Anda di halaman 1dari 15

Sistem Informasi Penjualan Tunai

Peripheral Komputer di Toko


“SINAR KOMPUTER”
1.Struktur Organisasi Toko Sinar Komputer

Pemilik Toko

Marketing Dokumen Keuangan


Fungsi dan Tugas masing –
masing bagian pada Toko Sinar
• Pemilik Toko
Komputer
Melakukan pengawasan terhadap terhadap karyawan. Selain
itu melakukan transaksi bisnis dengan distributor untuk
melakukan perluasan usaha. Menentukan harga penjualan
barang agar mengetahui keuntungan yang akan diperoleh
• Marketing
Menawarkan dan mempromosikan barang yang dijual kepada
pembeli. Menangani segala jenis transaksi penjualan.
• Dokumen
Mengatur dokumen transaksi yang terjadi di
toko tersebut. Baik itu pemesanan barang
terhadap distributor maupun penjualan barang
terhadap konsumen
• Keuangan
Mengorganisir dan mencatat setiap transaksi yang
berhubungan dengan keuangan di toko tersebut. Baik
itu penjualan, pembayaran gaji karyawan, dan
pengeluaran – pengeluaran lain
DESAIN SISTEM
• Alur Penjualan Tunai pada Toko Sinar
Komputer.
Langkah – langkah dalam penjualan tunai
adalah sebagai berikut :
1) Dokumen melakukan pendataan terhadap distributor dan karyawan.
2) Pada pendataan tersebut yang dilakukan dokumen akan menghasilkan
data distributor dan data karyawan.
3) Data tersebut masih diproses lagi ke pemesan dan pengiriman
4) Dari proses, pemesan menghasilkan bukti pemesan yang diberikan
kepada distributor
5) ketika barang diterima oleh penerima,
kemudian akan menghasilkan nota
penerimaan yang akan diolah lagi oleh
dokumen.
6) Data dari keseluruhan proses kemudian
diolah menjadi laporan yang pada akhirnya
akan dilaporkan kepada pemilik toko
Perancangan Sistem Pemesanan dan
Penjualan Pada Toko Sinar Komputer

Pada perancangan sistem pemesanan dan penjualan tunai peripheral


komputer pada toko ini, kami menggunakan metode data flow
diagram ( DFD ), Entity Relationship Diagram ( ERD ), normalisasi,
Relasi Antar Tabel dan kamus data.

Diagram Konteks ( Context Diagram )


Context diagram adalah bagian dari data Flow Diagram ( DFD )
yang berfungsi memtakan model lingkungan yang
dipresentasikan dengan kotak tunggal yang mewakili
keseluruhan sistem.
DIAGRAM KONTEKS
Pemilik Toko

Laporan Penjualan Tunai

Distributor
Bukti pemesanan

SI
Pemesanan dan
Data Distributor Penjualan Tunai
Peripheral
Komputer

Data Karyawan
Data penerimaan
Karyawan

Pengiriman

Pembeli
Pendataan
File transaksi

Data distributor
Distributor Pemesanan distributor
Hasil
Bukti pemesanan
Pengolahan
Karyawan Data karyawan File distributor
File
karyawan
transaksi
Data pembeli
Pembeli Penjualan
Bukti penerimaan
penerimaan

Laporan

Laporan pemesanan & penjualan tunai


Peripheral komputer

Pemilik Toko
ENTITY RELATION
DIAGRAM
Distributor

Memesan

Karyawan

Menjual

Pembeli
NORMALISASI
• Bentuk normal pertama/first Norm Form ( INF )
Nm_Dsbtr
Alamat_Dsbtr
Nm_Brg
Hrg_Beli
Kode_Brg
Jml_Pesan
Nota_Pesan
No_Telp
Nm_Krywn
Kode_Krywn
Tgl_Jual
NM_Pmbli
Tgl_Penerima
Hrg_Jual
Nota_penerimaan
BENTUK NORMAL KEDUA
Tabel Distributor Tabel Pemesanan

Nm_Dsbtr Hrg_Beli
Alamat_Dsbtr Kode_Brg*
NM_Brg* Jmlh_Pesan
No_Telp_Dsbtr Nota_Pesan

Tabel Penjualan
Tabel Karyawan
NM_Pmbli
Nm_Krywn
Almt_Pmbli
Kode_Krywn*
Tgl_Penerima
Hrg_Jual
Tgl_Jual
Nota_Penerimaan
No_Tlp_Pmbli
Kode_Brg
RELASI ANTAR DATA
Tabel Distributor Tabel Pemesanan

Nm_Dsbtr Hrg_Beli
Alamat_Dsbtr Kode_Brg*
NM_Brg* Jmlh_Pesan
No_Telp_Dsbtr Nota_Pesan

Tabel Penjualan
Tabel Karyawan
NM_Pmbli
Nm_Krywn
Almt_Pmbli
Kode_Krywn*
Tgl_Penerima
Hrg_Jual
Tgl_Jual
Nota_Penerimaan
No_Tlp_Pmbli*
Kode_Brg*

Anda mungkin juga menyukai