Anda di halaman 1dari 5

http://photoshop-pisan.blogspot.com bramdany@gmail.

com

EFEK PELANGI

1. PENDAHULUAN
Dengan gradasi tertentu Anda dapat membuat efek pelangi, seperti berikut hasilnya:

2. PERSIAPAN
1. Jalankan Photoshop
2. Buka file air terjun.jpg , silahkan download di File Pendukung

3. LANGKAH KERJA
1. Buat layer baru

2. Dengan Gradient Tool (G) , pilih Transparent Rainbow


http://photoshop-pisan.blogspot.com bramdany@gmail.com

3. Tekan Shift dan drag vertikal sehingga membentuk gambar seperti berikut:

4. Klik menu Filter > Distort > Polar Coordinates, dan pilih Rectangular to Polar

5. Tekan Ctrl + T dan perbesar kira-kira 200%. Jangan khawatir gambar akan buram karena kita akan
membuatnya lebih blur lagi
http://photoshop-pisan.blogspot.com bramdany@gmail.com

6. Tempatkan (geser) kira-kira seperti berikut:


http://photoshop-pisan.blogspot.com bramdany@gmail.com

7. Klik menu Filter > Blur > Gaussian Blur dan isi dengan nilai radius= 7 pixels

8. Turunkan nilai layer opacity=50%

9. Klik icon Add layer mask dan dengan Gradient Tool (G) , jenis Foreground to Transparent
dengan warna foreground=hitam, hilangkan pada bagian bawahnya, sehingga gambarnya seperti
berikut:
http://photoshop-pisan.blogspot.com bramdany@gmail.com

10. Masih dengan alat yang sama tetapi dengan nilai opacity=50% hilangkan juga sedikit bagian atasnya

Anda mungkin juga menyukai