Langkah Kedua (2)
Beri title yang
sesuai dengan isi
blog Anda
nantinya
Mengisi Judul BLOG sesuai
keinginan kita.
Contoh: Sensasi Plong…!!!
Ato Berdakwah melalui BLOG
Menulis alamat blog yang kita
inginkan.

http://jumhur-isid.blogspot.com
Langkah Ketiga (3)
Pilih template yang
Anda inginkan
sebagai tampilan blog
Anda

Memilih template
untuk tampilan dan
LANJUTKAN.
Tampilan Setelah Pendaftaran Account
Blog
Cayoo….
Akhirnya sukses juga
daftarnya….

Tampilan awal setelah


kita menyelesaikan 3
langkah pembuatan
account blog.

Mulai blogging
Editing Profil

Mengedit Profil
pribadi.
Profil Pengguna
Profil Pengguna
Profil pengguna
Tampilan setelah editing profil
Posting Tulisan

Klik ENTRI BARU


Kemudian anda akan
masuk pada
tampilan posting
tulisan seperti
gambar setelah ini..
Box Posting tulisan

1. Masukkan judul
Postingan. Contoh:
Muslimah: Putri Islam
yang sejati

2. Masukkan tulisan
yang anda inginkan
3. Klik Box menyimpan
(save)
4. Terbitkan Entri
Melihat Tampilan Posting

Klik Lihat Blog


Maka tampilan selanjutnya seperti gambar
dibawah
Pengaturan/ Setting
Konten Posting:
1. Judul
2. Uraian (description)
3. Tambahkan blog anda ke listing
kami
4. Biarkan mesin pencari
menemukan blog Anda
5. Tampilkan Editing Cepat di Blog
Anda
6. Tampilkan Link Posting Email
7. Konten Dewasa
8. dll
Tata Letak/ Layout

Tampilan
Gadget

Klik Tambah Gadget apabila anda


ingin menambah Gadget.
(sebagaiman tampilan disebelah
kanan
Tambahan Gadget/ Add Page Element

Setelah kita Klik


“Tambah Gadget”,
maka anda akan
mendapatkan tampilan
seperti ini.
Kita dapat memilih
salah satu dari
beberapa item
tersebut.
Membuat Kalender Hijriyah
Klik Box tambah gadget pada :
HTML/Java Script.
Tampilan akan terlihat seperti gambar
dibawah. Jangan lupa pilih SIMPAN
untuk men-SAVE apa yang sudah kita
buat.
Hasil Tampilan Kalender Hijriyah

Hasil yang ditampilkan pada


blog.
Source Code kalender
hijriyah:
<div align="center">
<a href="http://hijriah.jentayu.com"
target="_blank">
<img
src="http://hijriah.jentayu.com/hijri
ah_wp.php?
bg=1" border="0">
</a>
</div>

Didapatkan di :
http://hijriah.jentayu.com/
Kalender Masehi
1. Isi Julul Tambahan Gadget: contoh:
Kalender Masehi.
2. Konten isi dengan source code
dibawah ini;
Source Code kalender Masehi:
<br><center><iframe
src="http://www.free-blog-
content.com/Calendars/calendar0037.
htm" width="166" height="240"
marginwidth="0" marginheight="0"
frameborder="no" scrolling=no
allowtransparency="true"></iframe><
/center>
=center><a style="font-size: 3mm" href<
http://www.free-blog-content.com/
‫>الوقت كالسيف إن لم تقطعه قطعك‬
>a></center></br/<

-Didapat dari : http://www.free-blog


content.com/Nature-Calendars.htm

Jangan lupa meng- klik SIMPAN .3


Hasil Tampilan Kalender Masehi

Tampilan Kalender
Masehi
Tampilan kalender Masehi dan Hijriyah

Kalender Masehi

Kalender Hijriyah
Sign Up www.eblogtemplate.com

User dan password


yang kita dapat melalui
email

Memasukkan code
image yang ada diatas:
AFB60
Tampilan selelah LOGIN
Modifikasi Template
www.eblogtemplate.com

Template ASPIRE

Pilih blogger-
mostdownloads
Tampilan Templates
Tata Letak Template
Klik browse
untukmemilih
template yang
telah kita simpan
Klik Edit HTML di komputer

Klik Tata Letak untuk


mengetahui posisi Template

Klik “Ungguh” untuk


meng-upload template
Upload Template

Source code Template


ASPIRE

Menyimpan template
secara permanen

Untuk melihat tampilan blog sebelum


disimpan
Hasil dari template ASPIRE
Modifikasi Template
Centang box “expand template widget”

Mencari HTML dalam template:


<data:post.body/> atau
<p><data:post.body/></p>

Dan diganti dengan :


<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<style>.fullpost{display:inline;}</style>
<p><data:post.body/></p>
<b:else/>
Centang bagian ini
<style>.fullpost{display:none;}</style> “expand template”
<p><data:post.body/>
<a expr:href='data:post.url'><strong> Selengkapnya...</strong></a></p>
</b:if>
Modifikasi Template

Kita tutup akhir artikel


dengan </span>

Kita tuliskan <span


class “fullpost”>
Hasil Postingan Artikel
Translator

Box translator
bahasa
Tampilan Translator
Mendaftarkan blog ke Search
Engine
• http://google.com/addurl.html
• http://siteexplorer.search.yahoo.com
• http://search.msn.com.docs/submit.aspx
• http://msn.com
• http://altavista.com/addurl/defaut
• http://google.com/addurl.htm
• http://alltheweb.com/add_url.php
• http://baidu.com/about/service
Uniform Resource Link (URL)
ALAMAT URL URAIAN PENYEDIA ELEMEN
http://www.free-blog-content.com kalender gratis
http://www.eblogtemplate.com Template blog gratis
http://finalsense.com template blog gratis
http://www.clocklink.com jam gratis
http://shoutmix.com shoutbox/guestbook
http://oggix.com shoutbox/guestbook, google pagerank

hosting file photo/gambar gratis atau


http://photobucket.com penyedia
penyimpan foto gratis

http://flickr.com hosting file photo/gambar gratis atau


penyedia

http://abibakar.blogspot.com penyimpan foto gratis


template blog gratis
Uniform Resource Link (URL)
hosting file gratis, digunakan untuk
http://snapdrive.net menyimpan file-file Anda agar dapat di
download (pdf/doc/xls)

hosting file gratis, digunakan untuk


http://megashare.com menyimpan file-file Anda agar dapat di
download (pdf/doc/xls)

hosting file gratis, digunakan untuk


http://rapidshare.com menyimpan file-file Anda agar dapat di
download (pdf/doc/xls)

http://www.blogpatrol.com free counter, blog statistic

http://myglitterromance.com glitter
http://wishafriend.com Countdowns

http://www.haloscan.com comment board


Uniform Resource Link (URL)
http://www.tag-boar.com tag-board

http://www.doneeh.com tag-board, counter

http://statcounter.com free counter, blog statistic

http://amazingcounter.com free counter, blog statistic

http://www.blogskins.com template blog gratis

http://www.blogger-templates.blogspot.com template blog gratis

http://www.blogspottemplates.blogspot.com template blog gratis

http://sitemeter.com free counter, statistik pengunjung


PENUTUP

Terima Kasih…
TENGKIYU…
‫جزاكم هللا‬
Created by Jumhurul Umami

Email:
jumhur_79@yahoo.co.id
jumhur_4379@yahoo.com,
jumhur.umam@Gmail.com,
jumhur@windowslive.com,
info@jumhur.web.id

Anda mungkin juga menyukai