Anda di halaman 1dari 4

http://www.andriewongso.

com/awartikel-2818-Artikel_Tetap-7_Ciri_Bisnis_yang_Stabil_di_Masa_Krisis

Misi : Membangun Kekayaan Mental Manusia Indonesia Demi Kehidupan Yang Lebih Bernilai
Slogan : Bosan kita menderita ! Saatnya Bersama ! Bangun Indonesia !

Cari Artikel Tell A Friend | Contact Us | Sitemap

Home Profil Artikel AW Shop AW Friends AW Chat Q&A T.Motivasi Testimoni Galeri Foto Download

Kalender Mei 2009 Artikel Tetap


S M T W T F S
Kamis, 28-Mei-2009; 10:00:49 WIB
1 2 7 Ciri Bisnis yang Stabil di Masa Krisis
( 0 Komentar )
3 4 5 6 7 8 9
Oleh : Tom MC Ifle
10 11 12 13 14 15 16

17 18 19 20 21 22 23 Save page as PDF


24 25 26 27 28 29 30

31
Bagaimana sebuah bisnis bisa dikatakan stabil? Menurut Anna Hipkis, seorang ahli dan juga
author buku terkenal Small Business Health Check, mengatakan ada tujuh area yang
Kategori Artikel mencerminkan kesehatan sebuah bisnis.

• Ada Ada Saja Kita akan langsung lakukan health check, seperti dokter untuk bisnis anda. Jika anda menjawab
• Artikel Anda Ya minimum 5 dari 7 pertanyaan ini, maka bisnis anda bisa dikatakan sehat.
• Artikel Tetap
1. Apakah anda merasa puas dengan keseimbangan hidup antara bisnis, keluarga dan
• AW Corner kesehatan anda?
• AW Inspirational Video 2. Apakah anda memiliki mentor yang secara rutin memberi anda masukan tentang bisnis
• AW Jokes anda dari kacamata yang netral?
3. Apakah saya dengan senang hati menghadapi masalah-masalah di bisnis saya, bukan
• Business Wisdom menghindari dan bersungut-sungut?
• Campus Corner 4. Apakah profit dan cash anda terus bertumbuh dari tahun ke tahun minimum 20%?
5. Apakah anda sudah memiliki rencana yang matang jika suatu hari bisnis anda
• Cerita Luar Biasa
menghadapi krisis?
• English Corner 6. Apakah anda memiliki hubungan yang baik dengan investor, jika ada?
• Entrepreneur Corner 7. Apakah anda memiliki mentor yang memberi anda feedback pada saat anda didalam
situasi krisis?
• Family Corner
• Health Corner Apa hal-hal yang harus anda perhatikan agar anda bisa menciptakan bisnis yang stabil. Ini
• Peristiwa Luar Biasa menurut Anna Hipkis, dalam buku Teach Yourself Small Business Health Check. Ada lebih dari
• Serba Serbi 20 business health check antara lain bagaimana menciptakan stabilitas bisnis.

• Serba Serbi Olimpiade Tujuh ciri bisnis yang memiliki stabilitas jangka panjang antara lain:
• Sports Corner
1. Bisa membagi waktu antara keluarga , bisnis, dan kesehatan
• Success Story
Kelebihan dari pengusaha yang memiliki bisnis yang stabil adalah kemampuan mereka dalam
• Tahukah Anda mengelola waktu. Mereka tidak percaya dengan time management, mereka memiliki self
management. Waktu tidak bisa di atur, semua orang memiliki waktu 24 jam, namun berapa
banyak waktu yang menjadi produktifitas tergantung dari self management seseorang.
Self mastery di mulai dari adanya visi, goal dan why mastery. Dengan demikian mereka mudah
melakukan pengelolaan waktu.

Sebab ketidakseimbangan ini sederhana, owner menghabiskan waktu untuk menjalankan bisnis
bukan menghabiskan waktu untuk membangun bisnis.

Ada seorang pengusaha yang saat liburan masih memikirkan pekerjaan. Badannya ada di Bali,
pikirannya ada di Jakarta. Tidak ada ketenangan.

