Anda di halaman 1dari 33

Tim Redaksi

TESAURUS BAHASA INDONESIA


PUSAT BAHASA

Pemimpin Redaksi
Dendy Sugono

Penyelia
Sugiyono
Yeyen Maryani

Redaksi Pelaksana

Ketua
Dra. Meity Taqdir Qodratillah

Anggota
Adi Budiwiyanto
Dewi Puspita
Dora Amalia
Teguh Santoso

PUSAT BAHASA
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
KATA PENGANTAR

Sejak dikumandangkan sebagai bahasa persatuan bangsa Indonesia,


penggunaan bahasa Indonesia makin meluas ke berbagai bidang kehidupan,
bahkan berpeluang menjadi bahasa ilmu pengetahuan. Peluang itu makin
nyata setelah bahasa Indonesia diangkat sebagai bahasa negara (UUD
1945, Pasal 36) yang menempatkan bahasa itu sebagai bahasa resmi dalam
penyelenggaraan pemerintahan dan bahasa pengantar pendidikan serta
bahasa dalam pengembangan ilmu dan teknologi. Untuk itulah, diperlukan
pengembangan kosakata bahasa Indonesia dalam berbagai bidang ilmu,
terutama untuk kepentingan pendidikan anak bangsa.
Kekayaan kosakata suatu bahasa dapat menjadi indikasi kemajuan
peradaban bangsa pemilik bahasa itu karena kosakata merupakan sarana
pengungkap ilmu dan teknologi serta seni. Sejalan dengan perkembangan
yang terjadi dalam kehidupan masyarakat Indonesia dari waktu ke waktu,
perkembangan kosakata terus menunjukkan kemajuan. Kemajuan itu makin
dipacu oleh perkembangan teknologi informasi yang mampu menerobos
batas ruang dan waktu. Dalam perkembangan yang begitu cepat telah tersedia
Kamus Bahasa Indonesia yang memuat kosakata bahasa Indonesia. Sebagaimana
kita ketahui, kamus itu membantu pengguna bahasa dalam memahami
makna kata. Sebaliknya, pengguna bahasa telah memiliki konsep, tetapi dia
tidak menemukan kata yang tepat untuk mengungkapkan konsep itu. Nah, di
situlah diperlukan tesaurus. Kini Pusat Bahasa telah mengeluarkan tesaurus
bahasa Indonesia yang disusun berdasarkan penelitian dalam berbagai ranah
penggunaan bahasa Indonesia. Tesaurus ini menyediakan deret kata yang
memiliki makna yang sama atau mendekati kesamaan.
Penerbitan Tesaurus Bahasa Indonesia Pusat Bahasa ini dapat membantu
pengguna bahasa Indonesia dalam mengungkapkan pikiran, gagasan,
pengalaman, dan perasaannya ke dalam bahasa Indonesia yang tepat.
Atas penerbitan Tesaurus ini saya menyampaikan terima kasih kepada
para penyusun yang telah melakukan penelitian, pengolahan, dan akhirnya
penyajian dalam bentuk buku ini.

Jakarta, 28 Oktober 2008 Dr. Dendy Sugono


Kepala Pusat Bahasa
DAFTAR ISI

Tim Redaksi iii

Sambutan Mendiknas v

Kata Pengantar vii

Daftar Isi ix

Petunjuk Pemakaian xi

A—Z 1—560
PETUNJUK PEMAKAIAN
TESAURUS ALFABETIS PUSAT BAHASA
EDISI PERTAMA

Tesaurus
Kata tesaurus berasal dari kata thesauros, bahasa Yunani, yang bermakna ‘khazanah’.Lambat
laun, kata tersebut mengalami perkembangan makna, yakni ‘buku yang dijadikan sumber
informasi’. Tesaurus berisi seperangkat kata yang saling bertalian maknanya. Pada dasarnya,
tesaurus merupakan sarana untuk mengalihkan gagasan ke dalam sebuah kata, atau sebaliknya.
Oleh karena itu, lazimnya tesaurus disusun berdasarkan gagasan atau tema. Namun, untuk
memudahkan pengguna dalam pencarian kata, penyusunan tesaurus pun berkembang, kini
banyak tesaurus yang dikemas berdasarkan abjad.
Tesaurus dibedakan dari kamus. Di dalam kamus dapat dicari informasi tentang
makna kata, sedangkan di dalam tesaurus dapat dicari kata yang akan digunakan untuk
mengungkapkan gagasan pengguna. Dengan demikian, tesaurus dapat membantu
penggunanya dalam mengungkapkan atau mengekspresikan gagasan sesuai dengan apa
yang dimaksud. Misalnya, pencarian kata lain untuk kata hewan, pengguna tesaurus dapat
mencarinya pada lema hewan.

hewan n binatang, dabat, fauna, sato, satwa

Sederet kata yang terdapat pada lema hewan tersebut menunjukkan bahwa kata tersebut
bersinonim sehingga dapat saling menggantikan sesuai dengan konteksnya. Tesaurus ini
berguna dalam pengajaran bahasa sehingga dapat dimanfaatkan oleh pengajar dan pelajar.
Di dalam tesaurus ini, pada sebagian lema dicantumkan pula antonimnya, dengan label
ant.

haram a 1 gelap (ki), ilegal, liar, pantang, sumbang, tabu, terlarang; 2 mulia, suci;
ant 1 halal
mengharamkan v melarang, memantang, mencegah, menegah, menolak;
ant menghalalkan
pengharaman n pencegahan, pelarangan, penegahan;
ant penghalalan

jaka n bujang, cowok (cak), jejaka, lajang, laki-laki, pemuda, perjaka, terunaant dara

Kesinoniman dalam lema-lema disusun berdasarkan abjad. Lema-lema itu merupakan


lema yang memiliki kesamaan makna yang berjalinan di antara kata dasar, kata turunan,
dan kelompok kata atau frasa. Lema yang bersinonim digunakan tanda koma (,). Lema
yang bersinonim mencakup kata-kata dari ragam baku, ragam percakapan sehari-hari,
kontemporer, ataupun arkais. Di dalam tesaurus ini hanya label ragam percakapan dan kiasan
yang dicantumkan, sedangkan label ragam yang lain tidak. Hal itu dilakukan agar kata-kata
dapat dimanfaatkan kembali dalam percakapan sehari-hari.

Dalam tesaurus ini, hiponim dicantumkan pula karena di dalam tesaurus lazimnya memuat
makna yang saling bertalian. Dengan demikian, pengguna dapat dengan mudah memperoleh
kata yang tepat sesuai dengan yang dikehendaki sehingga pengguna dapat memanfaatkan
kata itu untuk keperluan pragmatis.
xii
jahit v bordir, jelujur, kelim, obras, tisik, setik, sulam, suji, tekat

Satuan leksikal bordir, jelujur, kelim, dan seterusnya merupakan hiponim dari lema jahit.

Akronim yang sudah lazim disertakan pula sebagai lema dalam tesaurus ini karena
akronim tersebut sudah menjadi hal biasa dan sering digunakan dalam komunikasi sehari-
hari.

