Anda di halaman 1dari 21

ANALISIS SWOT dan

MEMILIH SISTEM BISNIS


Analisa SWOT sebagai Alternatif Strategi

• Analisis SWOT : mengidentifikasikan berbagai


faktor secara sistematis untuk merumuskan
strategi perusahaan.
• Analisis di dasarkan pada logika yang dapat
memaksimalkan kekuatan (Strengths) dan
peluang (Opportunities), namun secara
bersamaan dapat meminimalkan kelemahan
(Weaknesses) dan ancaman (Treats).
• Proses pengambilan keputusan strategi selalu
berkaitan pengembangan misi, tujuan, strategi,
dan kebijakan perusahaan.
PROSES ANALISIS
ANALISIS SITUASI ANALISIS PERUSAHAAN

Jelaskan Mengetahui strategi prs


situasi

1.Tentukan dan evaluasi


lingkungan PELUANG
DAN ANCAMAN
2. Tentukan dan evaluasi
Evaluasi KEKUATAN dan
Situasi KELEMAHAN prs

Analisis masalah yg
perlu mendapatkan perhatian

Cari
Pemecahan Tentukan alternatif
masalah dan pilihan strategi
• Dengan demikian perencanaan strategis
(Strategic Planner) harus menganalisis faktor-
faktor strategis perusahaan (kekuatan,
kelemahan, peluang, dan ancaman) dalam
kondisi saat ini.
• Hal ini disebut dengan Analisis Situasi.
• Dimana model yang paling popular untuk
menganalisis situasi adalah Analisis SWOT.
Perencanaan Strategis
• Adalah proses perencanaan dalam jangka
panjang
• Bertujuan untuk menyusun strategi
sehingga sesuai dengan misi serta
sasaran kebijakan perusahaan
PROSES PENGAMBILAN
KEPUTUSAN STRATEGIS
• Harus bisa menjawab
Bagaimana efektifitas strategi yang ada selama
ini ?
Bagaimana efektifitas strategi di masa yang
akan datang ?
Bagaimana kemungkinan efektifitas strategi
terpilih di masa yang akan datang ?
Proses Pengambilan keputusan strategis

Analisis Lingkungan Pemilihan Faktor Strategis :


Eksternal -Peluang
-Ancaman

Analisa
Evaluasi Evaluasi Budaya: Analisis Evaluasi & Pilih Implemen Evaluasi &
Kinerja -Misi -Manajer Faktor Review: alternative tasi pengendali
Perubahan -Tujuan -Komisaris Strategi -Misi terbaik Strategi an
saat ini -Kebijakan -Manajemen SWOT -Tujuan
puncak -Strategi

Tahap 7 Tahap 8

Pemilihan Faktor Strategi:


Analisis Lingkungan
-Kekuatan
Internal
-Kelemahan

Formulasi Strategis
Tahap 1 - 6
PROSES ANALISIS STRATEGIS
STRATEGI TINGKAT KORPORATE STRATEGI DI UNIT BISNIS

1 ANALISIS PORTOPOLIO PERUSAHAAN 1. ANALISIS HUBUNGAN ANTARA


SECARA KESELURUHAN DALAM POSISI STRATEGIS BISNIS SAAT INI
KAITANNYA DENGAN KEKUATAN DAN ,DENGAN KEMUNGKINAN STATEGIS
DAYA TARIK INDUSTRI BERIKUT ANCAMANNYA, SESUAI
DENGAN PERIODE MASA
PERENCANAAN
2. IDENTIFIKASI KINERJA PERUSAHAAN 2.MENGUJI KEMUNGKINAN HASILNYA
,APABILA PORTOPOLIO DIKELOLA SECARA
TEPAT

3.BANDINGKAN KINERJA YANG 3.BANDINGKAN HASILNYA DG ALTERNATIF


DIPROYEKSIKAN DG KINERJA SAAT INI.SHG TUJUAN UNTUK MENGETAHUI
BISA DIKENALI KESENJANGANNYA KESENJANGAN YANG ADA

4.IDENTIFIKASI ALTERNATIF PORTOPOLIO 4.IDENTIFIKASI STRATEGIS SHG


DENGAN BERBAGAI KOMBINASI STRATEGI KESENJANGAN DAPAT DIKURANGI
PADA TINGKAT BISNIS 5. EVALUASI BERBAGAI ALTERNATIF DAN
5. EVALUASI BERBAGAI ALTERNATIF DAN PILIHAN STRATEGIS
PILIHAN STRATEGIS
STRATEGI TINGKAT KORPORAT
• Disusun dalam suatu bisnis dimana perusahaan
akan mengubah strategi distinctive competence
menjadi competitive advantage
• Dengan cara menjawab pertanyaan sebagai
berikut :
1. Kegiatan bisnis apa yang bisa diunggulkan
untuk dapat bersaing?
2. Bagaimana masing-masing kegiatan bisnis
tersebut dapat dilakukan secara strategis.
Kekuatan Persaingan Dalam
Industri ( Michael E.Porter)
PEMAIN BARU