Tiga tips mengelola waktu secara efektf:


• Miliki Self mastery, disiplin, Kerja keras, Keinginan untuk belajar dan berpikiran terbuka
• Kuasai Delegation mastery, meliputi kemampuan untuk memberi goal yang terkendali. Tidak
16 Wisdom & Success
semua orang memiliki kemampuan delegasi yang efektif. Serta memantau hasil yang dilakukan
Terdiri dari 173 Halaman oleh team anda
16 cerita motivasi yang akan • Planning Mastery. Ini satu hal yang sangat penting. Jika anda gagal membuat rencana, berarti
mengubah hidup Anda. anda merencanakan untuk gagal.

Mereka sadar bahwa waktu adalah aset yang paling berharga, karena uang bisa dicari, waktu
View Shopping Product
tidak bisa kembali.

2. Memiliki mentor yang melihat bisnis dari luar lapangan


Seorang mentor adalah orang yang secara konsisten memberikan masukan tentang bisnis anda.
Mereka adalah dokter, sparing partner, tapi juga teman yang bisa anda percaya. Mereka sudah
melewati masa-masa yang anda lewati. Anda juga mendapat leverage karena mereka memiliki
pengetahuan dari berbagai industri yang bisa di pelajari oleh industri anda.

Bagaimana Mc Donald sampai mengadopsi taman kanak-kanak di dalam resto.Bagaimana toko


roti yang dulunya tidak memperlihatkan dapur, sekarang dibuat seperti pasar Swalayan.
Bagaimana pelatih olah raga di adopsi menjadi pelatih bisnis. Dan masih banyak lagi, hal ini
terjadi karena adanya proses mentoring, diskusi panjang dengan orang-orang yang sangat
kompeten dengan bidang bisnis.

3. Menikmati kemenangan dan kegagalan di bisnis


Ini menarik, siapa pebisnis yang mau gagal? Jawabannya 'semua'! Karena pebisnis yang tidak
mau gagal, tidak bertahan lama karena tidak banyak pengalaman.

Jika ada dua pilihan antara resiko besar dan kecil mana akan dipilih seorang great
entrepreneur? Resiko terbesar... Resiko besar=reward besar. Reward dalam bentuk uang hanya
salah satu dari resiko. Bentuk reward bisa dalam berbagai bentuk:
1. Reward bisa berupa pengalaman
2. Reward bisa berupa pelajaran
3. Reward bisa berupa pertemanan
4. Reward bisa berupa uang
5. Reward bisa berupa spiritual enlightment

Semua reward di atas tidak pernah terjadi jika anda tidak 'TAKE RISK' ..

Jika anda mengambil resiko terkecil, anda mendapat reward terkecil. Kuncinya ternyata ada
pada permainannya bukan hanya hasilnya.

4. Memiliki profit yang tumbuh secara gradual minimum 20% setiap tahun
Bisnis yang tumbuh terlalu cepat sering mengalami kendala dengan fondasi bisnis, seperti
keuangan, operasional dan sales and marketing. Perhatikan proses kerja bisnis anda, apakah
operation sejalan dengan marketing, marketing dengan finance, finance dengan purchasing.

Pertumbuhan sangat penting,anda boleh cut cost tapi ada dua hal yang tidak boleh di potong:

Pertama, biaya pemasaran. Marketing expenses harus terus jalan, pemasaran ini membuat
omset anda bertambah secara konsisten.

Kedua, biaya pendidikan. The more knowledge you have, the easier your job become. Semakin
pandai, semakin mudah pekerjaan anda.Investasi leher ke atas daripada leher ke bawah.

Roda dunia berputar, anda bisa diatas, bisa di bawah. Saat anda di atas pelajari hal-hal yang
ada di bawah. Saat anda di bawah, pelajari hal-hal yang ada di atas.

5. Memiliki emergency plan di saat krisis


Mereka adalah Nahkoda handal,selalu bisa mengantisipasi masalah. Nahkoda mengantisipasi
badai dengan memiliki peta perjalanan. Selain peta di miliki, mereka juga memiliki indikator-
indikator yang memberikan lampu merah-kuning atau hijau.

Mereka tidak menunggu timbulnya krisis baru membuat rencana, mereka membuat rencana
menjaga-jaga jika terjadi krisis.

