Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
MENGGUNAKAN DENVER II
Download Askep Kapuk Online Update Standar Operasional Prosedur (SOP) Keperawatan
TERAPI BERMAIN dan PENILAIAN PERKEMBANGAN ANAK MENGGUNAKAN
DENVER II persiapan OSCA Jateng (Jawa Tengah)
TERAPI BERMAIN
STANDAR
OPERASIONAL
PROSEDUR
1. Cara alamiah bagi anak untuk mengungkapkan konflik
dirinya yang tidak disadari (Wong: 1991)
2. Bermain merupakan kegiatan yang dilakukan untuk
kesenangan yang ditimbulkannya tanpa mempertimbangkan
hasil akhirnya (Hurlock: 1978)
PENGERTIAN
3. Kegiatan yang dilakukan sesuai dengan keinginan dalam
mengatasi konflik dari dalam dirinya yang tidak disadari
serta dengan keinginan sendiri ubtuk memperoleh
kesenangan (Roster: 1987)
Contoh
Topik: Terapi bermain
Sub Topik: Mewarnai gambar
Sasaran: Anak Pra Sekolah
Tempat: Ruang perawatan anak
Waktu : 35 menit
A. TUJUAN
B. PERENCANAAN
1. Persiapan: 5 Menit
a. Menyiapkan ruangan
b. Menyiapkan alat
c. Menyiapkan peserta
2. Pembukaan: 5 Menit
a. Perkenalan dengan anak dan keluarga
b. Anak yang akan bermain saling berkenalan
c. Menjelaskan maksud dan tujuan
3. Kegiatan: 20 Menit
a. Anak diminta untuk memilih gambar yang ingin diwarnai yang sudah
tersedia
b. Kemudian anak dianjurkan untuk mewarnai gambar dengan warna yang
disukai
c. Setelah selesai mewarnai gambar, anak dibantu untuk melubangi bagian
atas kertas gambar
d. Dipasang benang sepanjang ± 10 cm pada bagian atas yang dilubangi
e. Gantungkan hasil mewarnai gambar di dekat tempat tidur anak
4. Penutup: 5 Menit
Memberikan reward pada anak atas hasil karyanya
BOBO NILAI
No ASPEK YANG DINILAI
T 0 1 2
A ALAT
1 Format penialian Denver II 2
2 Kotak berisi alat-alat bantu tes 3
B Tahap Pra Interaksi
1 Melakukan kontrak waktu 1
2 Menyiapkan alat termasuk mengisi data pemeriksa dank
2
lien/pasien pada form. Penilaian Denver II
3 Mencuci tangan 1
C Tahap Orientasi
1 Memberikan salam kepada pasien dan menyapa nama
1
pasien
2 Menjelaskan tujuan dan prosedur pelaksanaan 3
3 Menanyakan persetujuan dan kesiapan klien sebelum
3
kegiatan dilakukan
4 Mempersiapkan lingkungan tempat pemeriksaan 3
D Tahap Kerja
1 Memberi petunjuk pada klien/pasien cara melakukan
tes, kemudian meminta klien/pasien untuk 8
melakukannya
2 Melakukan tes mulai dari item yang paling mudah 3
3 Melakukan tes secara urut dari item yang menggunakan
3
sedikit energi
4 Memberi pujian pada anak bila dapat melakukan tes 3
5 Menuliskan skor pada form. Denver II setiap satu
3
tindakan tes
6 Menyimpulkan hasil tes setelah menyelesaikan minimal
6
5 tindakan tes
E Tahap Terminasi
1 Melakukan evaluasi sesuai dengan tujuan 1
2 Berpamitan dengan pasien/klien 1
3 Membereskan dan kembalikan alat ke tempat semula 1
4 Mencuci tangan 1
5 Mencatat kegiatan dalam lembar catatan keperawatan 1
TOTAL 50
Artikel terkait:
Share |