Anda di halaman 1dari 8

TUGAS PANCASILA

Dosen : Aditya Irfandi. S

PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA DALAM PEMBANGUNAN NASIONAL

Kelompok 11
• Dewi Puspita Sari
• Gita Yuliyani Sp
• Kiki Shakinah
• Lailis Sa’adah
• Noor Khadijah
• Ruwaida

Kelas/Semester : 1A/1(Satu)

AKBID BUNGA KALIMANTAN BANJARMASIN


Tahun ajaran 2010/2011
PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA
PEMBANGUNAN
• PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA DALAM
PEMBANGUNAN NASIONAL.

Paradigma adalah pandangan mendasar dari para


ilmuan tentang apa yang menjadi pokok persoalan
suatu cabang ilmu pengetahuan.Dengan demikian,
paradigma sebagai alat bantu para ilmuan dalam
merumuskan apa yang harus dipelajari,apa yang harus
dijawab,bagaimana seharusnya dalam menjawab dan
aturan-aturan yang bagaimana yang harus dijalankan
dalam mengetahui persoalan tersebut.
1. Pancasila Sebagai Paradigma Pembangunan

Pancasila sebagai paradigma,artinya


nilai-nilai dasar pancasila secara
normatif menjadi dasar,kerangka
acuan,dan tolak ukur segenap aspek
pembangunan nasional yang
dijalankan di Indonesia.
Pembangunan sosial harus mampu
mengembangkan harkat dan martabat manusia
secara keseluruhan. Oleh karena itu,
pembangunan dilaksanakan di berbagai bidang
yang mencakup seluruh aspek kehidupan
manusia. Pembangunan, meliputi bidang politik,
ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan
keamanan. Pancasila menjadi paradigma dalam
pembangunan politik, ekonomi, sosial budaya,
dan pertahan keamanan.
a. Pancasila Sebagai Paradigma
Pembangunan Politik

b. Pancasila Sebagai
Paradigma Pembangunan Ekonomi

c. Pancasila Sebagai Paradigma


Pembangunan Sosial Budaya

d. Pancasila Sebagai Paradigma


Pembangunan Pertahanan Keamanan
2. Pancasila Sebagai Paradigma Reformasi

Dengan pancasila sebagai paradigma


reformasi, gerakan reformasi harus
diletakkan dalam kerangka persfektif
sebagai landasan sekaligus sebagai cita-
cita. Sebab tanpa suatu dasar dan tujuan
yang jelas, reformasi akan mengarah
pada suatu gerakan anarki , kerusuhan,
disintegrasi, dan akhirnya mengarah
pada kehancuran bangsa.
Reformasi dengan paradigma pancasila

A. Reformasi yang ber-Ketuhanan YME.


B. Reformasi yang berprikemanusiaan yang
adil dan beradab.
C. Reformasi yang berdasarkan nilai
persatuan.
D. Reformasi yang berakar pada asas
kerakyatan.
E. Reformasi yang bertujuan pada keadilan
sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.
THANK YOU
FOR ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai