Anda di halaman 1dari 1

Jadi, akut dan kronis itu adalah dua hal yang saling bertentangan, walaupun sama-

sama banyak digunakan di dunia kesehatan terkait kondisi penyakit seseorang.


Akut itu untuk penyakit yang bekerja cepat di dalam tubuh, mengakibatkan kondisi
kritis dalam hitungan jam…
Demam Berdarah, SARS, Flu Burung itu pake istilah akut.
Kronis itu untuk penyakit yang bersarang menahun di dalam tubuh, kerjanya pelan-
pelan, menggerogoti penderita.
Kanker, AIDS, Leukemia itu pake istilah kronis.
Jangan tertukar! Kalau untuk hal kecil semacam pemilihan diksi ini saja salah,
bagaimana kita bisa menjalankan fungsi pers untuk mencerdaskan audiens?! Kalo
cuma untuk nulis di blog sih terserah saja mau pakai bahasa planet juga ndak apa-apa,
lha ini media skala nasional yang menyiarkan, untuk disaksikan seluruh Indonesia!

*Lagi kesal setelah kemarin menyaksikan berita di salah satu stasiun TV tentang
seorang Penderita Hydrocephalus AKUT!*

4
0

Anda mungkin juga menyukai