radar n pencari, pengesan, peninjau

Singkatan
a adjektiva
adv adverbia
ant antonim
cak cakapan

dsb dan sebagainya


ki kiasan

n nomina
num numeralia
p partikel
pron pronomina
v verba


G
gabah n antah, butir padi gaduh a abuh, berisik, bising, bundah,
gabung v balut, bebat, berkas, galau, geger, gelumat, gempar, heboh,
ikat, jaras, kebat, taris; hingar-bingar, hiruk-pikuk, kacau, kecoh,
menggabungkan v mele- membatu roboh, ramai, rangak, recok,
burkan, memadukan, memba- ribut, ripuh, riuh-rendah, rusuh;
urkan, mempersatukan, mencampurkan, menggaduhkan v 1 membundak, meneror,
menghimpun, menghubungkan, menginte- mengacau, menggegerkan, menggem-
grasikan, mengumpulkan, menyangkut- parkan, menghebohkan, menghirukkan,
kan, menyatukan, merangkum; meributkan, merusuhkan; 2 membim-
ant memisahkan bangkan, memusingkan, mencemaskan,
penggabungan n fusi, inkorporasi, konsoli- mengkhawatirkan, menyusahkan, meri-
dasi, merger, peleburan, pemaduan, pem- saukan, merungsingkan; 3 mengagan,
bauran, pembulatan, pencampuran, peng- mengarut, mengganggu, menggerecoki,
adukan, penyatuan, sintesis; menggoda, mengusik, mengusili, men-
ant pemisahan jahili, merecoki;
gabungan n agregat, berkas, campuran, bergaduh v benagar lidah, beradu,
gugus, himpunan, ikatan, jalinan, kacu- beradu lidah, beradu mulut, berbalah,
kan, kelompok, koalisi, kombinasi, kom- berbantahan, bercekcok, berdebat, berlaga,
posisi, kumpulan, larutan, perpaduan, bersengketa, berselisih paham, bersisalak,
pumpunan, rampai; bertaki, bertarung, bertekak, bertengkar
tergabung v tercampur, terhimpun, mulut, bertopang, perang mulut;
terpadu, terkumpul, terpumpun; kegaduhan n amuk, huru-hara, kegegeran,
ant terpisah kegemparan, kehebohan, kekacauan, ke-
bergabung v berasosiasi, berbaur, ber- kalutan, keonaran, kerecokan, keributan,
campur, bercantum, berfusi, bergugus- sensasi
gugus, berhimpun, berikat, berintegrasi, gadung n tumbuhan akar;
berkelompok, berkoalisi, berkomplot, ber- -- jantan akar tumbuhan, kijil;
kongkalikong, berkolusi, berkumpul, ber- -- samak akar sesawat, akar carik putri, akar
padu, bersatu, bersekutu, bersepakat, puding rimba, daun pakan, selantung
berserikat; gadungan a 1 abal-abal, akal-akalan, bohong-
1
gabus n ikan aruan, ikan bujuk bohongan, ecek-ecek, imitasi, palsu, tiruan;
2
gabus n penutup, penyumbat, spons, 2 jadi-jadian, siluman
sumbat, tutup, tudung gaet n gait, gancu, kait;
gada n belantan, pentungan, tembung menggaet v 1 mengait, menggait, meng-
gadai n agun, andalan, boreh, cagar, ceng- gancu; 2 mencoleng, mencopet,
keram, hipotek, jaminan, sandar, tagan, mengambil, mengembat, menjambret,
tandon, tanggungan, taruh, teban; menyambar, menyabet, menyewat, me-
menggadaikan v mempertanggungkan, rampas, merebut, merenggut; 3 memikat,
mempertaruhkan, mengagunkan, menja- menaklukkan, menundukkan
minkan, menyandarkan, merungguhkan; gagah a 1 agam, bagas, bedegap, bertenaga,
ant menebus cegak, kekar, kuat, kukuh, perkasa; 2 ba-
pegadaian n rumah gadai, tempat gadai haduri, berani, jantan, perkasa; 3 elegan,
gadis n anak dara, anak perempuan, cewek jatmika, ranggi, takah;
(cak), dara, dayang, inong, kenya, kuntum, -- berani heroik, jantan, pemberani, perwira;
lajang, nona, pemudi, perawan, putri, menggagahi v 1 memaksa, mendesak,
teruna, upik mengasari, mengerasi, menguasai; 2 me-
ant (je)jaka lalap (ki), memerkosa, mencabuli, mence-
gado, menggado v memakan, meratah mari, menceroboh, mengenai, menggarap,
gado-gado a bancuh, campur aduk, campur menggauli, meniduri, menjamah, menji-
baur, campuran, gabungan, kolaborasi, mak, menodai, menyetubuhi, menyodok,
kusut, paduan, ricu menyorong, merodok, merogol;
156 gagak • 1galang
kegagahan n 1 keberanian, kecegakan, gairah n antusiasme, api (ki), aspirasi, do-
kejantanan, kekuatan, keperkasaan; 2 ke- rongan, energi, gelora (ki), jiwa, roh,
kacakan, kemegahan selera, semangat, spirit, vitalitas;
gagak n burung dandang, dendang, gaok menggairahkan 1 v memukau, mengge-
gagal a batal, bubar, kalah, kandas, kubra, lorakan, merangsang; 2 a erotis, hot (cak),
malang, mudarat, patah pucuk, puatang, memberahikan, menggiurkan, panas (ki),
rusak, suak, urung; seksi, sensual, seronok;
ant berhasil gajah-gajahan n 1 main catur, skak; 2 elefan-
menggagalkan v 1 membatalkan, membu- tiasis, filariasis, kaki gajah, untut
barkan, memorakporandakan, mengalah- gaji n bayaran, honorarium, nafkah, penda-
kan, mengurungkan; 2 melumpuhkan, patan, penghasilan, perolehan, upah;
mematahkan, menangkis, mengandaskan, menggaji v membayar, mengupah
mengecewakan, menghalangi, memban- gajih n gemuk, lemak, minyak, vet
tutkan, menjegal, menyabot; gajus n jambu mede, jambu mete, jambu monyet
kegagalan n kehampaan, kekalahan, ke- gakang n anjing tanah, orong-orong
kandasan, kekecewaan; 1
gala 1 n perdana, pertama; 2 a akbar, agung,
ant keberhasilan besar, raya
gagang n 1 batang, carang, sulur, tangkai; 2 2
gala n damar, embalau, pandam
gandar, pegangan, tampuk, taran; bergala v 1 belengket, melekap, melekat,
-- senapan pangkal senapan, popor, siku menempel, menengkel, merekat; 2 be-
bedil, siku-siku, tangkai bedil rangkaian, berantai, bergandengan, ber-
gagap a bengap, bingung, buncah, gamam, hubungan, berjalinan, berkaitan, berpautan,
gelagapan, gelisah, gugup, hilang akal, bersambungan, bersangkutan, bersentuhan,
kalang kabut, kepompongan, mamang, bersinggungan, bertalian, bertautan
nalar, panik, tengak; galagasi n laba-laba
ant lancar galah n gantar, penjolok, tongkat panjang,
tergagap-gagap v patah lidah, teragak- sortang, sekat
agak, terbata-bata, terkosel-kosel, terputus- 1
galak a 1 anggara, buas, ganas, garang,
putus, tertahan-tahan, tersangkut-sangkut, genge, liar, sengit, tajam; 2 bengis, berani,
tersendat-sendat berangasan, beringas, judes, pemarah,
gagas, menggagas v membuka, memelopori, pemberang, sempit hati;
memprakarsai, memulai, menaja, mene- menggalakkan v 1 memanas-manasi,
roka, mengajun, menganjuri, mengawali, membakar, memberangsangkan, meng-
merencanakan, merintis; hasut, menusuk-nusuk (ki), meradangkan;
penggagas n aktivis, arsitek, benggolan, 2 mendorong, menggelorakan, menggiat-
biang keladi, dalang (ki), dedengkot, gem- kan, mengintensifkan, mengampanyekan;
bong, induk bala, inisiator, motor (ki), otak penggalak n 1 cambuk, pendorong, perang-
(ki), pelopor, pemrakarsa, pencetus, peng- sang; 2 pelindung, pembantu, penaung;
gerak, pentolan (cak), perintis, tokoh; penggalakan n intensifikasi, penggiatan,
gagasan n buah pikiran, ide, ilham, in- pengintensifan;
spirasi, pandangan, pendapat, pendirian, galakan n dorongan
sikap, tanggapan 2
galak, penggalak n ucis
gagu a bisu, kelu, tunawicara galaksi n bima sakti, sistem solar, tata surya
gaharu n pohon karas, kelembak 1
galang n bantalan, ganjal, kalang, lapik, pa-
gaib 1 a abnormal, ajaib, aneh, asing, eksen- lang, penopang, penunjang, penyangga,
trik, eksotis, ganjil, garib, jarang, langka, petelasan, sandal;
luar biasa, pelik; 2 v amblas (cak), bablas, menggalang v 1 mengalas, melandas, mela-
hanyut, hilang, hirap, lelap, lenyap, meng- pik, mengganjal, menyendal, menahan,
gelap, menguap (ki), meresap, musnah, mencagak, menopang, menunjang, me-
penyap, pupus nyangga, menyokong; 2 membina, memper-
2
galang • gampang 157
erat, memperkuat, memperkukuh, memper- galur n alur, silsilah
teguh, mengonsolidasikan, menegakkan, gamal n unta
mengikat; gamam a bingung
penggalangan n konsolidasi, pembentuk- gamang a gayat, khawatir, ngeri, takut
an, peneguhan, pengikatan, penguatan, gambar n coretan, goresan, ilustrasi, lakaran,
pengukuhan lukisan, pigura, rajah, sketsa, tulisan;
ant pembubaran menggambar v melukis, menulis, meng-
2
galang, menggalang v melintang, memalang, abadikan, merajah;
membelintang, menghalang, merintang; menggambarkan v 1 melukiskan, memvi-
menggalangi v melintangi, membendung, sualkan, mencitrakan, mengilustrasikan;
menahan, mengambang, menghalangi, 2 memantulkan, membayangkan, men-
menghambat, menyendat, merintangi; cerminkan, menjelmakan; 3 memapar-
tergalang v bencat, gencat, macet, mampat, kan, membeberkan, memerikan, mendes-
terbantut, terbendung, teralang, terbentur, kripsikan, menerangkan, mengelaborasi-
terhenti, tersekat, tersumbat, tertahan kan, mengisahkan, menguraikan, menja-
1
galangan n galengan, halangan, pematang barkan, menjelaskan;
sawah, sekatan penggambar n pelakar, pelukis, pemeta,
2
galangan n dok, gudi, guri, landasan, limbung penulis, ilustrator, perajah, perupa;
galat a cacat, cela, keliru, salah, silap penggambaran n 1 pelukisan, pembayang-
galau a berat otak, bimbang, bingung, cemas, an, pencitraan, pengisahan, visualisasi;
gelisah, hilang akal, kacau, karut, keruh, 2 deskripsi, elaborasi, pemaparan, pemeri-
khawatir, kusut, nanar, pakau, resah, ri- an, penguraian, penjelasan;
but, risau, semak hati, senewen, sesat gambaran n 1 cerita, kisah, lukisan, sketsa;
pusat, terombang-ambing, was-was; 2 cermin, potret, refleksi, representasi,
menggalau v mencemaskan, mengacau, wajah; 3 angan-angan, asosiasi, bayangan,
menggelisahkan, mengkhawatirkan, mere- fantasi, imaji, khayalan, rekaan; 4 anti-
sahkan, merungsingkan; sipasi, perkiraan, prakiraan, prediksi; 5 cu-
kegalauan n kebingungan, kecemasan, ke- raian, deskripsi, keterangan, paparan,
gelisahan, kekhawatiran, kepanikan, kere- uraian;
sahan tergambar v tampak, tecermin, terbayang,
galeng, galengan n galangan, halangan, pe- terbentang, terlihat, terlukis, terpapar, ter-
matang, sekatan surat;
gali v keduk, keruk; bergambar v berfoto, berpotret, mengambil
menggali v 1 melampan, melombong, me- foto
lubangi, menambang, mencebak; 2 ki gambas n ketola, oyong
mencungkil, menelusuri, mengeksplorasi, gambir n pancasuda
menginvestigasi, mengusut, menjelajahi, gamblang a bahana, bayan, berandang,
menyelami, menyelidik, menyidik, me- eksplisit, jelas, kentara, mencolok, nyata,
nyigi; terang, terbuka, tersurat, transparan;
menggali-gali v membangkit-bangkit, gamet n sel kelamin
membongkar-bongkar, menggugat, meng- gamelan n klonengan, beleganjur
ungkit-ungkit; gamis n baju, kemeja
penggali n pencungkil, penggerek, penggerai, gamit v colek, jawil;
penggerudi, penebuk, pengorek, tembilang; menggamit v 1 mencecah, mencolek, men-
penggalian n 1 eksploitasi, penambangan, cuil, mencuit, mencolek, menggemik, meng-
pengedukan, pengerukan; 2 ki eksplorasi, getik, menggutik, mengubit, menjawil, me-
investigasi, pendalaman, penelaahan, pe- nyentuh; 2 membunyikan, memetik;
nelitian, pengkajian, penyidikan, penyigian, gamit-gamitan n buah bibir, buah mulut,
riset, studi omongan
galian n batu, cebakan, lombong gampang a 1 gamblang, gangsar, lancar,
158 gampar • ganggu
licin, mudah, mulus, murah, sederhana, berganda-ganda v berkali-kali, berulang-
suang; 2 enteng, ganyir, remeh, ringan, ulang, berkali lipat;
sepele, sipil (cak); 1
gandar n aksis, as, pivot, poros, sumbu
menggampangkan v 1 mempermudah, 2
gandar n galas, pikulan;
memudahkan, mengentengkan, meri- menggandar v membahu, memikul, men-
ngankan, memuluskan, melancarkan, me- dagang, menggalas
licinkan; 2 melanyak, melatakan, mele- gandasuli n kembang laras
cehkan, mencebikkan, mendaifkan, gandeng v berbimbing, berhubungan, ber-
mengabaikan, mengecilkan, menghinakan, sambung
menistakan, menyepelekan, meremehkan, menggandeng v 1 membimbing, mem-
merendahkan; bimbit, menuntun; 2 menarik, mengganjur,
ant 1 mempersulit; menghela, menyeret;
gampar, menggampar v memukul, melam- menggandengkan v mencangkelkan, me-
pang, melapuk, menabok, menampar, me- ngaitkan, menghubungkan, menjalin, me-
nampung, menangani, menapuk, mencen- nyambungkan, merangkai;
tang, menempeleng, menepak, menepik, gandengan n jalinan, rangkaian, sambungan,
menggaplok, menyepak; seri
gamparan n gaplokan, pukulan, tabokan, bergandengan v 1 berangkaian, berbim-
