Anda di halaman 1dari 3

1

A. JUDUL
Sistem Pengereman Kapal Berbasis Water Jet Propulsion sebagai Solusi
Pencegahan Kecelakaan Tabrakan Kapal

B. LATAR BELAKANG MASALAH


Kapal adalah alat transportasi masal paling besar, kapal mampu menampung
jumlah dan volume muatan baik berupa manusia maupun barang ratusan bahkan
ribuan kali lipat dari alat transportasi masal lainnya. Jadi, apabila terjadi
kecelakaan terhadap kapal tersebut, resiko jatuhnya korban dan kerugian dari segi
materi, kerusakan lingkungan dan jatuhnya nyawa penumpang juga akan berlipat
ganda dibanding dengan angkutan masal jenis lain.

Gambar 1 dan 2 – Kecelakaan Tabrakan Kapal


(sumber : www.geocities.com)

Tabel 1. Daftar Kecelakaan Tabrakan Kapal di Indonesia

No. Waktu Lokasi Kapal Yang Bertabrakan


Cargo
1 19 Agustus 2009 Selat Malaka Tanker Taiwan VS Yunani
KM Mitra
2 22 Mei 2009 Tanjung Perak – Surabaya KM Tanto Niaga VS Ocean
Kapal
Motor
3 29 Maret 2009 Kraksan – Probolinggo KM Rampas VS Nelayan
Tug Boat
Harapan
4 5 Maret 2009 Kep. Seribu – Jakarta Kargo Rimba III VS Indah
KM Intan
5 7 Desember 2008 Bontang - Kalimantan Selatan KM Kurnia Abadi VS Samudra II
Speed boat
6 31 Agustus 2008 Pulau Barat KM Belanak VS Pamuge
KMT
7 3 Agustus 2008 Pekanbaru – Riau KM Damai Lestari VS Tancoral
.. Tak
8 15 Januari 2004 Sulawesi Tenggara KM Sutra Alam III VS Dikenal..
2

Tongkang PLTU I / Cargo An


9 15 Juli 2003 Palembang - Sumatra Selatan PLN VS Giang
10 KMP
Sinar
20 Nopember 2002 Kendari - Sulawesi Tenggara KMP Adidas VS Akoba
(sumber : Dirjen Perhubungan Laut,2009)

C. PERUMUSAN MASALAH
D. TUJUAN
E. LUARAN YANG DIHARAPKAN
F. KEGUNAAN
G. TINJAUAN PUSTAKA (PKMP)
GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN (PKMM)
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA (PKMK)
METODE PELAKSANAAN (PKMP)
H. METODE PELAKSANAAN
I. JADWAL KEGIATAN PROGRAM
J. RANCANGAN BIAYA
K. DAFTAR PUSTAKA

Carlton, John. 2007. “Marine propellers and propulsion”. Butterworth-Heinemann


Caroll. 2009. “Dimensionless modeling and optimum design of water jet systems”.
University of Wisconsin. Madison

L. LAMPIRAN

1) Biodata Kelompok
KETUA KELOMPOK
Nama :
Nama Panggilan :
Jenis Kelamin :
Agama :
Tempat / Tanggal Lahir :
Alamat Asal :
Telephone/Handphone :
Email :
RIWAYAT PENDIDIKAN
Tahun Tingkatan Institusi
SD
SMP
SMA
Perguruan Tinggi
3

PENGHARGAAN YANG PERNAH DITERIMA


1.
2.
KARYA TULIS YANG PERNAH DIBUAT :
1.
2.
Penulis,

2) Biodata Dosen Pembimbing ( )


NRP:
Nama :
NIP :
Tempat / Tanggal Lahir :
Jabatan Struktural :
Fakultas / Jurusan :
Alamat :
Telephone/Handphone :
Email :

Dosen Pembimbing,

( )
NIP:

Anda mungkin juga menyukai