Anda di halaman 1dari 7

Ad hoc

• Arti ad hoc sendiri adalah “hanya untuk suatu


keperluan atau tujuan tertentu”.

• Bila tujuan telah tercapai maka jaringan ini


dapat dihilangkan atau tidak digunakan lagi.
Jaringan Ad Hoc
• Jaringan ad hoc adalah jaringan wireless
multihop yang terdiri dari kumpulan mobile
node (mobile station) yang bersifat dinamik
dan spontan, dapat diaplikasikan di mana pun
tanpa menggunakan jaringan infrastruktur
(seluler ataupun PSTN) yang telah ada.
• Jaringan ad hoc disebut juga dengan
spontaneous network atau disebut MANET
(Mobile Ad hoc NETwork).
• Contoh mobile node adalah notebook, PDA
dan ponsel.
• Jaringan ad hoc dapat diaplikasikan pada
berbagai situasi ataupun kondisi apapun,
misalnya:
1. Operasi militer
2. Sisi komersil
3. Local Area Network
Keunggulan Jaringan Ad Hoc
1. Setting access point ataupun backbone dari infrastruktur relative
lebih mudah.
2. Tidak memerlukan dukungan backbone infrastruktur.
3. Mobile node yang selalu bergerak (mobility) dapat mengakses
informasi secara real time ketika berhubungan dengan mobile
node lain.
4. Jaringan ad hoc ini dapat digunakan untuk waktu yang singkat
(short-term usage) ataupun fleksibel terhadap suatu keperluan
tertentu karena jaringan ini memang bersifat sementara.
5. Jaringan ini dapat direkonfigurasi dalam beragam topologi baik
untuk jumlah user kecil hingga banyak sesuai dengan aplikasi dan
instalasi (scalability).
Karakteristik Jaringan Ad Hoc

• Node-node pada jaringan Ad Hoc tidak hanya berperan sebagai pengirim dan penerima
data, namun dapat berperan sebagai penunjang node yang lainnya.

• Berikut beberapa karakteristik jaringan Ad Hoc :


 
a. Multiple wireless link : setiap node yang mempunyai sifat mobility dapat memiliki beberapa
interface yang terhubung ke beberapa node lainnya.

b. Dynamic topology : dikarenakan sifat node yang mobile, maka topologi jaringannya dapat
berubah secara random/acak. Sebagai akibatnya routing protocol mempunyai masalah
yang lebih kompleks dibandingkan dengan jaringan wired dengan node yang tetap.
 
c. Limited resources : seperti jaringan wireless lainnya, jaringan Ad Hoc dibatasi oleh masalah
daya dan kapasitas memori.
Routing Protokol pada Jaringan Ad Hoc

Anda mungkin juga menyukai