tamparan, tempelengan, tepakan bingan, berdampingan, berdekatan, ber-
gamping n batu kapur, batu rabuk jabatan, berpegangan tangan, bertaut;
gana-gini n bandasrayan, guna-ganah, segu- 2 berangkaian, berantai, bergala, ber-
na sekaya, suarang hubungan, berjalinan, berkaitan, ber-
ganas a anggara, bengis, berangsang, be- pautan, bersambungan, bersangkutan,
ringas, biadab, buas, galak, garang, ja- bertalian, bertautan; 3 bahu-memba-
hat, kejam, liar, sadis; hu, bekerja sama, bergotong royong, ber-
mengganas v bercabul, berkecamuk, meng- kolaborasi, tolong-menolong
gila, menghebat, merajalela; gandik n 1 batu giling, pipisan; 2 perhiasan
keganasan n kebengisan, kebiadaban, ke- gandul n bandul;
brutalan, kebuasaan, kekejaman, kekejian, menggandul v bergantung, bergayut,
kezaliman, sadisme menggantol, menggelantung;
gancang a akas, bergas, cekatan, cepat, cer- mengganduli v membanduli, menggayuti,
gas, galir, gapah, gesit, langkas, lincah, membebani, memberati
pantas, sebat, sigap, tangkas, terampil, gandum n cante, garai, sorgum, terigu
trengginas gang n jalan, jalur, koridor, lorong
ant lamban ganggang n lumut
ganda n 1 dobel, kembar, rangkap; 2 ber- ganggu v goda, kacau, kusai, kosek, usik;
pasangan; mengganggu v 1 membayang-bayangi,
ant 2 tunggal memprovokasi, mengagan, mengaduhkan,
menggandakan v melipatgandakan, mem- menggelisahi, menggerecoki, menggoda,
perbanyak, menangkarkan, mendarah, me- menghalangi, menghantui, mengharu,
ngalikan; mengosek, mengusik, mengusili, men-
penggandaan n duplikasi, penambahan, jahili, menyakatkan, menyempit (ki),
penokokan, perangkapan, perulangan merecoki, merembet, merintangi, merusak,
berganda v beranak bercucu, beranak pi- merundung, menyakat; 2 memalak, mem-
nak, berkembang biak, berlipat ganda, ber- bencanai, memusingkan, meneror, me-
tambah, bertokok, membiak, menggunung, ngacaukan, menyusahkan, meragu, me-
menumpuk, merambak; rongrong, merundung;
ant berkurang pengganggu n 1 pengacau, penggoda,
pergandaan n penangkaran, perbanyakan, penghasut, pengusik, penyakat, provo-
perdaraban, perkalian, perlipatgandaan; kator; 2 ki bisul, borok, duri, onak;
ganglion • gantung 159
gangguan n 1 godaan, provokasi, usikan; sulih;
2 aral, batu sandungan, bencana, ganjalan, ant 1 tetap; 2 tetap; 3 pakai
rintangan, taazur, tahanan, teraha, uzur; mengganti v 1 membarui, merombak;
~ jiwa sakit jiwa, gila menggilir, menukar, menyalin; 2 menga-
terganggu v 1 tergoda, terusik; 2 terencat, lih, mengubah, menyulih; 3 membayar,
terganjal, terhalang, terhambat, terhenti, mengganti rugi
tersendat, tertahan; menggantikan v mengambil alih, mengap-
ganglion n simpul saraf lus, mengoper, mewakili;
ganjal n 1 bantalan, galang, lapik, sendal; pengganti n 1 alternatif, penukar, silihan,
2 baji, dongkrak, palam, sekang, sumbat, substitusi, sulih; 2 pelanjut, pemangku,
sumpah, tangsel; penerus, penjabat, utusan, wakil, wali;
mengganjal v 1 melapik, menahan, me- penggantian n pemutaran, pengalihan,
nangsel, mencagak, menggalang, meno- penukaran, penyulihan, susbtitusi, pengu-
pang, menunjang, menyangga, menyokong; bahan
2 memalam, membaji, menyekang, me- bergantian v bergiliran, berselang-seling,
nyempal, menyumbat, menjejal; 3 ki. bertukaran, silih-berganti, berputar;
membayang-bayangi, membebani, meng- pergantian n alternasi, kisaran, mutasi,
ganggu, menghantui, mengusik; pancaroba, peralihan, peremajaan, perpu-
ganjalan n aral, beban, gangguan, halang- taran, pertukaran, perubahan, regenerasi,
an, hambatan, kendala, restriksi, rintang- suksesi, transisi;
an, sandungan, tahanan, uzur; berganti-ganti v bertukar-tukar, berubah-
terganjal v 1 tertahan, tertopang, tertun- ubah, gonta-ganti;
jang; 2 terbentur, tergalang, terhalang, ter- gantung v andok, sampai, sangkut, sidai;
hambat, terhenti, terganggu, terkalang, menggantung v 1 bergantung, melelai,
tersekang, tersumbat, tersuntuk, tertahan, melempai, membawat, mengampai, meng-
tertumbuk gelepek, menjemur, menjulai, menjuntai,
ganjar, mengganjar v membalas, memberi, menyangkut, terjela, terkulai; 2 ki me-
mengenakan, menghadiahi, menghukum, ngendap, patah pucuk, terabai, terbeng-
mengimbangi, menimbangi; kalai, terperap, tertahan, tertumpuk;
ganjaran n 1 balasan, bonus, bunga, menggantungkan v 1 mencantelkan,
hadiah, imbalan, kompensasi, pahala, mencantolkan, menyangkutkan, meng-
pemberian, sagu hati, sawab, upah; 2 hu- amaikan, menyampaikan, menyampirkan,
kuman, padahan, tentangan, timbalan menyandangkan, menyidaikan; 2 memer-
ganjen a bergaya, centil, genit, kemayu, cayakan, mempertanggungkan, mengan-
mentel dalkan, mengharapkan, menyandarkan;
1
ganjil a gangsal, gasal, witir gantungan n cantolan, galah, kapstok,
ant genap penyidai, sampiran, sangkutan, tautan;
2
ganjil a 1 abnormal, ajaib, aneh, asing, cem- tergantung v 1 tercantel, tercantol, ter-
plang, eksentrik, eksotis, gaib, garib, istime- gayut, terjemur, terjumbai, terjurai, ter-
wa, luar biasa, pelik; 2 jarang, langka, kaku, kait, tersangkut, terpaut; 2 bergantung,
kekok, nadir, unik; 3 edan, gelo, gemblung, terpulang, terserah, tersila;
gendeng, gila-gilaan, miring, rada-rada, sa- ketergantungan n 1 dependensi; 2 kecan-
bleng, sinting; duan, ketagihan
keganjilan n 1 keajaiban, keanehan, kehe- bergantung v 1 berjumbai, berjuntai, ber-
ranan, ketaklaziman, ketaknormalan, ketak- pegang, bergayut, berjurai, bersangkut,
wajaran; 2 kelangkaan, kepelikan, keunikan menggantung, menggelantung, terikat;
ganteng a bagus, cantik, cakap, elok, gagah, 2 tergantung, terpulang, terserah; 3 ber-
indah, kasep, rupawan, tampan harap, bersandar, berserah;
ganti 1 v berganti, salin, silih, tiru, tukar, bergantungan v bergayutan, bergelanjut-
ubah; 2 n pengganti, penukar, substitusi, an, berjumbaian, berjuntaian, berjuntai-
160 ganyang • garis
juntai, berjuraian, bersenggayut, berse- mengobarkan; 3 membuas, mengganas,
rayut menghebat;
ganyang, mengganyang v 1 melahap, me- ant 3 menjinakkan
lantak, memakan, memamah, menggasak, kegarangan n 1 kebengisan, kebengka-
menggeramus, menghabiskan, mengon- ngan; 2 kebuasan, kegalakan, keganasan
sumsi, mengunyah, menyantap, menye- garansi n agunan, andalan, gadaian, jaminan,
gam, merangkus; 2 menggempur, meng- pertanggungan, runggu
hancurkan, menumpas; 3 ki melalap, me- garap, menggarap v 1 melakukan, mem-
libas, melumatkan, membabat, membantai, benahi, membereskan, memproses, me-
menaklukkan, mengalahkan, menggilas, nangani, menekel, mengendalikan, me-
menggulung, menghabisi, menundukkan ngerjakan, mengolah, mengusahakan, me-
ganyong n laos mekah, jambe mekah ngurus, menyelesaikan, menyusun; 2 ki
gaok n burung dandang, dendang, gagak memerkosa, mencabuli, menceroboh,
gapah-gopoh a bergegas, gabas, kesusu, lalar, menggagahi, menggauli, meniduri, men-
mendugas, segera, taajal, terburu-buru, ter- jamah, menjimak, menodai, menyetubuhi,
gabas, tergesa-gesa, tergopoh-gopoh, ter- menyodok, menyorong, merodok, merogol;
kocoh-kocoh, tersera-sera, tersipu-sipu ant 1 membiarkan
gapai a capai, jangkau, raih, ulur; penggarap n eksekutor, pelaksana, pelaku,
menggapai v mencapai, menggabai, meng- pembuat, penyelenggara;
gayuk, menggerapai, menjangkau, me- penggarapan n kultivasi, penanganan,
nyenggau, meraih, mengulurkan pengendalian, pengerjaan, pengolahan, pe-
gaplok, menggaplok v melampang, me- ngurusan, pengusahaan, penyelesaian,
nabok, menampar, menampung, menapuk, penyusunan;
mencentang, menggampar, menimbuk, tergarap v dikerjakan, diolah, diselesaikan,
memukul; terjamah
gaplokan n gamparan, pukulan, tabokan, garasi n kandang mobil
tamparan, tempelengan, tepakan garda n centeng, pengawal, penjaga
gapura n gaba-gaba, gerbang, pintu, pintu gardu n 1 congkong, pos penjagaan, rumah
gerbang jaga, rumah monyet; 2 depot, toko, wa-
1
gara-gara n kegemparan, kehebohan, keka- rung
lutan, keonaran, keributan, kerusuhan garing a 1 renyah, repih, kering, krispi (cak),
2
gara-gara 1 p dari, karena, lantaran, sebab, te- mersik, rangup; 2 ki empuk, enak, merdu,
gal; 2 n alasan, kausa, pasal, pemicu, pen- nyaring
cetus, penyebab, penyulut garis n 1 balur, baret, baris, barut, beret, beset,
garai n cante, gandum, sorgum besot, calar, contreng, coreng, coret, garit,
garam n jerut, sira, taram; gores, lorek, parut, surih, strip; 2 batas,
-- dapur natrium klorida demarkasi, marka, markah, sempadan;
menggarami v 1 mengasinkan, merempahi, -- bentuk kontur;
meraksi; 2 ki melebih-lebihkan, membesar- -- bujur derajah, meridian;
besarkan, membubuhi, membumbui, mem- -- haluan kebijakan, ketentuan, khitah, po-
peramat, menambah-nambahi, mendrama- litik, prosedur, strategi;
tisasi, mengada-ada -- hidup bilangan, kadar, karier, kodrat,
garang a anggara, barak, bengis, berangasan, nasib, suratan, takdir, tulisan nasib;
beringas, buas, galak, ganas, liar, menye- -- khatulistiwa ekuator;
ramkan, pemarah, pemberang, sangar, -- tangan rajah;
sempit hati, sengit, tajam; -- tengah diameter, penampang, sengkang;
menggarang v 1 memanas-manasi, mem- -- wajah raut muka, roman muka;
bakar, memberangsangkan, menggalakkan, menggaris v melarik, melorek, melukis,
menghasut, menusuk-nusuk, meradang- mencalar, mencoreng, mencoret, meng-
kan; 2 ki membangkitkan, membangunkan, garit, menggores, menyurih;
garis bawah • gawat 161
menggariskan v 1 mencalarkan, menco- gasal a gangsal, ganjil;
rengkan, menggaritkan, menggoreskan, ant genap
menyurihkan; 2 memutuskan, menentukan, gasolin n bensin
menetapkan, menakdirkan, menyuratkan; gastronomi n tata boga
penggaris n mistar, pembaris, satar, skala; gatal a 1 mengerinyau, renyem; 2 gasang,
garisan n corengan, coretan, garitan; giang, galak, jelingah, menggelinyau,
bergaris v bercorek, bercoret, bergarik, ber- menggerenyam, merenyam;
gores, berlarik, berlorek, bersurih; gatra n 1 bangun, bentuk, entitas, konstruk-
segaris n sealiran, sehaluan, sejalan, sepa- si, materi, rupa, struktur, wujud, zat; 2 aspek,
ham dimensi, faset, perspektif, segi, sudut pan-
garis bawah, menggarisbawahi v ki memen- dang
tingkan, menekankan, menitikberatkan, gaul v aduk, baur, campur, kacau;
menonjolkan, memfokuskan, memusatkan menggaul v membancuh, memutar, men-
garit n baret, barut, beset, besot, cakar, calar, campur, mengacau, mengadon, meng-
garis, gores, lecet, ledes, lelas, parut; aduk, mengarau, mengecung, mengincau,
menggarit v mencalar, mengelar, meng- mengocok;
gores, menggurat, menoreh menggauli v 1 menemani, mengawani;
garong n bajak laut, pencopet, pencuri, 2 mencampuri, membubuhi; 3 cak makan
penjarah, penodong, penyamun, peram- (ki), melalap (ki), memerkosa, mencabuli,
pas, perampok, perompak; mencemari (ki), menceroboh, mengenai,
menggarong v mencopet, mencuri, meng- menggagahi, menggarap (ki), meniduri,
ambil, menjarah, menodong, menyamun, menjamah, menjimak, menodai, menye-
menyerobot, merampas, merampok, me- tubuhi, menyorong, merodok, merogol;
rebut, merompak; menggaulkan v membaurkan, mencampur-
garpu n cukit, porok, tala kan, mencampuradukkan, mengadukkan;
garu, penggaru n garuk, sisir; bergaul v berbaur, bercampur, berkawan,
menggaru v menggaruk, menyisir; berkenalan, bersosialisasi, bersahabat, ber-
penggaru n penggaruk satu, berteman, merasuk;
garuk, menggaruk v 1 mencabau, mencakar, pergaulan n perbauran, percampuran, per-
mengais, mengerok, mengeruk, mengorek, kawanan, persahabatan, pertemanan;
mengukur, menyikat; 2 menggerebek, me- gaun n baju, busana, pakaian, rok
razia, menangkapi, menciduk; -- tidur hoskut
mengaruk-garuk v mencakar-cakar, meng- 1
gaung n bahana, dengung, gema, keman-
geragau, menggerayang; dang, kumandang, sipongang, tala, talun;
penggaruk n cakar, garu, kukur, pangut, bergaung v berdengung, bergema, ber-
parut, penggaru, sikat, sisir gemuruh, berkemandang, berkuman-
