Anda di halaman 1dari 1

SMA Negeri 1 Purwadadi

Tata Tertib Siswa


Tuesday, 27 October 2009

TATA TERTIB SISWA


I. KEWAJIBAN SETIAN SISWA SECARA UMUM 1. Mengetahui tata krama yaitu bersikap dan berbicara sopan
terhadap guru, orang tua, segenap personil sekolah, sesama kawan serta masyarakat umum. 2. Menjaga keamanan,
ketertiban, kebersihan, keindahan dan kekeluargaan di lingkungan sekolah. 3. berpakaian yang pintas sebagai seorang
siswa. 4. Memiliki buku pelajaran yang telah ditentukakan. 5. Melunasi iuran sekolah paling lambat tanggal 10 pada
setiap bulannya. II. LARANGAN BUAT SISWA 1. Membawa / mengisap rokok dan obit-obatan terlarang. 2.
Melakukan sesuatu yang melanggar peraturan sekolah. 3. Membawa senjata tajam, senjata api dan semua alat
semacamnya yang digunakan untuk mengancarm jiwa orang lain. 4. Keluar dari lingkungan sekolah pada waktu jam
pelajaran atau waktu istirahat tanpa seizin guru piket. 5. Menerima tamm dari luar sekolah, kecuali atas seizin piket atau
seizin kepala sekolah. III. WAKTU BELAJAR 1. Kelas X, XI dan kelas XII masuk pagi pukul .07,30 s/d 14.30 WIB 2.
Tepat pukul 07.30 W18 dan pukul 14.30 WIB siswa secara teralur sudah masuk ke kelas masing-masing dan sudah siap
menerima pelajaran. 3. Apabila 10 menit paling lambat guru yang bersangkutan belum hadir di depan kelas, maka ketua
kelas segera melaporkan ke guru piket utnuk mendapatkan berita/petunjuk selanjutnya 4. Selama pelajaran
berlangsung, semua siswa menjaga ketertiban dan ketenangan kelas dan tidak dibenarkan berada di luar kelas. 5. Piket
kelas harus mempersiapkan alat-alat yang diperlukan untuk kelancan proses belajar mengajar, misalnya: kapur,
penghapus, spidol, penggaris dan lain-lain. 6. Siswa yang akan meninggalkan kelas pada waktu pelajaran berlangsung
mungkin karena suatu hal, harus seizing guru kelas atau guru piket. 7. Pada waktu pergantian jam pelajaran, para siswa
tetap duduk di bangku masing--masing kecuali pada waktu istirahat, dengan catatan tetap menjaga ketertiban,
keamanan, keindahan, kebersihan dan kekeluargaan kelas. 8. Pada waktu guru atau tamu masuk ke dalam kelas yang
sedang belajar semua siswa harus bersikap sopan dan mengawali dengan ucapan salam, misalnya: Assalamu'alaikum,
Selamat pagi atau Selamat Siang. 9. Siswa yang terlambat lebih dart 10 menit, diperbolehkan masuk dengan seizing
piket. 10. Siswa yang berhalangan hadir karna suatu hal, harus ada surat keterangan dari orang tua/wali murid, atau
orang tua/wali datang sendiri ke sekolah. 11. Semua siswa pada waktu istirahat harus berada diluar kelas, kecuali siswa
yang sakit. 12. Semua makanan baik yang dibeli di kantin maupun yang dibawa dari rumah, boleh dimakan pada waktu
istirahat, dan dimakan diluar kelas (dikantin atau diwarung sekolah)
IV. PAKAIAN SEKOLAH 1. Setiap siswa harus berpakaian seragam sekolah dengan baju dimasukan dengan
bertanda atribut sekolah yaitu logo OSIS, lokasi, logo SMA Negeri 1 Purwadadi dan papn nama. a. Pada hari Senin-
Selasa berpakaian putih abu-abu, bagi perempuan yang berkerudung menggunakan kerudung putih. b. Pada hari Rabu-
Kamis berpakaian kotak-kotak, celana/rok abu-abu, bagi perempuan yang berkerudung menggunakan kerudung putih c.
Pada hari Jum’at berpakaian muslim (koko) hari Sabtu berpakaian pramuka lengkap, bagi perempuan yang
berkerudung menggunakan kerudung warna coklat. d. Setiap hari menggunakan sepatu berna hitam bertali, bagi
perempuan boleh menggunakan sepatu pantopel warna hitam. 2. Pada waktu pelajaran Penjaskes berpakaian olah
raga. 3. Semua siswa dilarang menggunakan baju hangat/jaket didalam kelas kecuali sakit dengan izin piket 4. Khusus
untuk laki-laki a. Potongan rambut harus sopan, panjangnya tidak melebihi leher kemeja sekolah sebelah atas, telinga
terlihat, bercukur dan bersisir rapih, tidak berkumis, tidak berjanggut dan tidak bercambang b. Baju lengan pendek tidak
dilipat, ujung celana dijahit c. Tidak memakai kalung, gelang tangan/kaki, anting dengan kuku tangan tetap pendek
tanpa cat kuku. 5. Khusus Perempuan a. Tidak membawa atau memakai emas, lipstik, eyes shadow, cat kuku, kuku
panjang dan tidak menghias wajah secara berlebihan. b. Berpakaian tidak terlalu ketat. V. SANGSI Setiap siswa yang
melanggar peraturan tata tertib ini akan dikenakan sangsi dengan tingkatan pelanggaran berupa: 1. Teguran 2.
Peringatan tertulis 3. Diistirabatkan / skorsing 4. Dikeluarkan dari sekolah. Purwadadi, Juli 2006 K
Sofyan ArlanNIP. 130 790 069

http://sman1purwadadi.sch.id Powered by Joomla! Generated: 18 August, 2010, 18:53

Anda mungkin juga menyukai