Anda di halaman 1dari 8

PROSES TERMAL

RICE COOKER
Dipresentasikan oleh:
 Sungging Haryo W. 2408100047
 Kharis Akbar R. 2408100026
 Mahendra Ega 2408100056
 Moch. Yusuf Santoso 2408100055
 M. Fajri Jufri 2408100104
Bagian-bagian Rice Cooker:
 Bodi Rice Cooker
 Bowl/mangkuk
 Thermostat
 Elemen pemanas
Cara Kerja:
 Rice cooker bekerja dengan memanaskan
air sampai titik didihnya. Panas akan
tersalurkan ke panci tempat beras dan air
diletakkan. Air akan menguap pada
temperatur 1000C. Pada temparatur
tersebut semua air akan habis menguap
dan diserap oleh beras+air menjadi nasi.
Sehingga tepat ketika air di dalam panci
sudah habis, nasi pun masak.
 Di bagian bawah rice cooker terdapat
sebuah termostat. Termostat akan
mendeteksi apakah air sudah mencapai
titik didihnya atau belum. Ketika air sudah
mencapai titik didihnya (1000C), rice
cooker mempertahankannya beberapa
saat (membiarkan semua air menguap)
lalu menurunkan suhu menjadi sekitar
600C sehingga suhu di dalam panci akan
bertahan untuk menghangatkan nasi di
dalamnya.
Manfaat pakai Rice Cooker:
 Hemat waktu
 Mudah dan praktis
 Tanpa BBM
 Masakan Tahan Lama
 Dual Fungsi, Memasak dan
Menghangatkan
Negative effect
 Rice cooker memerlukan ± 350 watt untuk
memasak nasi dan ± 58 watt untuk
menjaga nasi tetap hangat. Dengan kata
lain BOROS LISTRIK!!!
Hemat waktu,
tenaga, BBM
Masakan
tahan lama positive

Proses
•Beras+air Nasi Lingkungan:
memasak:
•Listrik uap air panas
-Heating Plate
-Thermostat
negative

•Boros listrik

Anda mungkin juga menyukai