gas n 1 asap, angin, udara; 2 cak kentut dang, bersipongang, bertala-tala, bertalun-
gasak, menggasak v 1 mendepak, menen- talun, membahana
dang, menerjang, menunjang, menye- 2
gaung n ceruk, gohong, gua, jurang, lembah,
pak; 2 membelasah, memukul, meng- liang, lubang, lurah, ngarai, tahang
gebuk, menghajar, menghantam, mere- 1
gawai n kerja, kriya, pekerjaan, peranan, tugas;
mas bibir; 3 membegal, mencaplok, men- pegawai n fungsionaris, karyawan, perso-
coleng, mengambil, menggondol, men- nel, sida-sida, tenaga kerja;
jambret, menjarah, menyamun, menye- ~ negeri abdi negara, amtenar, aparat,
robot, merampas, merampok, merayah, pegawai pemerintah
merebut; 4 membantai, melalap, memba- ~ rendahan buruh, karyawan
bat, membersihkan, menandaskan, meng- 2
gawai n alat, instrumen, perabot, perangkat,
ganyang, menguras, merangkus; peranti, perkakas, perlengkapan, radas
gasakan n curian, jarahan, rampasan, ra- gawat a 1 berbahaya, cemas, darurat, gen-
yahan ting, krisis, kritis, mendesak, panas, rawan,
162 gawir • gegar
runcing, serius, terancam, urgen; 2 akut, menghardik, mengumpat, menjerkah, me-
berat, biut, keras, kronis, parah, payah, nyembur, menyemprot, menyentak, me-
serius; 3 rumit, ruwet, sulit, susah rampus, meredik
gawir n gisik, rubing, tebing, tubir gebrak, menggebrak v membanting, me-
1
gaya n daya, energi, kekuatan, tenaga mukul, mengganyah, menggedor
2
gaya n 1 aksi, gerak-gerik, lagak-lagu, pem- gebu, menggebu 1 a antusias, berapi-api, ber-
bawaan, perangai, pose, sikap, tingkah, gairah, bergelora, bergolak, berkobar,
ulah; 2 ala, bentuk, cara, corak, kecen- bersemangat, energik, membara, meng-
derungan, lagam, lagu, macam, model, gelegak, menyala; 2 v ki meletus, timbul;
ragam, rupa, siasat, teknik, tren; menggebu-gebu v berkobar-kobar, me-
gaya-gayanya adv gerak-geriknya, lagak- nyala-nyala
nya, rupa-rupanya gebuk, menggebuk v memukul, menangani,
bergaya v 1 beraksi, berpose, bersikap; menghantam, meremas bibir (ki)
2 berlagak, berperangai, bertingkah; 3 ber- gebyar n gemilap, kemegahan, kemilau,
bentuk, bercorak, bermodel, berpotongan kesemarakan
gayem, menggayem a mengunyah gebyur, menggebyur v membanjur, meng-
gayung n batil, ciduk, sibur, siduk, tanjur; guyur, menyiram
menggayung v menanjur, menciduk, me- gecek, menggecek v melembutkan, melu-
ngambil matkan, membubuk, menggerus, meng-
gayut, bergayut v bergantung, bergayuh, giling, menghaluskan, menumbuk
gede a cak besar, bongsor, gadang, gedang;
berpegang, menggandul, menggantol,
ant kecil
menggelantung
penggede n cak orang besar, pejabat, pem-
menggayutkan v menggantungkan, me-
besar, petinggi
nyangkutkan, menyidaikan;
gedebok n 1 batang pisang, gedebung; 2 ke-
menggayuti v 1 membanduli, mengganduli;
lesek
2 ki membebani, memberati, merepoti;
gedek n bilik, sasak, tadir, tepas
gayutan n 1 ampaian, cantelan, gantungan,
gedombak n gendang kecil, gong kecil
penyidai, sangkutan, tautan; 2 hubungan, gedor, menggedor v 1 memukul, mengetuk,
pertalian, relasi, sangkut paut menggebrak; 2 ki menjarah, merampas, me-
bergayutan v bergantungan, bergelayutan, rampok, meromak;
berjumbaian, berjuntaian, berjuraian penggedor n ki penjarah, penyamun, pe-
gazebo n bale bengong rampok, perompak
gebah, menggebah v melagak, melasikan, gedubang n bayung, bedama, bendo, golok,
membubarkan, membuyarkan, menakut- kelewang, parang, sangkur
nakuti, mencerai-beraikan, menggertak, gedung n bangunan, kantor
menghalau, mengintimidasi, mengusik, gegabah a asal-asalan, awut-awutan, ber-
mengusir gopoh-gapah, ceroboh, kasar, rusuh, se-
geblak, menggeblak v terjengkang, terkapar, enaknya, sembarangan, sembrono, se-
tertelentang rampangan, sia-sia, silap mata, teledor,
geblok, segeblok n segulung, sebungkus terburu-buru, tergesa-gesa
gebok, menggebok v 1 melempari, menim- gegana n 1 awan, mega, udara; 2 peledak
puk, merajam; 2 membonggol, memukul, gegap, gegap-gempita a hiruk-pikuk, ramai,
mencepol, menggasak, menggebuk, meng- ribut, riuh-rendah, semarak
hajar, menghantam, meninju, menjotos, gegar v geletar, getar, gentar, goncang, go-
menonjok, menumbuk, menyangkal, me- yang, guncang;
remas bibir (ki) menggegar v bergegar, bergeletar, berge-
gebos, menggebos v melabrak, meleja, me- tar, berguncang, menggeletar;
maki, memarahi, membentak, mencaci, menggegarkan n menggemparkan, meng-
mencerca, mencura, mendamprat, me- getarkan, menggoncangkan, menggoyang,
nengking, mengata-ngatai, menghamuni, mengguncangkan
gegares • gelap 163
gegares a belalah, besar lambung, besar pe- tingkah, senewen (cak), tersara-bara;
rut, bosor makan, buruk perut, caruk, 3 a bergugup, patah lidah, terbata-bata,
cerbak, gelojoh, kemaruk, majuh, pelahap, tergagap-gagap, tergaguk-gaguk, tergugu-
rakus gugu, terpatah-patah, terputus-putus, ter-
gegas, bergegas v berlekas-lekas, bersegera, sendat-sendat
bersicepat, mendugas, terburu-buru, terga- gelagat n 1 alamat, bakat, firasat, gejala,
bas, tergesa-gesa, tergopoh-gopoh, terko- indikasi, isyarat, naga-naga, pelebaya,
coh-kocoh, terlalah, tersanga-sanga, ter- pertanda, petunjuk, riak, simtom, sinyal,
sipu-sipu; tanda-tanda, tengara; 2 aksi, gerak-gerik,
menggegas v memacu, membangatkan, tingkah-laku;
memburu-buru, mempercepat, memperle- gelagatnya adv agaknya, kelihatannya,
kas, menggesakan, menyegerakan kira-kira, kiranya, naga-naganya, rupa-
gegau, tergegau v kaget, nanap, tercengang, nya, sepertinya, tampaknya
tergemap, terjaga, terkejut, terkesiap, ter-
1
gelandang, bergelandang v ayeng-ayengan,
perangah, terperanjat, tersadar, tersentak, bergelayangan, bergentayangan, bergera-
tertegun yangan, berkeliaran, berkeluyuran, ber-
gegep n catut, kakaktua, penjepit, tang tualang, kelayapan, luntang-lantung, me-
geger a bundak, cabuh, gaduh, gempar, he- rayau, merubu-rubu;
boh, kacau, ramai, ribut, rusuh; menggelandang v berhanyut-hanyut, ber-
menggegerkan v bertimba karang, mem- tualang, melabang, melanglang, melim-
bundak, mengacaukan, menggemparkan, bang, mengelana, mengembara, menje-
lajah, merantau;
mengguncangkan, menghebohkan, menghi-
gelandangan n gembel, tunawisma
raukan, meramaikan, meributkan; 2
gelandang, menggelandang v membawa,
kegegeran n kegemparan, kehebohan, ke-
menggiring, menyeret
kacauan, kekalutan, keramaian, keributan
gelang n cincin, rantai, ring
gejala n 1 fakta, fenomena, kenyataan; 2 alamat,
gelang-gelang n cincin, kelikir, kili-kili, ring,
gelagat, indikasi, isyarat, naga-naga,
tebu-tebu, sendi, simpai, temin
pelebaya, pertanda, petunjuk, riak, sim-
galangan n kalangan, lingkaran
tom, sinyal, tanda-tanda 1
gelang n bilang-bilang, kerokot
gejolak n 1 bualan, gelegak, luapan, pu- 2
gelang, tergelang-gelang a cemerlang, ge-
saran, turbulensi; 2 jilatan, kobaran, sam- merlap, gilang-gemilang
baran; 3 ki gerakan, guncangan; gelanggang n 1 ajang, arena, kancah, la-
bergejolak v 1 bergolak, meluap, membelu- pangan, medan, panggung, ring, ruang,
dak, membual, mendidih, menggelegak, sasana; 2 lingkaran, sirkuit
tumpah ruah; 2 bercabul, berkobar, meletus, 1
gelantang, menggelantang v mengelantang,
pecah; menjemur
1
geladak n 1 dasar, dek, lantai, lunas; 2 barak, 2
gelantang, menggelantang v membolak-
bedeng, bilik, kamar, ruang balikkan, mengguling-gulingkan
2
geladak a binal, jalang, janda, lacur, liar, gelantung, menggelantung v bergantung,
nakal, panjang mata bergayut, berlabuh, mengampai, menjun-
gelagap, gelagapan 1 v berkempul- tai, menyampai, turun
kempul, engap-engap, kembang-kempis, gelap a 1 gelita, kelam, malam, silam; 2 men-
megap-megap, memburu, mencengap, derita, sulit, suram, susah;
mengagut-agut, mengap-mengap, ngos- -- gulita gelap buta, gelap katup, gelap pekat;
ngosan, susul-menyusul, terengah-engah, menggelap v 1 amblas, bablas, hilang,
terkapah-kapah, termengah-mengah, ter- lenyap, menguap, musnah, penyap, pu-
sengal-sengal; 2 a bingung, buncah, ga- pus, sirna
mam, ganar, gelisah, kalang-kabut, ke- menggelapkan v 1 menghitamkam, me-
labakan, kelimpungan, kepompongan, ngelamkan, menyilamkan; 2 ki mengen-
kerepotan, mencacau, nanar, panik, salah dapkan, menyembunyikan;
164 1
gelar • geli
penggelapan n ki kecurangan, korupsi, terkakah-kakah, terkakak-kakak, terkekeh-
manipulasi, penyelewengan; kekeh, terpingkal-pingkal
kegelapan 1 v kemalaman; 2 n kekelaman, gelema n balgam, dahak, lendir, rahak, sputum
keremangan, kesamaran, ketaksaan gelembung n buih, kempung;
1
gelar n julukan, sebutan, titel menggelembung v melembung, melendung,
2
gelar, menggelar v 1 melebarkan, mem- membelenting, mengembung, menggem-
babarkan, membeberkan, membentang- bung, membengkak, membesar;
kan, mementangkan, mengembangkan, menggelembungkan v 1 melembungkan,
menghamparkan, menjereng; 2 ki mem- menggembungkan, memompa, meniup; 2 ki
peragakan, melaksanakan, melangsung- membengkakkan, membesarkan
kan, membuat, menyelenggarakan; gelembur, menggelembur v berkedut, ber-
mempergelarkan v melakonkan, me- keriput, berkerut-kerut
mainkan, membawakan, mementaskan, gelendong n beladu, kelindan, kilai, kum-
mempertontonkan, mempertunjukkan; paran, sepul, tika;
pergelaran n atraksi, pementasan, pertunjuk- menggelendong v memuntal, menggu-
an, tontonan lung, mengumpar
gelas n beling, kaca gelenyar, menggelenyar a geringgingan, ke-
gelayut, bergelayut v bergantung, bergayut, bas, kesemutan, senyar
bergelantung gelepar, menggelepar v berkelejatan, berke-
bergelayutan v bergantungan, bergayutan, lojotan, kelabakan, mengelupur
bersenggayut gelepek, menggelepek v kelemping,
gelebar, bergelebar v berkibar, melambai melelai, melempai, mengampai, menjulai,
geleber, menggeleber v mendambir, meng- menjuntai, menyampai, merebeh, terjela,
gelambir, menggelepai terkelepai, terkelepek, terkulai
geledah, menggeledah v membongkar- geleser, menggeleser v bergerak, berguling,
bongkar, mengaduk-aduk, menggeratak, bergulir, berjalan, menggelinding, mengge-
meraba-raba, merisik; lundung
penggeledahan n pemeriksaan, pencarian, gelesot, menggelesot v bergeser, beringsut,
razia mengesot
geledek n guntur, guruh, halilintar, petir, pe- geletak, bergeletakan v bergelimpangan, ber-
tus, tagar; hantaran, berjelepak, berkampaian, berka-
menggeledek v bertagar, memetir-metir, paran;
mendegam-degam, menggelegar, mengge- menggeletak v berbaring, leyeh-leyeh, re-
muruh bahan, tergeletak, tiduran;
geledur, menggeledur v berlipat-lipat menggeletakkan v membaringkan, meng-
gelegak, menggelegak v 1 bergolak, berjobak, golekkan, menghantarkan, menidurkan,
melimpah, meluap, membual, membuih, merebahkan;
mendidih; 2 ki antusias, berapi-api, bergai- tergeletak v 1 terbaring, terbujur, terge-
rah, bergelora, bergejolak, berkobar-kobar, limpang, tergelintang, tergolek, terhantar,
bersemangat, energik, membaca, menggebu- terjela, terjelepak, terkapar, terlepa, tersem-
gebu, menyala palai; 2 celentang, membungkang, telentang,
gelegar n bahana, dahanam, deru, gemuruh; tengkurap, tertelungkup
menggelegar v bertagar, memetir-metir, geletar, menggeletar v gemetar, menggentar,
mendegam-degam, menggeledek, mengge- menggigil
muruh geletik, menggelitik v menggeliang, meng-
gelegata n 1 bentol-bentol, bintil-bintil; 2 kedut, geliat, menggelinjang, meronta-ronta
keriput, kernyut, kerut-kerut geletuk, menggeletuk v gemeletuk, mengge-
gelekek, menggelekek v bercekakakan, latuk
berdekak-dekak, berdengkang-dengkang, geli a jijik, risi;
mengakak, terbahak-bahak, tergelak-gelak, menggelikan 1 v menggelatak, mengge-
geliat • gelongsor 165
litik, mengilik-ngilik, mengitik-ngitik; 2 v lompat, meloncat-loncat, melonjak-lon-
memuakkan, menjengkelkan, menjijikkan, jak, terkincak-kincak; 2 menggelitik, mengge-
menyebalkan; 3 a banyol, gecul, jenaka, liang, menggeliat, meronta-ronta
kocak, komikal, lucu; gelintar, menggelintar v berkeliling, keliling
penggeli n banyolan, bebodoran, dagelan, gelinting, menggelinting v 1 berbaring; 2 ter-
