Anda di halaman 1dari 8

e-book ke-4

Membuat Cincin Manik-Manik

Koleksi Kikie
http://koleksikikie.multiply.com
Kata Pengantar

Sahabat Koleksikikie, Namun jangan ragu untuk menghubungi saya, apabila da-
Terimakasih untuk sudah mengunjungi kami di http:// lam pelaksanaannya masih terdapat kendala dan kesulitan
koleksikikie.multiply.com yang dihadapi ^_^ Happy ngeronce Pren...

Setelah menghadirkan E-Book merangkai Bros dan


anting dari bahan manik-manik, kali ini kami hadirkan Salam hangat,
“E-Book Membuat cincin dari bahan Manik-Manik ala kikie
Koleksikikie”

Proyek pembuatan cincin merupakan salah satu con-


toh yang membutuhkan biaya cukup murah. Praktek
pengerjaannya pun sangat sederhana. Dilengkapi
dengan foto langkah-langkah pembuatan serta petun-
juk pelaksanaan, besar harapan kami E-book ini dapat
membantu rekan-rekan di dalam mempraktekkan nya
secara mandiri.

http://koleksikikie.multiply.com
Bahan-bahan yang dibutuhkan Membuat lingkaran dari pin

1) Head pin 2) Sarang cincin susun dua Langkah I


3) Aneka jenis manik nuansa ungu ambil satu buah manik, masukkan ke dalam head pin
4) Tang serbaguna/ Tang cucut Lalu buat lingkaran dengan menggunakan long nose
Untuk bahan no 3 dapat dikreasikan sesuai kreativitas plier. Caranya: tekuk 90’ tepat di atas manik kaca
teman-teman. tetes, lalu potong hingga kira-kira tersisa 1 cm (ukuran
Tips : untuk pengguna berjari kecil sebaiknya menggu- yang tepat akan menentukan kerapian dari hasil peker-
nakan bahan dalam ukuran kecil, sebaliknya bagi yang jaan kita)
berjari cukup besar dapat menggunakan bahan beruku-
ran lebih besar

http://koleksikikie.multiply.com
Membuat Lingkaran dari pin Membuat lingkaran dari pin

gambar saat head pin di tekuk 90derajat tekuk ke arah dalam hingga berbentuk seperti gambar
di atas.

http://koleksikikie.multiply.com
Meletakkan di Sarang Cincin Meletakkan di Sarang Cincin

Selanjutnya letakkan manik-manik yang sudah di rang- Posisi manik saat sudah diletakkan di dalam sarang cin-
kai di head pin tadi, ke sarang cincin cin akan tampak seperti gambar diatas.
Tips : lakukan ini satu persatu, mulai dari sisi sarang
cincin paling luar. penuhi terlebih dahulu lingkaran
yang ada sebelum berpindah ke lingkaran lainnya.

http://koleksikikie.multiply.com
Meletakkan di Sarang Cincin Meletakkan di Sarang Cincin

Berikut ini gambar posisi rangka cincin saat salah satu Terus ulangi langkah tersebut pada lubang yang ter-
lubang telah terisi penuh. Walaupun posisi manik sebe- dapat di rangka cincin. Hingga semuanya penuh oleh
narnya masih di satu sisi namun karena penuh maka akan manik-manik.
tampak seperti memenuhi di bagian samping rangka Tips: agar tampilan cincin tak biasa padukan peng-
cincin. gunaan manik-manik yang kita gunakan, bisa dengan
memvariasikan warna dari satu jenis manik, atau seba-
liknya memvariasikan jenis manik dari satu warna yang
sama.

http://koleksikikie.multiply.com
Proses Akhir Proses Akhir

Berikut ini posisi cincin saat semua lubang pada rangka Dan Taraaaaaaaa.... cincin ungu pun siap untuk mem-
cincin sudah terisi penuh. percantik penampilan teman-teman.

http://koleksikikie.multiply.com
Kata Penutup
Gimana… gampang kan? =)
Dalam penerapannya, banyak sekali jenis manik-manik
yang bisa kita variasikan untuk membuat cincin manik-
manik ini.

Karena langkah pembuatan yang cenderung seder-


hana, letak daya jual dari cincin manik-manik justru
ada pada kecermatan kita dalam memilih bahan dan
warna.

Intinya jangan takut mencoba my pren, karena dari


proses mencoba inilah, kita akan semakin terampil
memvariasikan berbagai jenis bahan untuk menghasil-
kan karya-karya yang cantik.

Awalnya mungkin hanya untuk menambah koleksi


pribadi atau hadiah bagi orang-orang tercinta, tapi
bukan tidak mungkin lhoo keahlian membuat kerajinan
tangan seperti ini dapat mendatangkan penghasilan
tambahan.

Apabila dalam proses pembuatan kerajinan tangan


ini teman-teman masih menemui kesulitan, silahkan
hubungi saya melalui email di koleksikikie@gmail.com
atau bisa juga meninggalkan Personal Message di blog
saya http://koleksikikie.multiply.com
Oh iya, buat yang kerepotan mencari bahan, Kolek-
sikikie juga menyediakan berbagai jenis manik-manik
serta perlengkapan lain untuk membuat kreasi akse-
soris manik-manik. Selamat meronce manik-manik my
pren (kie).

http://koleksikikie.multiply.com

Anda mungkin juga menyukai