Contoh sederhana. Dua tahun lalu saya melatih seorang pemilik bisnis motor bekas. Selama
enam bulan terjebak persaingan harga, dari penjualan motor 200 sebulan merosot menjadi 70
motor. Tahun 2008 kita membuat financial plan, dengan goal memiliki cash reserve positif dari
operasional. Mulai dari pemangkasan tujuh divisi menjadi 4 divisi. Hari ini bisnis ini mendapat 4
penghargaan dengan revenue terbesar, pengelolaan keuangan yang terbaik dan siap
menghadapi krisis.

Beliau menerapkan Balanced Scorecard sederhana sehingga tidak terkecoh dengan situasi
pasar atau berita media masa. Plannya sangat terarah dan terukur. Bagaimana dengan anda?

6. Memiliki hubungan yang baik dengan share holder, investor, dan principal
Hubungan baik ini terbina karena saling menguntungkan. Investor dan principal adalah orang-
orang yang menginginkan anda maju, berkembang dan mencetak profit sebanyak-banyaknya.
Anda membutuhkan investor karena mereka memberi peluang untuk mempercepat
pertumbuhan dengan kapital investment.

Saat ini banyak investor yang tidak puas dengan performance bisnis mereka, principal mencari
jalan untuk mencari pengelola baru. Karena tidak menguntungkan, tapi yang terutama adalah
karena tidak align. Seberapa align anda dengan investor dan principal anda?

7. Memiliki mentor yang memberi ide secara konsisten di saat krisis


Mentor bisa melihat hutan dari atas pohon. Mentor adalah dokter bisnis yang memberi anda
second expert opinion tentang bisnis anda.

Karena anda memiliki mentor, maka navigasi bisnis anda akan semakin jelas. Bayangkan,
sebuah bisnis yang sedang di landa krisis kadang tidak bisa berpikir secara jernih. Karyawan
kalang kabut, panik, saling memikirkan diri sendiri dan pandangan menjadi kabur. Bagaimana
dengan fokus bisnis anda?

Ketika anda sibuk bermain di dalam lapangan, anda tidak bisa melihat strategi yang paling
efektif. Keberadaan seorang mentor yang memperhatikan permainan, strategi kompetitor,
kinerja karyawan bahkan mental dan semangat dibangun secara dramatis.

Maka keuntungan bisnis yang memiliki mentor akan lebih stabil, seperti memiliki dokter pribadi.
Saat ini dokter pribadi menjadi lebih murah karena beliau tahu betul kondisi kesehatan anda
luar dalam.

Jika bisnis yang stabil memiliki mentor, bagaimana dengan anda?

Tom MC Ifle
Chief Operating Officer
ActionCOACH Indonesia

Penulis buku bestseller Profit is King, Rahasia Meledakkan Profit Tanpa Iklan

Share on Facebook |

Redaksi menerima komentar terkait artikel yang ditayangkan. Isi komentar menjadi tanggung
jawab pengirim. Redaksi berhak untuk tidak menampilkan komentar jika dianggap tidak etis,
kasar, berisi fitnah, atau berbau SARA
Belum Ada Komentar Untuk Artikel Diatas. Posting komentar Anda

( View : 290 | Refer : 1 | Print : 6 | Rate : 0.00 / 0 Votes )

Artikel Sebelumnya
Kemampuan Diri - Selasa, 26-Mei-2009; 08:07:01
Keseimbangan Hidup - Senin, 25-Mei-2009; 15:53:18
Berubah untuk Meraih Keberuntungan - Senin, 25-Mei-2009; 08:52:47
Memulai Langkah Pertama - Jumat, 22-Mei-2009; 08:59:43
Begini Seharusnya Pelayanan Call Center - Senin, 18-Mei-2009; 09:04:50

AW Jumlah Pengunjung Pengiriman Artikel dan AW Jokes Layanan Operator

Total Pengunjung Jika Anda ingin mengirimkan Artikel, silahkan


1991842
(Sejak 10/10/2006)
tekan tombol dibawah ini
Pengunjung Kemarin 3559
Pengunjung Hari Ini 285
Online 13

Sitemap | Contact Us | Privacy Policy Copyright © 2007, Andriewongso.com - Action & Wisdom Motivation Training, All Rights Reserved

Anda mungkin juga menyukai