humor, komedi, lawakan, lelucon guling
geliat, geliat-geliut n geliang-geliut; gelintir n biji, butir, gentel;
menggeliat v mengejai, menggelitik, meng- segelintir n 1 sebiji, sebutir, segentel; 2 se-
geliang, menggelinjang, mengulet, meronta; cercah, secuil, sedikit, sejumput, sekelumit,
tergeliat v keseleo, terbelingut, terkehel, sekubit, sekuku, sekutil, sepadi
terkiat, terkilir, terpelecok, terpiuh gelisah a asan tak asan, bergolak, bergun-
geli-geli n buah pinggang, buah punggung, dang, bingung, cemas, gelebah, gerah,
ginjal karut, kelesah, kelusuh-kelasah, khawatir,
gelimang, bergelimang v 1 berlumang, ber- meranyah, nyanyang, pusang, resah, re-
lumur, bernoda, lumus; 2 ki berlimpah, wel, risau, samar, selempang, semak hati,
bermandikan, bertaburkan, mengandung takut, uring-uringan, was-was;
gelimbir a bergantung, mengelepai menggelisahi v mengganggu, mengge-
gelimpang, menggelimpang v menggeletak, recoki, menggoda, mengusik, mengusili,
tergelimpang; menjaili, merecoki;
bergelimpangan v bergeletakan, berhan- menggelisahkan v membingungkan, men-
taran, berjelapak, berkampaian, berka- cemaskan, mengkhawatirkan, meresahkan,
paran, menjelempah, puruk-parak; merisaukan, menyusahkan;
tergelimpang v terbaring, terbelingkang, kegelisahan n kebingungan, kecemasan,
terbujur, tergeletak, tergelintang, tergolek, kegalauan, kekhawatiran, kepanikan, ke-
terhantar, terjela, terjelapak, terjila, terkam- resahan, ketakutan
pai, terkapar, terlepa, tersempalai gelitik n 1 kilik-kilik, kitik; 2 ki agitasi,
gelincir, menggelincir v berserondong, me- asungan, hasutan, pancingan, provokasi
lincir, melorot, melulur, meluncur, me- menggelitik v 1 menggelatak, menggelikan,
meleset, menggelingsir, menggelong- menggili, mengilik, mengitik-ngitik; 2 ki
sor, menyelusuh, menyelusur, menyerosoh, memanas-manasi, memancing, mempro-
turun, tergeluncur, terkucil; vokasi, mengadu, menghasut, mengilik-
tergelincir v 1 anjlok, bergeser, bergulir, ngilik, mengi-pasi, mengocok, mengoja;
melecit, melingsir, tenggelam, terbenam, 3 memberanikan, mendorong, meng-
tersendorong, turun; 2 melincir, mele- gerakkan, mengimbau, merangsang;
set, menggelingsir, menggelongsor, ter- gelitikan n 1 gilikan, kilikan; 2 ki agitasi, hasutan
geluncur, tergulir, terlulur, terpeleset, tergelitik v 1 terkilik, terkitik; 2 ki terdorong,
terselip; 3 ki terjebak, terjerumus, terpe- tergugah
rangkap, terperosok gelobak a koyak, rusak
gelinding, menggelinding v bergerak, ber- gelogok, menggelogok v menggelegak, me-
guling, bergulir, berjalan, berpendar, ngelontor
berputar, menggeleser, menggelundung gelombang n 1 aliran, alun, arus, bena,
menggelinding-gelinding v berguling- ombak, riak; 2 frekuensi, saluran;
guling -- listrik gelombang elektronik, gelombang
menggelindingkan v menggeleserkan, elektrik
menggulingkan, melahirkan, memuncul- bergelombang 1 v berdelan, beriak, meng-
kan, mencetuskan, mengajukan, mengemu- alun, mengombak; 2 v ki bertahap, be-
kakan, mengenengahkan, mengutarakan runtun; 3 a legak-legok, berlekak-lekuk,
gelindingan n ban, roda tunggang-tunggit;
gelinjang, menggelinjang v 1 berjengkek- menggelombang v mengalun, mengombak
jengkek, berjingkrak-jingkrak, melompat- gelongsor, menggelongsor v melincir, melorot,
166 gelontor • gembira
meluncur, melungsur, memberosot, me- bergema v bergaung, berkumandang, ber-
meleset, menggelincir, menggelingsir, me- talun-talun, membahana
rosot, tergeluncur gemar a camar, doyan, senang, suka;
gelontor, menggelontor v menyiram meng- menggemari v mencintai, mengasyiki, me-
hanyutkan nyenangi, menyukai;
gelopak, menggelopak v melekang, menge- penggemar n fans, peminat, pemuja, pe-
lupas, menggelekak, meregah, pecah, ngagum;
rontok, terkeloyak, terkelubak, terkelupas, kegemaran n candu, favorit, hobi, kecen-
terkupas derungan, kesenangan, kesukaan, predis-
gelora n 1 angin ribut, badai, prahara, to- posisi, selera, minat
pan; 2 ki dorongan, gairah, hawa nafsu, gemas a 1 benci, dongkol, geregetan, gondok,
jiwa, roh, semangat, spirit, vitalitas; 3 ki jengkel, keki (cak), kesal, mangkel, masygul,
gejolak, pergolakan; mengkal, pegal hati, redut, rongseng, sebal;
menggelora v berkecamuk, mengamuk, 2 berang, geram, gusar, marah, palak,
menggila, menjadi-jadi; sewot;
menggelorakan v membakar, membangkit- menggemaskan v memengkalkan, men-
kan, membangunkan, menggalakan, meng- dongkolkan, mengecewakan, mengesal-
giatkan, mengobarkan, menyalakan, me- kan, menggondokkan, menjengkelkan,
nyemangati, menyulut; menyebalkan
bergelora v berapi-api, bergejolak, ber- gembala, menggembala v mengangon;
golak, berkobar-kobar, bersemangat, mem- penggembala n pengangon, tukang angon
bara, menggelegak gembar-gembor, bergembar-gembor v ber-
geluduk n geledek kaok-kaok, berkoar-koar, berseru-seru, ber-
geluncur, tergeluncur v melincir, melulur, teriak-teriak, memekik-mekik, menjerit-
memeleset, menggelincir, menggelingsir, jerit;
menggelongsor, menyerosoh menggembar-gemborkan v mempropa-
gelundung, bergelundungan v menggelundur gandakan, mencanangkan, mendengung-
menggelundung v berbeleng, bergerak, kan, meneriakkan, mengumandangkan,
berguling, bergulir, bergulung, berputar, meraung-raungkan
menggelinding; gembel 1 a bulus, melarat, miskin, papa,
menggelundungkan v menggelindingkan, rudin; 2 n gelandangan, tunawisma
menggerakkan, menggulingkan, menggu- gembil a tembam, tembem
lirkan gembira a bahagia, ceria, girang, ria, riang,
gelung n gelangan, gelanggang, kalangan, ling- senang, sukacita;
karan; ant sedih
menggelung v mengonde, menyanggul menggembirakan v melegakan, membaha-
bergelung v bergulung; giakan, memuaskan, mengasyikkan, meng-
gelut, menggeluti v 1 memeluki, meng- girangkan, menyejukkan, menyenangkan,
gumuli; 2 ki menekuni, mendalami, me- merayu;
nerjuni, menjelajahi, menyelami; ant menyedihkan
bergelut v 1 bergulat, bergumul; 2 berkutat, ~ hati membesarkan hati, menyenangkan
berperang, bertekun, bergerak, berkiprah; hati, menenteramkan;
pergelutan n pergulatan, pergumulan, penggembira n periang, pemandu sorai,
perkelahian, pertarungan; pemandu sorak
gema n bahana, dengung, gaung, getaran, ke- bergembira v berbahagia, berbesar hati,
mandang, kumandang, resonansi, sipo- berbunga-bunga (ki), bergendang (ki), ber-
ngang, talun; senang hati, bersukacita;
menggemakan v 1 mendengungkan, meman- ant bersedih
tulkan, membalikkan; 2 menyerukan, me- ~ ria berpesta, bersenang-senang, bersuka-
nyiarkan suka;
gembleng • genap 167
kegembiraan n kebahagiaan, keceriaan, ke- biru, menghebohkan, menghirukkan, me-
girangan, kepuasan, kesenangan, kesuka- ributkan; 2 a dramatis, sensasional, spek-
citaan takuler;
gembleng, menggembleng v 1 melabang, kegemparan n gara-gara, haru biru,huru-
menempa, mengimpa; 2 ki melatih, men- hara, kegaduhan, kehebohan, kekacauan,
didik, menggodok; kekalutan, keonaran, kerecokan, keributan,
gemblengan n cetakan, tempaan kerusuhan, prahara
gembok n induk kunci gempil a cempeng, compeng, gerepes, geri-
gembol, menggembol v membawa, me- pis, rempak, rompeng, rompes, rumbing,
ngantongi, menyakukan serpih, somplak, sontak, sumbing
gembong n 1 harimau, macan loreng; 2 cak gempita a gaduh, gegap-gempita, ramai,
cempiang, jagoan, pendekar, samseng riuh-rendah
gembrot a bongsor, gembuk, gendut, tambun gempor a dingklang, incang-incut, pengkor,
ant kerempeng pincang, timpang
gembung a 1 besar, buncit, buntal, bu- gempur, menggempur v 1 meleburkan,
sung, gendut, kembung, pusang; meluluhlantakan, membasmi, memberan-
menggembung v melendung, membelen- tas, membersihkan, membinasakan, me-
ting, mengembang, mengembung, meng- merangi, menghancurkan, menghantam,
gelembung, membengkak, membesar, mem- mengikis, menumpas, merapun, meredam,
busung; meremukkan; 2 melabrak, melutu, meng-
menggembungkan v melembungkan, genjot, menggoyang, menyerang, me-
menggelembungkan, memompa, meniup nyerbu;
gembur a 1 berderai, lambuk, lembuk; 2 empuk, gempuran n agresi, ofensif, pukulan, sam-
lembek, lunak; baran, serangan, serbuan, terjangan
menggemburkan v melambuk, menderaikan 1
gemuk 1 a gembrot, gempal, gendut, tambun;
gemerlap 1 a bercelak, berkaca-kaca, ber- 2 n gajih, lemak, vet;
kilap, berkilat, berkilauan, bersemarak, menggemukkan v memupuk, menyuburkan;
gilang-gemilang, seminar kegemukan n adipositas, obesitas
gemetar v bergetar, menggeligis, meng- 2
gemuk n baja, kompos, pupuk, rabuk
gelugut, menggigil, meretek, terkokol-kokol gemulai a halus, lemah lembut, lentur
gemilang 1 berkilat, berkilau, berseri, calak, gemuruh n bahana, dahanam, deru, gelegar,
cerah, gemerlap, gemilap, terang; kegaduhan;
kegemilangan n kebesaran, keemasan, ke- menggemuruh v berisik, memetir-metir,
jayaan, kemasyhuran, kemegahan, kese- mendegam-degam, menderu-deru, meng-
marakan geledek, menggelegar, merenek
geming, bergeming v bertahan, diam, me- genang, menggenang v bertakung, mengumpul;
matung, membatu, terpaku menggenangi v melamun, melimbur,
Gemini n Juja, Mintuna membanjiri, mengampuh, merendam;
gemintang n gugusan bintang, rasi, rekata genangan n kobakan, kubangan, lopak,
gempa n guncangan; paluh
-- bumi lindu, lini, linu tergenang v 1 terhenti, terkumpul, ter-
menggempakan v menggegarkan, meng- sumbat; 2 berkaca-kaca, berlinang, sebak,
getarkan, mengguncangkan senak, terendam, terlimpas
gempal a bahenol, berisi, gemuk, montok, genap a bulat, jangkap, komplet, lengkap,
padat, semoh, sintal penuh, sempurna, tamam, utuh;
gempar a 1 gaduh, geger, heboh, kacau, menggenapi v 1 melengkapi, memenuhi,
kecoh, ramai, recok, ribut; 2 ki dahsyat, mencukupi, menutup, menyem-purnakan;
hebat, seru; 2 membayar, memenuhi, menunaikan
menggemparkan 1 v membundak, meng- menggenapkan v melempengkan, mem-
gegerkan, mengguncangkan, mengharu bulatkan;
168 gencar • gentayangan
segenap a seberinda, semesta, sepenuh genggam n kepal;
gencar a beruntun, besar-besaran, habis- menggenggam v memegang, mengawat,
habisan, terus-menerus; mengepal, menjawat;
menggencarkan v menggalakkan, menja- genggaman n 1 kepalan, tinju; 2 ki cekaman,
lankan cengkeraman, kekuasaan, pengaruh, ter-
gencat a buntu, macet, pampat, terbantut, kaman
terhalang, terhambat, terhenti, tersangkut, gengsi n harga diri, martabat, pamor, prestise,
tersenak, tersendat, tertahan; status;
gencatan n penghentian bergengsi a berkelas, berpamor, impresif,
gencet a himpit, tekan, tindas, tindih; prestisius, penggah
menggencet v menekan, menindas, me- genit a cantik, centil, ganjen, kemayu, kenes
nindih, mengalit, mengapit, mengempa, genital a seksual
menghimpit, menjepit; genius a brilian, cemerlang, cendekia, cerdas,
tergencet v terhimpit, terjepit, tertimpa, cerdik, intelek, inteligen, pandai, pintar,
tertindas, tertindih ringan kepala, tajam, terang akal
gendak n candik, gula-gula, istri gelap, istri genjang 1 a erot, incang-incut, menceng,
piaraan, istri simpanan, munci, nyai, selir, miring, pincang, serong, timpang; 2 n belah
ulam-ulam; ketupat, jajaran genjang, paralelogram
bergendak v bercabul, bermukah, berzina, genjang-genjot a erang-erot, kerang-keroh,
membabi jalang, menjangak menyerong-nyerong
1
gendang n dol, kendang, tingkah; genjik n anak babi, kucit
-- telinga gendang pendengaran;
genjot, menggenjot v 1 mengayuh, me-
bergendang v 1 menggendang, mena-
ngayun; 2 melabrak, menggempur,
buh; 2 ki berbahagia, berbesar hati,
menyerang, menyikat; 3 ki melecut, me-
berbunga-bunga, bergembira, bersukacita
macu, memotivasi, mencambuk, mendo-
2
gendang n gulung, rol;
rong, menggiatkan, menggalakkan;
segendang n segulung, serol
penggenjot n pengayuh
gendang-gendang n epidermis, gelimir, kulit
genjring n kencreng, rebana, terbang
ari, selaput, silir bawang
gender n kelamin, seks genosida n pembantaian, pembunuhan, pe-
genderang n drum, gendang besar, gendang musnahan
