Anda di halaman 1dari 38

PENGANTAR TEKNOLOGI

INFORMASI

ISNAENI YOGA PRAYITNO,ST.


085743303700

TEKNIK INFORMATIKA
POLITEKNIK SAWUNGGALIH AJI
Kesepakatan ?

Aturan institusi :
 Pakaian sopan,
 bersepatu,
 tanpa anting,
 tanpa cat rambut
 Tidak merokok
Waktu masuk : toleransi keterlambatan
 Mahasiswa menit
 Dosen menit
Materi

 Pengenalan Komputer
 Pengenalan Teknologi Informasi
 Peralatan dan Perkembangan Teknologi Informasi
dan Komunikasi
 Peranan dan Dampak dari Teknologi Informasi dan
Komunikasi
 Operasi dasar Komputer
 Perangkat Keras (Hardware) Komputer
 Perangkat Lunak (Software) Komputer
Materi

 Telekomunikasi dan Jaringan


 E-Commerce (Electronic Commerce)
 Hak Atas Kekayaan Intelektual (HAKI)
 Virus Komputer
BAB.1 PENGENALAN KOMPUTER
DEFINISI KOMPUTER

Bahasa Latin >>>Computare >>>Menghitung


Computer Annual (Robert H. Blissmer)
 Suatu alat elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas,
antara lain :
 Menerima input
 Memproses input sesuai dengan programnya
 Menyimpan perintah dan hasil pengolahan
 Menyediakan output untuk informasi
DEFINISI KOMPUTER

Computer Today (Donald H. Sanders)


 Sistem elektronik untuk memanipulasi data yang cepat dan
tepat serta dirancang dan diorganisasikan supaya secara
otomatis menerima dan menyimpan data input,
memprosesnya, dan menghasilkan output dibawah
pengawasan suatu langkah-langkah instruksi program yang
tersimpan di memori (stored program)
DEFINISI KOMPUTER

 Introduction to The Computer, The Tool of Busines


(Wiliam M.Fuori)
 Suatu pemroses data (data processor) yang dapat
melakukan perhitungan besar dan cepat, termasuk
perhitungan aritmatika yang besar atau operasi logika,
tanpa campur tangan dari manusia mengoperasikan
selama pemrosesan (Definisi ini diambil dari American
National Standart Institute dan sudah didiskusikan serta
sudah disetujui dalam satu pertemuan International
Organization For Standarization Committe)
DEFINISI KOMPUTER

Introduction to Computers (Gordon B. Davis)


 Tipe khusus alat penghitung yang mempunyai sifat tertentu
yang pasti
KESIMPULAN DEFINISI KOMPUTER

Komputer adalah :
Alat elektronik yang dapat melakukan perhitungan
numerik
Alat yang dapat membaca input data dan mengolahnya
sesuai dengan program yang ditetapkan untuk
menghasilkan informasi yang merupakan output hasil
pemrosesan input data
Alat yang dapat melakukan penyimpanan data, yaitu
program, input, maupun output hasil pengolahan
Alat yang bekerja secara otomatis sesuai dengan aturan
yang sudah ditetapkan dalam program.
DEFINISI PROGRAM

Program adalah barisan perintah/intruksi yang


disusun sehingga dapat dipahami oleh komputer dan
kemudian dijalankan sebagai barisan perhitungan
numerik, di mana barisan perintah tersebut
berhingga,berakhir dan menghasilkan output.
PENGOLAHAN DATA ELEKTRONIK (PDE)

Data adalah fakta dari sesuatu pernyataan yang berasal


dari kenyataan, dimana pernyataan tersebut merupakan
hasil pengukuran atau pengamatan
Pengolahan data adalah proses perhitungan transformasi
data input menjadi informasi yang mudah dimengerti.
Informasi adalah hasil dari pengolahan data yang
memberikan bentuk yang lebih berarti dari suatu
kejadian.
Jadi PDE adalah perhitungan/trasformasi data menjadi
informasi yang diolah secara elektronik dengan
menggunakan komputer.
SIKLUS PENGOLAHAN DATA 1

INPUT PROCESSING OUTPUT


SIKLUS PENGOLAHAN DATA 2

 Input : tahap ini merupakan proses memasukan data


ke dalam proses komputer melalui alat input (input
device)
 Processing : merupakan proses pengolahan dari data
yang telah dimasukan yang dilakukan oleh alat
pemroses yang dapat berupa proses menghitung,
membandingkan, mengurutkan, mengalikan dll
 Output : merupakan hasil dari pengolahan data,
yaitu berupa informasi.
Bagian Komputer
Sebuah komputer minimal memiliki:

Casing Komputer bersama power supply (biasanya


dijual sekalian)
Motherboard
Processor dengan kipas atau pendingin (biasanya
dijual sekalian)
Minimal sebuah memory card.
Penyimpan data (harddisk)
Keyboard dan mouse untuk memberikan input
Monitor untuk menampilkan output secara visual
SISTEM KOMPUTER

Sistem adalah kumpulan elemen yang saling


berhubungan dan saling berinteraksi dalam satu
kesatuan untuk menjalankan suatu proses
pencapaian suatu tujuan utama.
Elemen-elemen sistem komputer :
1. Hardware
2. Software
3. Brainware
Hardware

Peralatan yang secara fisik terlihat dan bisa diraba


atau dipegang.
Contoh:
 Printer
 Monitor
 CPU
 Keyboard
 dll
software

Program yang berisi instruksi/perintah untuk


melakukan pengolahan data.
Contoh:
 Sistem operasi windows dan linux
 Bahasa pemrograman C++
 Pascal
 Visual Basic
 dll
Brainware

