Anda di halaman 1dari 10

PENGUKURAN

DAN SATUAN
PENGUKURAN
Proses memperoleh data/informasi dari obyek, baik
kwalitas maupun kwantitasnya

MENGUKUR
Membandingkan besaran standar dengan yang ingin
diketahui. Panjang meja, tinggi, berat badan dll.

PENGUKURAN
1. Pengulangan  pernapasan, dyt. nadi,
dyt. Jantung, berapa kali nyamuk bertelur
dinyatakan per dtk, menit, minggu dll
2. Tanpa pengulangan  votensial aksi sel saraf,
jant, temperatur lingkungan pagi hari, dll.
Ketelitian suatu pengukuran pengulang kemudian di
dicari harga rata-ratanya dan dicari standar
deviasinya

  pi
p
n
 pi  p 
2
SD =
n 1
REGISTRASI
mencatat hal-hal yang diperoleh dai hasil
pengukuran

Diperlukan registrasi kontinu terhadap suatu


keadaan selama waktu tertentu ini registrasi
analog
FALSE POSITIF DAN FALSE NEGATIF
False Positif
Error yang terjadi dimana penderita dinyatakan
menderita suatu penyakit padahal tidak
False negatif
Error yang terjadi dimana penderita dinyatakan
tidak sakit padahal menderita suatu penyakit
Untuk menghindari :
1. Dalam pengambilan pengukuran
2. Pengulangan pengukuran
3. Penggunaan alat yang dapat dipercaya
4. Kalibrasi terhadap alat.
Skema Dasar Pengukuran

Proses Pengukuran Ketelitian dan kebenaran

Data-data lain

False positif atau negatif


SATUAN
Tabel satuan Internasional
KANTITAS SATUAN SINGKATAN

-         Panjang Meter m


-         Massa Kilogram Kg
-         Waktu sekon sec
-         Arus listrik
Amper A
-         Temperatur
-         Intensitas
Kelvin K
cahaya Candela cd
-         Gram molekul mole mol
     
Besaran tambahan    
-         sudut datar radian rad
-         sudut ruang steradian sr
Tabel Turunan Satuan Internasional

Kwantitas Satuan Singkatan Dimensi

gaya
-         Newton N Kgm/m2
-         tekanan Pascal P Pa. N/m2 Kg/msec2
-         energi Joule J.Nm Kgm2/sec2
-         tenaga Watt W. J/sec Kgm2/sec3
-         torque Meter-Newton .MN Kgm2/sec2
-         muatan listrik Coulomb C Asec
-         potensial listrik Volt V.J/C Kgm2/sec3A
-         hambatan listrik Ohm V/A Kgm2/sec2A2
-         kapasitas Farad F, C/V, C2/J Sec4A2/Kgm2
-         induktan Henry H, J/A2, Kgm2/sec2A2
-         fluks magnetik Weber W b, J/A, Vsec Kgm2/sec2A
-         intensitas mabnetik. Tesla T, Wb/m2,Vsec/m2 Kg/sec2A
-         frekwensi Hertz Hz sec-1
-         kecepatan Becquerel Bq sec-1
disintegrasi Gray Gy, J/Kg m2/sec-2
 
-         dosis absorpsi
Tabel Satuan Non SI
Kwantitas Satuan Singkatan

Massa Gram g
Panjang Foot, centimeter ft, cm
Volume Liter -
Waktu Menit min
Gaya Dyne -
  Pound force lbf
Energi Kalori cal
  Kilokalori Kcal
Tenaga Kilokalori permenit Kcal/min
Tekanan Pound /inch2 Psi
  Millimeter merkuri mm.Hg
  Sentimeter air cm.H2O
  Atmosfir atm
Temperatur Fahrenheit F
Celcius C
TUGAS

1. Apa yang kamu ketahui tentang standar devisiasi?

2. Kapan anda atau dalam penelitian anda menggunakan standar devisiasi ?

3. Untuk mengurangi kesalahan dalam penelitian hal-hal apa yang harus


dilakukan oleh peneliti

Anda mungkin juga menyukai