raya, lengkara, nekara, nobat, tabal, tabuh, genre n bentuk, jenis, ragam, rumpun, tipe
tambur genta n bel, giring-giring, lonceng
gendong, menggendong v memanggul, mem- gentar 1 n geletar, getar, gerak; 2 a ki cabar
bagul, membawa, membopong, memikul, hati, ciut, gamang, gecar, giris, kecil hati,
mendukung, menjulang, menyompong keder, kimput, ngeri, patah hati, takut;
gendut 1 a besar perut, buncit, buntal, busung, menggentari v menakut-nakuti, menginti-
gembung, kembung, peredus; 2 a gem- midasi;
brot, gempal, gemuk, tambun; 3 v berbadan menggentarkan v menakutkan, mence-
dua, berisi, besar perut, bunting, duduk kam, menegangkan, mengerikan, meng-
perut, hamil, mengandung, mengangkut gecarkan, menyeramkan;
ant 2 kurus penggentar 1 n pengacau, perusuh, preman,
generalisasi n 1 abstraksi; 2 penyamarataan, teroris; 2 a bacul, banci, besar kalang, kecut
pukul rata, rampatan; hati, pelasi, penakut, pengecut, tawar hati;
menggeneralisasi v memukulratakan, me- kegentaran n kegelisahan, ketakutan
nyamaratakan, merampatkan, merampat gentas v 1 putus, terpetik; 2 berakhir, habis, se-
papan lesai;
generasi n angkatan, keturunan, turunan menggentas v memetik, memutuskan
generator n dinamo, genset, pembangkit listrik gentayangan v berkeliaran, gelayaran;
geng n cak gerombolan, kelompok, klub, kum- bergentayangan v bergelandangan, ber-
pulan gelayangan, bergelayaran, bergerayangan,
1
genting • gerek 169
berkeliaran, berkeluyuran, bertualang, ge- gerakan n 1 aksi, aktivitas, aliran, kam-
layaran, merubu-rubu panye, kegiatan, kiprah, manuver, pusaran,
1
genting a 1 berbahaya, darurat, gawat, putaran, tindakan; 2 gejolak, guncangan;
krisis, kritis, krusial, mendesak, rawan, bergerak v 1 beralih, beranjak, berguling,
runcing, serius, tegang, urgen; 2 akut, bergulir, berdenyut, bergetar, bergun-
berat, biut, kronis, lasat, parah; cang, beringsut, berkutik, berpindah,
kegentingan n kemelut, ketegangan, krisis berputar, mengalir, mengembut, meng-
2
genting n atap garit, menggelinding, menggelundung,
gentong n tapaian, tempayan merenyut, terbuncang; 2 bekerja, ber-
genus n 1 jenis, golongan, kelompok, ma- aksi, bergelut, bergiat, berjalan, ber-
cam; 2 bangsa, kelas, marga, ordo, rumpun, kecimpung, berkiprah, beroperasi, hidup;
spesies, suku 1
geram a 1 berang, gusar, makan bawang (ki),
geodesi n ilmu handasah, ilmu ukur tanah marah, membawang (ki), memberangsang,
geologi n ilmu bumi meradang, murka, naik darah, naik pitam,
geografi n ilmu permukaan bumi palak, sewot; 2 benci, dongkol, gemas,
geometri n ilmu ukur gregetan, gondok, jengkel, keki (cak), kesal,
gepeng a ceper, layah, lempeng, pecak, pe- mangkel, masygul, mengkal, pegal hati,
nyek, penyok, pipih redut, salah hati, rongseng, sebal
gepok, gepokan n berkas, bundelan, tumpukan; 2
geram, menggeram v menderum, mengaum,
segepok n seberkas, sebundel, setumpuk meraung, merungus
gerabah n beling, keramik, pecah belah, por- geramus,menggeramus v melahap, mema-
selen, tembereng, tembikar
kan, menganyang, menyasau, menyi-
geragap a gelagap
kat(ki), menyungkah;
geragot a berakot, gerogot
gerangan adv agaknya, kiranya, rupanya, ya
gerah a 1 beringsang, palak, panas; 2 ki ge-
geranggang n bambu runcing, tombak bambu
lisah, resah, risau, was-was
gerat, menggeratkan v mengeritkan, menger-
geraham n baham, gigi belakang
takkan, menggertakkan, menyanggit
1
gerai n 1 pelaminan; 2 amben, balai-balai;
gerayang, menggerayang v 1 memegang-
3 barung-barung, etalase, kedai, kios, lepau,
toko, warung megang, menjamah, merabai, meraba-raba ;
2
gerai, menggerai v melubangi, mencungkil, 2 mendatangi, menyatroni;
mengorek, menyungkit bergerayangan v bergelandangan, ber-
3
gerai, menggeraikan v menguraikan, meriap; gelayangan, bergentayangan, berkeliaran,
tergerai v berburai, menggerbang, meng- berkeluyuran
geriap, menjembak, terurai gerbang n; gaba-gaba, gapura, pintu, portal
gerak n 1 debar, denyut, detak, garit, kejut, gerbong n deresi, wagon
renyut; 2 aksi, dinamika, dorongan; gerebek, menggerebek v menggerompok,
-- badan olahraga; menggeropyok, menangkap, menggele-
-- gerik gelagat, perangai, perilaku, sepak dah, menyergap, menyerkap, merazia, me-
terjang, sikap, tindak tanduk, tingkah laku, rejeng;
ulah; penggerebekan n pembersihan, penang-
menggerakkan v 1 memobilisasi, menga- kapan, penyergapan
lihkan, mengaktifkan, mengutik; 2 ki gerecok, menggerecoki v mengarut, meng-
membakar, membangkitkan, mendorong, ganggu, menggelisahi, menggoda, mengu-
menggarangkan, menggelorakan, mengo- sik, mengusili, menjaili, menyempit (ki),
barkan, menyudikan merecoki, merembet, merintangi
penggerak n aktivis, biang keladi, dalang gereja n basilika, dom, katedral
(ki), dedengkot, gembong, inisiator, loko- gerek, menggerek v 1 melirik, melubangi,
motif (ki), motor (ki), otak (ki), pelopor, membolongi, memusut, menebuk, menger-
pemrakarsa, pencetus, pengambil inisiatif, buk, mengorek; 2 mengebor, menggurdi,
penggagas, tokoh; mengincar;
170 geremet • geru
penggerek n bor, gurdi, incar, pusut menggerlap a berkilauan
geremet, menggeremet v merangkak gerlip a kerlip;
gerendel n belan, kunci menggerlip a berkelip-kelip
gerendeng, menggerendeng v bersungut- germo n aiku, baktau, barua, dalalah, jaruman,
sungut, marah-marah, mencomel, meng- lalat hijau (ki), muncikari
gerundel, menggerutu, merajuk, meratus, germut, menggermut v berkerumun
merengut, merutuk gerobak n pedati
gerenjeng n kertas alumunium, kertas timah, gerogol n cerocok, pagar, sogang
timarah gerogot, menggerogot v mengerat, mengeri-
gerenyau a cempala, lancang kit, mengerip, menggigit, mengunggis;
gerenyot a erot menggerogoti v 1 memoroti, mengeret,
gerepe, menggerepe v menggagap, mengga- menggi-giti, mengunggit, merongrong; ; 2 ki
gau, meraba-raba, meresek-resek, merubu- mengambil, mengikis
rubu gerohok n lubang besar
gerepes a cacat, cempeng, compeng, gempil, gerojok, menggerojok v mengalir deras,
geripis, rempak, rompeng, rompes, rum- tumpah-ruah
bing, serpih, somplak, sontak, sumbing gerojokan n air terjun, pancuran, penderasan
geret, menggeret v menggarit, menggores gerombol, menggerombol v mengelompok,
geretan n api-api, cakus, korek api, macis merombong;
(cak), pemantik api gerombolan n geng, gerombongan, ka-
gergaji, menggergaji v memotong wanan, kelompok, komplotan, pasukan,
gergajul a berandal, bergajul, buaya, durjana rombongan;
gerhana n 1 eklips, kapangan; 2 ki kecela- bergerombol v berdompol, berhimpun,
kaan, kemalangan, kesusahan, penderi- berkawanan, berkelompok, berkerubung,
taan, perasaian berkerumun, berkumpul, berombongan;
geriap, menggeriap 1 v bergidik, mengirik, bergerombolan v berkawanan, berke-
menyangkak bulu, meremang, merinding; lompok-kelompok, berpuak-puak
2 a cuak, gamang, gayat, gecar, gentar (ki), segerombol n 1 sedompol, seikat, serang-
giris, kecil hati, kecut (ki), keder, ngeri, takut; kai, setandan; 2 sekawanan, sekelompok,
3 menggerbang, menjembak, tergerai, terurai sekerumun
gerigi n biku, kelar, rigi-rigi, ringgit, takik; geronyot, menggeronyot v berdenyut-de-
bergerigi v berbiku-biku, berigi-rigi, berta- nyut, bergembut-gembut, bergerak-gerak,
kik-takik mengembut-embut, menggerenyet
gerimis n hujan, rebas-rebas, rinai, tahi angin geropyok, menggeropyok v menangkap,
gerinda n batu asah, batu canai, batu kilir, menggerebek, menggerompok, menyergap,
batu kisaran; menyerkap, merazia, merejeng
menggerinda v mencanai, mengasah gersang a 1 bera, cengkar, kasang, kering,
gering a ambruk, lara, sakit; kersang, kurus, tandus; 2 ki datar, hambar
-- hulu gayang, jangar, lengar, mabuk, pening, gertak n bentak
pitam, pusing, sakit kepala, teler; -- sambal bedil buluh, ugut keling;
penggering a 1 sakit-sakitan; 2 gendam, menggertak v melagak, melasikan, mem-
guna-guna, pesona buayai, menakut-nakuti, mengamang,
geringgingan a kebas, kepecong, kesemutan, mengancam, mengintimidasi;
menggelenyar, sebar, senyar menggertakkan v 1 memacu, mempercepat,
gerinyau, menggerinyau v gatal-gatal, renyem mengencangkan; 2 mengeritkan, meng-
geripis a cempek, cempeng, compeng, com- geratkan, menyanggit;
pes, gempil, gerepes, rempak, rompeng, gertakan n ancaman, bentakan, gaham,
rompes, rumbing, serpih, somplak, sontak, intimidasi
sumbing geru n raung;
gerlap a gemerlap, kerlap, kilat, kilau; menggeru v menggeruh, meraung
gerugut • giat 171
gerugut, bergerugut a berbongkol-bongkol, bergeser v 1 beralih, berangsur, beranjak,
gerutu, kasap, kasar, kesat berasak, bergulir, beringsut, berkisar, ber-
geruit n keremi, keruit pindah, bertukar, melenceng, mengesak, me-
gerumit, menggerumit v bergerak, meng- nyesar, menyimpang, merangkak, mera-
geremet yap, merembet; 2 bergesek, bersinggungan;
gerundel n gerutu; ant berdiam
menggerundel v 1 bersungut-sungut, men- gesit a akas, bergas, cakap, cekatan, cergas,
comel, menggerendeng, menggerutu, me- galir, gancang, gapah, langkas, lincah, pan-
ratus, merengut; 2 mengomel tas, sigap, tangkas, terampil, trengginas;
gerunjul, gerunjulan a bersembulan, cang- ant lamban
kih-mangkih, congkah-cangkih kegesitan n kecekatan, kelincahan, kesi-
gerupis, menggerupis v meromet gapan, ketangkasan, keterampilan
1
gerus n kulit kerang, tengkuyung gesper n ban, epek, ikat pinggang, sabuk,
2
gerus, menggerus v 1 melembutkan, melumat- timang
kan, membubuk, memipis, menggecek, gestur n isyarat, kial
menggiling, menghaluskan, mengulek; getah n nuftah
2 menghancurkan, menyerbuk, mere- -- karet getah perca, karet, para;
mukkan, merusakkan menggetah v memerangkap, memulut,
gerutu n gerundel menjebak
menggerutu v bersungut-sungut, bertura- getar 1 n gentaran, getaran, guncangan; 2 v
tura, marah-marah, mencomel, menggeren- gegar, goyang;
deng, menggerundel, mengomel, meratus, bergetar v bergerak, berguncang, mengge-
merengut, merutuk gar, menggetar
gesa, bergesa-gesa v tergesa-gesa; menggetarkan v 1 menggempakan, meng-
menggesakan v memacu, membangatkan, gentarkan, mengguncangkan 2 menakut-
memburu-buru, mempercepat, memper- kan, mencekam, mendebarkan, mengeri-
lekas, menggegas, menyegerakan; kan, menyeramkan, merindingkan;
menggesa-gesakan v memburu-buru, me- getaran n 1 getar, pulsa, renyut, vibrasi;
ngejar-ngejar, mendesak; 2 dengung, gema, resonansi
tergesa-gesa v bergegas, bersicepat, lekas- getas a empuk, getis, lempung, lunak, peroi,
lekas, mendugas, terburu-buru, tergabas, rapuh, repas, tepok
tergopoh-gopoh, terkocoh-kocoh, terlalah, getek n rakit, sasak
tersanga-sanga, tersera-sera, tersipu-sipu, getik, menggetik v mencecah, mencolek,
tertalah-talah menggamit, menggemik, menggutik, me-
gesek, menggesek v menggisil, menggosok; ngubit, menjawil, menowel, menyentuh
bergesekan v bergeselan, bergeseran, ber- getil, menggetil v mencecak, mencubit, men-
gosokan, bersinggungan; jentik, menjiwit
pergesekan n 1 hubungan, kontak, per- getir a 1 anyir, pedar; 2 ki pedih, sengsara,
sentuhan, persinggungan; 2 pergeseran; susah;
3 ki bentrokan, friksi, konflik, konfrontasi, kegetiran n ki kepahitan, kepedihan, kesa-
percekcokan, permusuhan, perselisihan, yuan, kesengsaraan, kesusahan, patos,
perseteruan, pertengkaran, pertentangan, penderitaan
pertikaian; getok n ketuk, pukul, tutuk, totok;
geser, menggeser v 1 membawa, memindah- menggetok v memalu, memartil, meme-
kan, menarik, mendorong, mengalihkan, pah, memukul, mencatuk, mencemuk, me-
mengasak, menggesel, mengisarkan, men- ngetuk
transfer; 2 menggesek; 3 ki memarginalkan, giat a aktif, bernafsu, berperan, bersemangat,
membuang, memencilkan, meminggirkan, getol, intensif, langkas, rajin, repot;
memisahkan, mengasingkan, menggusur, menggiatkan v 1 memacu, memecut (ki),
menyingkirkan, menyisihkan memotivasi, mendorong, mengaktifkan,
172 gidik • girang
menstimulasi, menyemangati; 2 membakar kegilaan n 1 kelainan jiwa, psikopati, psiko-