Manusia yang mengoperasikan dan mengendalikan


sistem komputer
Struktur Komputer

Cara-cara dari tiap komponen yang menyusun


komputer saling berkaitan
 Piranti masukan (input device)
 Piranti keluaran (output device)
 Input/Output (I/O) Port
 CPU (Central Processing Unit)
 Memory
 Data Bus
Piranti Masukan (input device)

Berfungsi sebagai media komputer untuk menerima


masukan atau perintah dari luar
Contoh:
Keyboard, mouse, touch screen, scanner, kamera, dll
Piranti keluaran (output device)

Berfungsi sebagai media komputer untuk


memberikan atau menampilkan keluaran dari hasil
pengolahan data
Contoh:
monitor, speaker, printer, dll
Input/Output (I/O) Port

Media penghubung (interface) untuk menerima dan


mengirim data
Contoh:
USB Port, Serial Port, dll
CPU (Central Processing Unit)

Unit pusat pengolah data,


Seringkali disebut “otak” komputer atau prosesor.
Memiliki dua fungsi utama
 ALU (Aritmetic Logic Unit)
 CU (Control Unit)
CPU (Central Processing Unit) 2

ALU (Aritmetic Logic Unit)


 Unit untuk melakukan perhitungan-perhitungan aritmatika
spt: ADD (+), SUBSTRACT (-), MULTIPLY (*), DIVIDE (/),
serta operasi-operasi logika seperti OR, AND, XOR,
INVERTION atau NOT.
CU (Control Unit)
 Berfungsi untuk mengendalikan operasi yang dilaksanakan
sistem komputer
Memory

Berfungsi untuk menyimpan data dan program


Jenis memory:
 ROM (Read Only Memory)
permanen, tetap, tidak tergantung keberadaan arus listrik
 RAM (Random Access Memory)
tidak permanen, sementara, bergantung keberadaan arus
listrik
Data Bus

Merupakan jalur-jalur (bus) perpindahan data antar


modul dalam sistem komputer
Jalur bus biasanya terdiri dari 8,16,32 atau 64
saluran paralel
Satuan Kapasitas Memory Komputer

satuan kapasitas
1 Byte 8 bit
1 KB (Kilobyte) 1024 byte
1 MB (Megabyte) 1024 KB
1 GB (Gigabyte) 1024 MB
1 TB (Terabyte) 1024 GB
1 PB (Pvtabyte) 1024 TB
Satuan Waktu

Satuan Ekivalen

Milidetik 1/1.000 detik

Mikrodetik 1/1.000.000 detik

Nanodetik 1/1.000.000.000 detik

Pikodetik 1/1.000.000.000.000 detik


Sistem Pengkodean pada Komputer

3 yang populer:
 ASCII (American Standar Code for Information Interchange)
 EBCDIC (Extended Binary Coded Decimal Interchange Code)
 Unicode
ASCII (American Standar Code for
Information Interchange)
Dikembangkan oleh ANSI (American National
Standards Institute)
Awalnya menggunakan 7 bit untuk menyatakan suatu
code
 Karakter kontrol, huruf (A-Z, a-z), digit (0-9),
sejumlah simbol spt *, +
Dikembangkan menjadi 8 bit
 Dengan tambahan sejumlah simbol yunani dan
karakter grafis
EBCDIC (Extended Binary Coded Decimal
Interchange Code)
Standar yang dibuat IBM pada tahun 1950-an dan
menggunakan 8 bit untuk setiap kode.
Pertama kali digunakan pada IBM System/360
Standar ini diterapkan pada berbagai komputer
mainframe
Unicode

Sebuah karakter dinyatakan dengan 16 bit


Dapat mencakup 65.536 karakter
Simbol dalam bahasa seperti arab dan cina bisa
ditampung
KLASIFIKASI KOMPUTER

DARI SUDUT PANDANG:


 Berdasarkan data yang diolah
 Berdasarkan Penggunaanya
 Berdasarkan Ukurannya
Berdasarkan data yang diolah

 Analog Computer
 Digunakan untuk data yang sifatnya kontinyu dan bukan data yang berbentuk angka,
tetapi dalam bentuk fisik,seperti misalnya arus
listrik,temperatur,kecepatan,tekanan,dll
 Digital Computer
 Digunakan untuk data berbentuk angka atau huruf
Keunggulan :
 Memproses data lebih tepat dibandingkan dengan komputer analog
 Dapat menyimpan data selama masih dibutuhkan oleh proses
 Dapat melakukan operasi logika
 Data yang telah dimasukkan dapat dikoreksi atau dihapus
 Output dari komputer digital dapat berupa angka, huruf,grafik maupun gambar
 Hybrid Computer
 Kombinasi komputer analog dan digital
Berdasarkan Penggunaanya

Special-Purpose Computer
 Dirancang untuk menyelesaikan masalah yang khusus
General-Purpose Computer
 Dirancang untuk menyelesaikan berbagai macam masalah
TUGAS 1

Komputer Berdasarkan Ukurannya.:


Micro Computer (Personal Computer)
Mini Computer
Small Computer (Smale-Scale Mainframe Computer)
Medium Computer (Medium-Scale Mainframe
Computer)
Large Computer (Mainframe Computer)
Super Computer

Jelaskan .? Dan contohnya

Anda mungkin juga menyukai