Anda di halaman 1dari 1

Biolistrik merupakan fenomena sel.

Sel-sel mampu menghasilkan potensial listrik yang


merupakan
lapisan tipis muatan positif pada permukaan luar dan lapisan tipis muatan negatif pada
permukaan dalam
bidang batas/membran

Transportasi zat-zat terlarut dibedakan menjadi 2 yaitu:

1. Transportasi pasif : Mengikuti aliran perbedaan konsentrasi


Ada 2 transportasi pasif :
a. Difusi

Perpindahan molekul-molekul suatu zat dari tempat yang konsentrasi zat tinggi ke tempat
yang konsentrasi zat rendah, baik melalui membran atau tidak.

b. Osmosis

Perpindahan molekul-molekul zat pelarut (umumnya air), dari pelarut konsentrasi tinggi
menuju pelarut konsentrasi rendah melalui membran semi permeabel

2. Transportasi aktif : Melawan aliran perbedaan konsentrasi


a. Transpor aktif
Mekanisme keluar masuknya molekul dan ion melalui membran sel dengan
menggunakan energi ( ATP)

Anda mungkin juga menyukai