KEKUATAN KEKUATAN
PERSAINGAN
PEMASOK PEMBELI
INDUSTRI

PRODUK
PENGGANTI
PROSES ANALISIS
ANALISIS SITUASI ANALISIS PERUSAHAAN

Jelaskan Mengetahui strategi prs


situasi

1.Tentukan dan evaluasi


lingkungan PELUANG
DAN ANCAMAN
2. Tentukan dan evaluasi
Evaluasi KEKUATAN dan
Situasi KELEMAHAN prs

Analisis masalah yg
perlu mendapatkan perhatian

Cari
Pemecahan Tentukan alternatif
masalah dan pilihan strategi
KERANGKA ANALISIS KASUS
• Tahap 1 : Memahami situasi dan informasi yang ada
• Tahap 2 : Memahami permasalahan yang terjadi.Baik
masalah yang bersifat umum dan spesifik
• Tahap 3 : menciptakan bebagai alternatif dan memberikan
berbagai alternatif pemecahan masalah
• Tahap 4 : Evaluasi pilihan alternatif dan pilih alternatif yang
terbaik. Caranya dengan membahas sisi pro maupun
kontra dan memberikan bobot untuk masing-masing
alternatif dan sebutkan kemungkinan yang akan terjadi
Analisis SWOT sebagai alat
formulasi

Analisis
Lingkungan
Pemilihan Faktor
Ekternal Strategis Peluang
dan Ancaman
CARA MEMBUAT ANALISIS
SWOT
BERBAGAI
PELUANG

3.Mendukung strategi turn-around 1. Pendukung strategi agresif

KELEMAHAN KEKUATAN
EKTERNAL INTERNAL

4.Mendukung strategi defensife 2.Mendukung strategi diversifikasi

BERBAGAI ANCAMAN
• Kuadran I
– Pada kuadran ini merupakan situasi yang
sangat menguntungkan, karena perusahaan
tersebut memiliki peluang dan kekuatan
sehingga dapat memanfaatkan peluang yang
ada.
– Strategi yang diterapkan dalam kondisi ini
adalah mendukung kebijakan pertumbuhan
yang agresif.
• Kuadran II
– Pada kuadran ini mengalami berbagai
ancaman, tetapi perusahaan masih memiliki
kekuatan dari segi internalnya.
– Strategi yang harus diterapkan adalah
menggunakan kekuatan untuk memanfaatkan
peluang jangka panjang dengan cara strategi
diversifikasi (produk/pasar).
• Kuadran III
– Pada kuadran ini perusahaan menghadapi
peluang pasar yang sangat besar, tetapi disisi
lain, perusahaan ini menghadapi beberapa
kendala/kelemahan internal.
– Strategi perusahaan adalah meminimalkan
masalah-masalah internal perusahaan
sehingga dapat merebut peluang pasar yang
lebih baik.
• Kuadran IV
– Pada kuadran ini merupakan situasi yang
tidak menguntungkan, karena menghadapi
berbagai ancaman dan kelemahan internal.
Memilih Sistem Bisnis
• Organisasi bisnis : organisasi yang
menghasilkan barang atau memberikan jasa
dengan tujuan memperoleh keuntungan untuk
mengembangkan bisnisnya, dimana barang atau
jasa yang dihasilkan sangat dibutuhkan oleh
konsumen.
• Organisasi bisnis yang berhasil harus sadar
akan kebutuhan baru konsumennya dan selalu
memuaskan kebutuhan konsumen, serta
memberikan manfaat kepada masyarakatnya.
Sifat Sistem Bisnis
• Bisnis : suatu sistem yang menghasilkan barang dan
jasa untuk memuaskan masyarakat kita,
• dimana “sistem” menunjukkan keterkaitan antara bisnis
dan unsur masyarakat lainnya, dan tindakan tersebut
mempengaruhi sistem sosial, ekonomi, politik, dan
hukum.
• Bisnis dapat dilihat sebagai suatu sistem total
(keseluruhan) yang terdiri dari subsistem yang lebih
kecil.
• Pada dasarnya suatu sistem bisnis menerima input dari
lingkungannya, lalu memprosesnya kemudian
menghasilkan output kepada sistem sosial yang lebih
besar
Bagan Sistem Bisnis
Bisnis menerima Bisnis memproses Bisnis menghasilkan
input dan input dengan cara barang dan jasa untuk
mengoperasikan yang paling memuaskan
nya dalam efisiendengan kebutuhan konsumen
kendala mengorganisasika sehingga menciptakan
lingkungan fisik, n sumber daya, manfaat ekonomi dan
ekonomi, politik, memotivasi SDM, social serta
hokum, dan meningkatkan standar
teknologi, dan mengaplikasikan kehidupan
social. teknologi yang masyarakat.
tepat.

Anda mungkin juga menyukai