Anda di halaman 1dari 1

GEOLOGI STRUKTUR

Geologi struktur adalah studi mengenai distribusi tiga dimensi tubuh batuan dan
permukaannya yang datar ataupun terlipat, beserta susunan internalnya.

Secara lebih formal dinyatakan sebagai cabang geologi yang berhubungan dengan proses
geologi dimana suatu gaya telah menyebabkan transformasi bentuk, susunan, atau
struktur internal batuan kedalam bentuk, susunan, atau susunan intenal yang lain.

STRUKTUR GEOLOGI

struktur geologi juga perubahan yang terjadi pada batuan karena dipengaruhi oleh gaya
yang bekerja.

Struktur geologi itu kenampakan dari suatu penampang terukur, yang di peroleh secara
quick section dan detail section.

MACAM STRUKTUR GEOLOGI DAN KENAMPAKANNYA DI LAPANGAN

KEKAR

Anda mungkin juga menyukai