Anda di halaman 1dari 1

c.

Langkah-langkah Pembelajaran Problem Solving


Adapun langkah-langkah yang harus diperhatikan oleh guru di dalam memberikan
pembelajaran problem solving yaitu sebagai berikut.
(1) Menyajikan masalah dalam bentuk umum.
(2) Menyajikan kembali masalah dalam bentuk operasional.
(3) Menentukan strategi penyelesaian.
(4) Menyelesaikan masalah.
Sedangkan menurut Hudojo dan Sutawijaya (dalam Hudojo, 2003:162),
menjelaskan bahwa langkah-langkah yang diikuti dalam penyelesaian problem
solving yaitu sebagai berikut.
(1) Pemahaman terhadap masalah.
(2) Perencanaan penyelesaian masalah.
(3) Melaksanakan perencanaan.
(4) Melihat kembali penyelesaian.

Anda mungkin juga menyukai