(ki), menggalakkan, menggelorakan, me- sis; 2 absurditas, keedanan, keganjilan, ke-
ngobarkan, menyulut; sintingan; 3 cak kecintaan, kesukaan
penggiatan n intensifikasi, penggalakan, gilang, gilang-gemilang a 1 bayad, ben-
pengintensifan derang, bercelak, berkilat, berkilau, ber-
bergiat v bergelut, bergerak, berkecim- semarak, berseri, calak, cemerlang, cerah,
pung, berkiprah; gemerlap,gemilang, terang benderang;
pegiat n aktivis, motor (ki), pekerja, praktisi; 2 memuaskan, mengagumkan, tergelang-
kegiatan n 1 aksi, aktivitas, gerakan, ke- gelang
sibukan, tindakan; 2 gairah, kegairahan gilap a kilap, kilat, kilau, relap;
gidik, bergidik a 1 menggeriap, mengirik, menggilapkan v memoles, mengilapkan;
meremang, merinding; 2 cabar hati, kecil membesut, menggahar, menggosok, meng-
hati, patah hati, ciut (ki), cuak, gamang, haluskan, menyental
gayat, gecar, gemang, gentar (ki), giris, gilas, menggilas v 1 melindas, menggelek;
kecut (ki), keder, kimput, ngeri, takut 2 menggecek, menggiling, mengulek,
gigi n 1 baham, geraham; 3 cak persneling, menumbuk; melumatkan; 3 ki melalap,
transmisi; melibas, membabat, membantai, mengalah-
-- belakang baham, geraham; kan, mengganyang, menggulung, meng-
-- sumbi 1 gigi tambahan; 2 gigi buatan, gigi habisi, menghancurkan, menundukkan
palsu; gili, menggili v mengateki, menggelatak,
bergigi v 1 bergerigi; 2 ki berkuasa, ber- menggelikan, menggelitik, mengilik, me-
pengaruh, bertanduk (ki), kuat;
ngitik-ngitik
gigih a 1 kukuh, persisten, teguh, tetap hati;
gili-gili n bedengan, pematang, tambak, tang-
2 giat, keras hati, liat, tunggang hati, ulet;
gul, tembok, trotoar
kegigihan n ketahanan, keuletan
giling, menggiling v 1 menggelek, mengulek;
gigil, menggigil v gemelugut, gemetar,
2 memeras, mengupas; 3 melinting, me-
menggeligis, menggelugut, menggogoh,
musar, menggulung; ;
merengket, meretek, terkokol-kokol
penggilingan n kisaran
gigit v cokot
-- jari ki berawai, kecewa, meringis; gilir, bergilir v 1 beralih, beredar , berganti ,
menggigit v mengerkah, mengerutak, me- berputar, bertukar; 2 bergantian, melegar;
nokak menggilir v mengganti, menukar;
gigolo n kayu-kayu giliran n aplusan (cak), kesempatan, putaran
gila a 1 abnormal, bertukar akal, sesat akal, bergilir-gilir v bergantian, berganti-gan-
edan, gendeng, majenun,miring (ki), sedeng, ti, bergonta-ganti, bergiliran, ganti-ber-
sinting, terganggu; 2 gila-gilaan, luar bia- ganti, gilir-bergilir, silih-berganti;
sa, terlalu, tidak masuk akal; bergiliran v aplus, bergantian, bergilir-
-- babi ayan, epilepsi, pitam babi, sawan gilir, berotasi, bersilih;
babi, sekalor (cak); pergiliran n pergantian, perputaran, persi-
menggila v 1 mengamuk, mengganas, lihan, pertukaran;
menghebat, menjadi-jadi, merajalela; 2 me- mempergilirkan v mengedarkan, mengeli-
lonjak, meningkat, naik; lingkan;
gila-gilaan a 1 ancak-ancak, sekehendak gimnastik n senam, kebugaran
hati, sesuka hati; 2 absurd, edan, ganjil, gincu n bincu, cat bibir, pemulas bibir, pe-
gendeng, miring, otak-otakan, rada-rada, warna bibir, lipstik
sableng (cak), sinting; ginding a elok, rapi
tergila-gila 1 v kecanduan, keranjingan, ginjal n buah pinggang, buah punggung,
ketagihan, rintang; 2 a gandrung, jatuh geli-geli, kerinjal
cinta, jatuh hati, kasmaran, kepincut, ke- ginseng n kolesom
sengsem, mabuk asmara, mabuk kepa- girang a bahagia, ceria, gembira, lega, ria,
yang, tersengsem; riang, senang, sukacita, nikmat;
1
girik • golek 173
menggirangkan v melegakan, memba- (cak), bercakak, berhantaman, berjotos,
hagiakan, memuaskan, menggembirakan, berkelahi, berlinyak, bersesah, bertinju,
menyenangkan; bertumbukan, jotos-jotosan;
kegirangan n keceriaan, kegembiraan, ke- menggocoh v melunyah, memukul, me-
riangan mupuh, mendangkung, menebok, mene-
1
girik n surat tanah pung, menghajar, menghantam, meninju,
2
girik n surat keterangan, nota, kupon menjotos, menonjok, menoyor, menumbuk,
giring, menggiring v mengantarkan, meng- menyentakkan, menyodok
gelandang, menghalau; goda, menggoda v memprovokasi, menga-
tergiring v terbawa, tercemplung (ki), rung, menggerecoki, mengganggu, meng-
terlibat, tersangkut, terseret, tertarik goyang, mengusik, mengusili, menjaili,
giring-giring n 1 circir, kerincingan, klin- merecoki, merisak
tingan; 2 bel, gegenta, genta, lonceng godaan n 1 alai-belai, bisikan, bujukan, rayu-
gisil, menggisil v menggesek, menggesel an; 2 bencana, gangguan, provokasi; 3 batu
gita n dendang, kidung, lagu, nyanyian, se- ujian, cobaan
kar, senandung, tembang tergoda v goyah (ki), jatuh (ki), terganggu,
gitapati n mayoret, pemimpin drumben terhasut, termakan (ki), terpengaruh
gitar n gitar akustik, gitar listrik, mandolin godam n belasah, gandin, ketuk, martil, palu;
giur, menggiurkan 1 v memikat, memukau, menggodam v memalu, memukul, menge-
menarik, merangsang; 2 a erotis, meng- tuk, menghentam
gairahkan, seksi, sensual, seronok;
1
godek n berewok, bewok, cambang
2
godek v gedek, geleng
tergiur v mengiler, mereguk liur, terangsang
godok, menggodok v 1 merebus; 2 ki meng-
giwang n 1 gelang, kerabu, pelik, subang; 2 si-
garap, mengolah, mematangkan; 3 ki me-
put mutiara
latih, mendidik, menempa, menggem-
gizi n vitamin, zat makanan, zat pertumbuhan
bleng
glamor n kegemerlapan, kemewahan
penggodokan n 1 perebusan; 2 pengga-
glandula n kelenjar
rapan, pengolahan
glegek, glegekan v beserdawa, bersendawa
godot, menggodot v memotong, mengerat,
glikogenesis n pembentukan gula mengiris;
glikosuria n diabetes, kencing manis menggodot-godot v memotong-motong,
global a 1 garis besar, ijmal, inklusif, ka- mengiris-iris
sar, komprehensif, menyeluruh; 2 inter- gogo n huma, ladang
nasional, mendunia, mondial, semesta, gohok n gowok, kupa
universal gojlok, menggojlok v mengocok, menggun-
globalisasi n kesejagatan cang-guncang, menggerak-gerakkan
globe n 1 bola dunia; 2 adam, ardi, bentala, bua- gol n 1 angka, nilai, poin; 2 cak beres, ber-
na, bumi, butala, dunia, jagat, tanah hasil, lulus, sukses, tercapai, terlaksana,
globus n kepala buah zakar terwujud;
glosari n daftar kata, khazanah kata, kosa- mengegolkan v 1 memasukkan, menjaring-
kata, leksikon, perbendaharaan kata, voka- kan, menyarangkan; 2 cak mewujudkan
buler golak, bergolak 1 v bergejolak, melimpah,
glositas n radang lidah meluap, membual, mendidih, menggele-
glositis n infeksi lidah, radang lidah gak; 2 a rawan, panas; 3 a bergolak, gelisah,
glotal n bunyi hamzah risau, rusuh;
goblok a bebal, bego (cak), beloh, bodoh, debil, golakan n kisaran, olakan, pusaran;
dogol, dongok, dungu, lompong (ki), pan- pergolakan n gejolak, huru-hara, kekacau-
dir, pilon, pongah, pusung, tolol an, kemelut, turbulensi
gocek, menggocek v cak memperdaya, meng- golek, menggolekkan v membaringkan,
acah, mengacan, mengecoh, menipu menggeletakkan, menghantarkan, meni-
gocoh, bergocoh v adu jotos, berantem durkan, merebahkan;
174 golok • gorila
tergolek v terbaring, terbelingkang, ter- gong n canang, gelegah, kemung, kenung,
bujur, tergeletak, tergelimpang, terge- mungmungan
lintang, terjelapak, terkampai, terkapar, gonggong, menggonggong v 1 menggondol,
terkelempai, terlepa, tersempalai; membawa; 2 menyalak
bergolek v 1 berbaring, menggeletak; 2 ber- gongli, pergonglian n pelacuran, persundal-
guling, menggelinding; an, prostitusi
bergolekan v berbaringan, rebahan, ti- gongseng, menggongseng v menggoreng, me-
duran nyangrai
golok n bayung, belangkas, bendo, gedubang, goni n 1 rami, yute; 2 bal, bandela, karung, sak
kelewang, parang, sangkur; gonjak, menggonjak v mempermainkan,
menggolok v memarang, membacok, me- memperbuat, memperolok, meledek, men-
nebas cela, mencemooh, mengata-ngatai, me-
golong, menggolongkan v 1 memilah, me- ngejek, menghina, mengolok-olok
ngategorikan, mengatur, mengelompok- gonjang-ganjing v berguncang, bergonjang
kan, mengklasifikasikan; 2 memasukkan, gonjlang-ganjling v bergetar-getar, bergo-
memperhitungkan, menganggap; yang-goyang
penggolongan n kategorisasi, pengelom- gonjok, menggonjokkan v memperolokkan
pokan, pengklasifikasian, penjenisan; gonjong a lancip
golongan n 1 bangsa, kalangan, kaum, la- gonore n sakit sabun, kencing nanah
pisan, lingkungan, keluarga, komunitas, gonta-ganti v cak berganti-ganti, beri-mem-
puak, wangsa; 2 bilangan, jenis, kategori, beri, bertukar-tukar
kelas, kelompok, klasifikasi, rombongan, gontai a 1 goyang, limbung; 2 lamban, lam-
rumpun, terup; 3 blok, faksi, fraksi, kubu, bat, lunglai, perlahan
partai, pihak; gontok, bergontok v 1 berjotosan, bergocoh,
tergolong v terbilang, terhitung, termasuk, berkelahi, berlinyak, bertarung; 2 bermu-
termuat; suhan, berselisih, bertengkar
segolongan n seagama, seberinda, se- gonyoh, menggonyoh v membesut, meng-
iman, sekaum, seikhwan, sekeluarga, se- gahar, menggosok, menyental
keturunan, sepuak; gopoh, tergopoh-gopoh v bergegas, gapah-
bergolong-golong v berkaum, berkelom- gopoh, kesusu, mendugas, segera, terburu-
pok-kelompok, berpuak-puak; buru, tergabas, tergesa-gesa, tertalah-talah
gombak n jambak, jambul, kucir, kuncung gorden n perdah, tabir, tirai
gombal n 1 lap, topo; 2 a ki bohong, tipu goreng, menggoreng v menumis, menyelar,
gombang n guci, setun, tempayan menggongseng, menyangrai, merendang;
gompal a rompal penggorengan n bajan, wajan
goncang, menggoncang a guncang, meng- gores n baret (cak), barut, beret, besot,
guncang cakar, garit, lecet, ledes, parut;
1
gondok n bengok, buhuk, gondong, struma menggores v 1 menggarit, menggarut,
2
gondok a benci, dongkol, gregetan, jengkel, menggeret, menggurat, menoreh, menu-
keki (cak), kesal, mangkel, mengkal, pegal ris; 2 menconteng, mencoreng, menco-
hati, salah hati, rongseng, sebal; ret, menulis, menyurat; 3 ki melekat,
menggondokkan v memengkalkan, men- membekas, menggurat;
dongkolkan, mengecewakan, mengesal- menggoreskan v menggariskan, mengga-
kan, menggemaskan, menghampakan, ritkan, mengguratkan, menorehkan;
menjengkelkan goresan n catatan, coretan, karangan, garit-
gondol, menggondol v 1 menggonggong, an, gubahan, tulisan;
membawa; 2 ki melantah, melarikan, me- tergores v 1 terbeset, tergaris, tergurat, ter-
nerbangkan, menyabet ; 3 ki memenangi, kikis; 2 terlintas, terpikir
mendapat, meraih, mengantongi gorila n kera, kingkong, mawas, monyet,
gondrong a panjang orang utan
gorok • grup 175
gorok, menggorok v membantai, mem- menggoyang v 1 melambai-lambaikan,
bunuh, memenggal, mendabih, mende- mengayunkan, mengguncang, menggegar-
bah, menjagal, menyembelih, menzabah; kan, mengguncang; 2 ki menggempur, me-
gorong-gorong n lorong air, parit, riol, saluran nyerang;
air, terowongan, terbis (cak), terusan goyangan n 1 gegaran, goncangan; 2 ayun-
gosip n angin lalu, cerita burung, desas-desus, an, lambaian, olengan; 3 cak geolan
gunjingan, isu, kabar burung, rumor; bergoyang v berayun, berbuai-buai, ber-
menggosipkan v membicarakan, memper- gerak, berguncang, berlenggang, beroleng-
cakapkan, menceritakan, mendesas-desus- oleng, inggang-inggung, menggayun, ter-
kan, menggunjingkan; buncang;
bergosip v bergunjing, meresik, merumpi, gradasi n nuansa, susunan, tingkatan;
ngrumpi (cak) bergradasi v benuansa, gradual
gosok v asah, calak, gesek; gradual a 1 berangsur-angsur, perlahan-
menggosok v 1 membesut, menggahar, lahan; 2 bergradasi, bernuansa
menggonyoh, menyental, menyikat; 2 me- graf n huruf
lampas, mencalak, mengasah, mengilir, grafika n ilmu cetak-mencetak
menyelip, menyerudi; 3 ki menghasut; grafikawan n ahli grafika
penggosok n pengasah, penggabus, pengilir; grafik n diagram, tabel, tabulasi
menggosok-gosok v 1 menggesek-gesek; grafis a ilustratif
2 memuyu-muyu,mengucek-ngucek, me- grafit n plumbago
nyapu-nyapu; grafolog n ahli grafologi
gosong a betok, geseng, hangus, terbakar,
grafologi n 1 ilmu aksara, sistem tulisan; 2 ilmu
tutung
rajah, suratan tangan
got n alur, comberan, gorong-gorong, parit,
