Anda di halaman 1dari 1

Pangandaran Online | Informasi Wisata dan Regional Pangandaran | http://www.mypangandaran.

com
_________________________________________________________________________________________________________
Route Menuju Pangandaran

Pangandaran tidak hanya bisa dikunjungi lewat jalur darat. Mereka yang dari Jakarta atau Bandung bisa menggunakan jalur udara
melalui Bandara Nusawiru.

Jalur Darat Mobil atau kendaraan umum :


Jakarta ke Pangandaran (750 km), naik bus Kp. Rambutan-Pangandaran, anda bisa menggunakan bus langsung menuju terminal
pangandaran yang hannya berjarak 300 meter menuju gerbang masuk pantai. setelah itu anda bisa berjalan kaki atau menggunakan
becakBandung ke Pangandaran (236 km), naik bus Bandung-Tasikmalaya-Banjar-Pengandaran, anda bisa naik dari Terminal
Caheum. Bus yang melayani angkutan pangandaran Bandung adalah bus BUDIMAN, ada banyak pilihan AC dan Non-AC. Anda juga
bisa menggunakan jasa angkutan elf. Yogyakarta ke Pangandaran (385 km), maik bus Yogyakarta-Cilacap-Kalipucang-Pangandaran
Atau bagi Anda yang memiliki kendaraan pribadi, gunakan jalur yang sama seperti di atas.
Jalur Kereta :
Naik kereta jurusan ke Banjar selanjutnya untuk kepangandaran anda bisa menggunakan bus

Jalur Udara :
Naik pesawat dari Bandung-Nusawiru (Pangandaran) dari Bandara Husen Sastranegara
Naik pesawat dari Jakarta-Nusawiru (Pangandaran) dari Bandara Halim Perdanakusuma

Anda juga dapat menggunakan jasa Tour & travel untuk berwisata ke Pangandaran dan sekitarnya.

Harga Tiket Masuk Pintu Wisata Pantai Pangandaran


NO
JENIS KENDARAAN
TIKET
(RP)
1. PEJALAN KAKI
2.500 2. SEPEDA MOTOR
5.900 3. SEDAN/SEJENISNYA 14.200 4. KIJANG/SEJENISNYA 27.200 5. L300/SEJENISNYA 40.200 6. BUS KECIL
52.000 7. BUS SEDANG
79.000 8. BUS BESAR
130.000

_________________________________________________________________________________________________________
Dibuat pada :13 September 2010 16:01:35

Anda mungkin juga menyukai