grahita v mafhum, memahami, mengerti, paham
peceren, pelimbahan, riol, saluran air,
gramatika n nahu, paramasastra, sintaksis, tata
selokan
bahasa
gotes, menggotes v memetik, memotong, me-
granat n bom lempar, bom tangan
motek, mengiris
granit n batu besi, batu kulansing
gotong, menggotong v memikul, meng-
angkat, mengangkut, menyanggak; granula n butir, butiran
gotong royong, bergotong royong v grapyak n ramah
gugur gunung, bahu-membahu, bantu- grasi n pengampunan
membantu, berangkulan, berdampingan, gratis a bebas, cuma-cuma, percuma
berkolaborasi, berpegangan tangan, bersa- gravel n kerikil, kelikir
ma-sama, bersandingan bahu, sandar-me- graver, menggraver v menyuntik
nyandar, tolong-menolong gravitasi n 1 gaya tarik bumi; 2 gaya berat
gotrok n gerobak, gerbong, lori, pedati gregetan a benci, dongkol, gemas, gondok,
gowok n gohok, kupa geregetan, jengkel, keki (cak), kesal, mang-
goyah a 1 goyang, labil, otek, ruai, ruat; 2 ki kel, masygul, mengandung hati (ki),
tergoda, terpengaruh; mengkal, pegal hati, rongseng, salah hati,
menggoyahkan v menggerakkan, meng- sebal
goyangkan, mengoyak-oyak; grempel, grempelan n bongkah, gumpalan
kegoyahan n instabilitas, kelabilan, keti- gres a cak aktual, anyar, baru, hangat, segar
dakstabilan griya n gerha, graha, rumah
goyak, menggoyak v menggoyangkan grogi a cak canggung, salah tingkah
goyang v 1 ayun, buncang, gegar, getar, gros num dua belas lusin
guncang, oleng, merewang; 2 goyah, ruat; grosir n agen, pusat perkulakan
2 ki berfluktuasi; grup n 1 blok, klik, kubu; 2 agregasi, per-
-- kaki ongkang-ongkang, ungkang-ungkang; kumpulan, persekutuan, perserikatan;
-- pinggul berjoget, menandak, menari, 3 kartel, konglomerat, sindikat; 4 gerombo-
mengibing, meronggeng; lan (cak), golongan, kategori, kelas, kelom-
176 gruwung • guling
pok, liga, rombongan, tim gugup a 1 bingung, buncah, gagap, ge-
ant perseorangan lisah, kalang kabut, kepompongan, men-
gruwung a berlubang, bolong, gerumpung cacau, nanar, panik, senewen, terken-
gua n gaung, gorong-gorong, korok, liang, car-kencar, tersara bara; 2 gelagapan,
lubang, terowongan; patah lidah, terbata-bata, tergagap-gagap,
-- garba kandungan, peranakan, perut (ki), tergaguk-gaguk, tergugu-gugu, terpatah-
rahim patah, terperanjat, terputus-putus, ter-
guam n sariawan, seriawan sendat-sendat
gubah, menggubah v 1 membuat, me- gugur v 1 berjatuhan, jatuh, langkas, laras,
nazamkan, menciptakan, mengarang, longsor, luruh, lurut, merabas, ranggas,
mereka; menulis; 2 mengatur, menyusun, rontok, runtuh, rurut, tanggal, terkelupas,
merangkai; tumbang; 2 batal; 3 mangkat, mati, me-
penggubah n ilustrator, komponis, kreator, ninggal, tewas, wafat;
pencipta, pengarang, penyair, penyusun, menggugurkan v 1 meluruhkan, men-
pujangga; jatuhkan, menumbangkan, meranggaskan,
penggubahan n penciptaan; merontokkan, meruntuhkan; 2 meman-
gubahan n anggitan, buatan, ciptaan, ka- sukhkan, membatalkan, mencoret, me-
rangan, karya, komposisi, kreasi ngandaskan, menganulir, menggagalkan,
gubal n bingkah, bongkah, bungkal, gumpal menghapuskan, meniadakan;
gubang n rakuk, takik, takuk, tukik pengguguran n aborsi;
gubris, menggubris v 1 membenakan, berguguran v berjatuhan, berluruhan, rabas;
membilang, memedulikan, memperha-
keguguran n abortus, kelulusan, keluron,
tikan, menanggapi, mengacuhkan, meng-
miskram
hiraukan, mengindahkan; 2 meladeni, me-
gugus n gabungan, himpunan, konglomerasi,
layani, membalas
rangkai, tumpuk;
gubuk n 1 pondok, rumah, sudung (ki); 2 ba-
gugusan n kelompok, kumpulan, rangkai-
luh, barung-barung, dangau, jambar, sa-
an, tumpukan
ung, teratak
gula n maltos, sakaros, sukrosa;
guci n bocong, buyung, gombang, kempit,
kumba, tempayan -- enau gula kawung, gula merah;
gudang n bangunan, depo, depot, magasin, -- jawa gula kelapa, gula merah;
pakus; -- kabung gendis, gula kelapa;
menggudangkan v menyimpan -- kasar gula kental, gula pekat, gula ganting;
1
gudi n cerana, sanggan, tempat sirih -- kelapa gula jawa, gula kelapa, gula nyiur;
2
gudi n dok, galangan kapal, limbung -- pasir gula putih
gugah, menggugah v 1 membangkitkan, gula-gula n kembang gula, manisan, permen
membangunkan, menjagakan; 2 menyen- gulam n anak, budak
tuh; 3 membujuk, mengajak, menganjurkan, gulana a layu, lesu, letih, leyu (cak)
mengimbau, menyerukan, merangsang; gulat, bergulat v 1 bergolek, berguling; 2 ber-
tergugah v 1 terbangun, terjaga, tersadar; gelut, bergumul; 3 ki bekerja keras, ber-
2 ki tergerak, terketuk, tersentuh (hati) juang, berperang, membanting tulang, me-
gugat, menggugat v 1 memerkarakan, meras keringat;
mendakwa, mengadukan; 2 menagih, pergulatan n 1 cakak, pergelutan, pergu-
menuntut; 3 membangkit-bangkit, mem- mulan, perkelahian, perlawanan, persa-
bongkar, mengungkit; 4 membantah, mem- bungan, pertarungan; 2 ki perjuangan
persoalkan, mempertanyakan, mencela, guling, mengguling v berguling, terbalik;
mengkritik, menyanggah; menggulingkan v 1 menggelindingkan,
penggugat n penuntut ; menggulirkan, menjungkirbalikkan, me-
ant tergugat nunggingkan, merebahkan; 2 ki mendau-
gugatan n 1 petisi, serangan, tuntutan; 2 ban- lat, mendongkel, mengambil alih, men-
tahan, celaan, kritikan, sanggahan jatuhkan, menjungkalkan, mengudeta,
gulir • gundah 177
menumbangkan; 3 ki mengalahkan, men- menggumpal v membeku, mengental;
jatuhkan, merobohkan; menggumpalkan v memukal;
mengguling-gulingkan v 1 membolak-ba- penggumpalan n aglutinasi;
likkan, menggelantang; 2 melantingkan, gumpalan n bongkahan;
melemparkan, melontarkan; segumpal num sebongkah, sepukal
terguling v 1 tengguling, tergolek, terjatuh, gumuk n bukit pasir, gundukan pasir
terjungkal; 2 roboh 1
guna n fungsi, manfaat, peranan;
berguling v bergerak, bergolek, bergulir, menggunakan v memakai, memanfaatkan,
bergulung, berjalan, berpusing, berputar; membonceng, memerlukan, menghabiskan,
bergulingan v berbalik-balik, bergolek-golek, menyedot, mengonsumsi, nunggangi;
berguling-guling, bergulung-gulung; pengguna n konsumen, pemakai;
gulir, bergulir v bergerak, bergeser, ber- ant produsen
guling, berpendar, berputar, condong, me- penggunaan n aplikasi, eksploitasi, pe-
lingsir, ruyup, tenggelam, terbenam, terge- laksanaan, pemakaian, pemanfaatan, pen-
lincir, terpuruk, turun; dayagunaan, penerapan;
tergulir v tercekluk, tergelincir, terguling, ter- berguna a berarti, berfaedah, berfungsi,
lulur, terpeleset berjasa, berkhasiat, bermanfaat, bermakna,
gulita a gelap, nirsinar berperan, menguntungkan
ant benderang kegunaan n arti, faedah, kemaslahatan, ke-
gulung n gelung, gendang, rol; pentingan, keuntungan, khasiat, makna,
-- tikar ki ambruk, bangkrut, bubar, han- manfaat, nilai, profit, relevansi, utilitas
cur, jatuh, kolaps (cak), pailit; 2
guna p bagi, buat, demi, untuk
menggulung v 1 melipat, membalun, 3
guna, guna-guna n gendam, jampi-jampi,
melinting, memulung, menyingsatkan, jimat, mantera, pekasih, pelet, pengasih,
menyingsingkan; 2 melikas, meruing, penggering, perindu, pesona, pukau,
melilitkan, membelitkan, menggelondong, restu, sebeh (cak) sihir;
mengumpar; 3 ki melenyapkan, membas- mengguna-guna v memelet, memesona-
mi, memberantas, membersihkan, mem- kan, menggendam, menyihir, merestui
binasakan, memerangi, memusnahkan, guncang a gegar, goyah, goyang, merewang;
menanggulangi, mengatasi, menggempur, mengguncangkan 1 v menggebrak, meng-
mengancurkan, mengikis, menumpas, gedor, menggempakan, menggetarkan,
menyapu bersih; 4 ki melalap, melibas, menggoyangkan, menghinggut; 2 ki meng-
melumatkan, membabat, membantai, me- gegerkan, menggemparkan, menghe-
naklukan, mencukur, mengalahkan, meng- bohkan;
gilas, menghabisi, menundukkan; guncangan n 1 gejolak, gerakan, getaran;
gulungan n gelendong, gelung, kili-kili, gempa bumi, lindu, lini, linu; 2 tekanan ji-
kumparan, lempoyan, lilitan, puntalan, rol; wa, tekanan mental, trauma;
tergulung v 1 melintir, terlipat, tersimbah, terguncang v 1 bergerak, bergoyang,
tersingsing, tersisih; 2 terbelit, terlilit; menggayuk, terbuncang; 2 ki syok, ter-
bergulung v 1 bergelung, berlingkar, ter- pukul;
lipat; 2 berbeleng, bergerak, berguling, ber- berguncang v 1 bergegar, bergerak, ber-
gulir, berputar, menggeleser, menggelin- gejolak, bergoyang, berkocak, terbuncang-
ding, menggelundung; buncang; 2 ki buncah, gelisah;
bergulung-gulung v 1 berbalun-balun, gundah a benguk, duka, galabah, gobar
berpuntal-puntal; 2 berguling-guling; hati, kusut muka, lara, masygul, muram,
gumam n gemam, kemam; murung, pilu, prihatin, samak, sedih,
bergumam v berbicara, bergemam, berke- sedu, sungkawa, susah hati;
mam, komat-kamit, mengemu ant riang
gumpal n bongkah, bungkal, gubal, kepal, menggundahkan v memasygulkan, meme-
ketul, kimpal, pukal; dihkan, memilukan, memprihatinkan, me-
178 gundik • gurun
ngenaskan, mengharukan, mengibakan, -- api vulkano;
menyayukan, menyedihkan, menyentuh menggunung a bertimbun, bertumpuk,
hati, merawankan, merayukan, tragis; kumulatif, menjulang, menumpuk;
kegundahan n kedukaan, kegetiran, ke- pegunungan n gunung-gemunung, gu-
gundahan, kemasygulan, kepahitan, kepilu- nung-gunung, rangkaian gunung
an, keprihatinan, kesedihan, melankoli gurah, bergurah v berkemu, berkumur;
gundik n ayut-ayutan, bini gelap (cak), menggurah v membersihkan, menguras,
candik, gendak, gula-gula, istri gelap, istri menimba
piaraan, istri simpanan, munci, nyai, selir, gurat n baret, barut, coret, garit, gores, goret;
ulam-ulam; menggurat v 1 membaret, mencoret, meng-
bergundik v bergendak, bermukah, berselir garit, menggarut, menoreh, menuris; 2 ki
gundu n guli, jaka, kelereng, kelici, keneker melekat, membekas, mengendap;
gunduk n longgok, onggok, tambun, tonggok; mengguratkan v menggaritkan, menggo-
gundukan n buncak, bukit kecil, busut, reskan, menorehkan;
lambak, longgokan, onggokan, pundung, tergurat v terbeset, tergarit, tergores
pusu, tambunan, tandingan, timbunan, gurau n gurauan;
tumpukan mengguraukan v mempermainkan, mem-
gundul a botak, bulus, calang, lokos, merang- perolok-olok;
gas, meranting, plontos, reges, sulah; gurauan n banyolan, canda, cumbu, jenaka,
ant lebat kelakar, lelucon, seloroh, senda-gurau
bergurau v berbual, bercanda, bercengke-
menggunduli v 1 membabati, membotaki,
rama, bercumbuan, bergarah, berkelakar,
mencukur habis, menebangi; 2 ki me-
bermain-main, berolok-olok, berseloroh
ngalahkan;
gurdi n bor, incar, kenceng, penggerai,
ant 1 menanami
penggerek;
penggundulan n pembabatan, pemlontos-
menggurdi v mengebor, menggerek, me-
an, penebangan;
ngincar, melubangi, membolongi
ant penanaman
guri a gudi
gunjing n fitnah, gibah, hasut, umpat; gurih a eco (cak), enak, legit, lemak, lezat,
menggunjing v memfitnah, mencaci, mak-nyus (cak), nikmat, sedap
menghasut, mengumpat; gurinda a gerinda
menggunjingkan v menggosipkan, me- gurita n bebat bayi, geritan
ributkan, membahas, membicarakan, guru n dosen, instruktur, kiai, mentor,
membincangkan, mengomongkan; mualim, pamong, pelatih, pembimbing,
gunjingan n angin lalu, cerita burung, pemelihara, pendidik, pengajar, pengasuh,
desas-desus, gosip, isu, kabar angin, kabar tutor, ustaz, ustazah, widyaiswara;
burung, rumor, stori (cak), tatah-tatah ant murid
bergunjing v bergosip, meresik, merumpi ~ besar mahaguru, profesor
gunting n kacip, kelati menggurui v mengajari, menasihati;
menggunting v 1 memangkas, mem- berguru v belajar, bersekolah, mencari
babat, memenggal, memotong, mencam- ilmu, menimba ilmu, nyantri (cak); 
pung, menobak; 2 ki mencatut, mengambil, perguruan n madrasah, maktab, pondok,
mengorup, mengutil, menilap, menipu, sekolah, seminari;
menyunat; ~ tinggi akademi, institut, jamiah, maktab,
guntingan n potongan, serpihan; sekolah tinggi, universitas
guntur n balu, geledek, geluduk, guruh, pe- guruh n balu, geledek, geluduk, guntur, pe-
tir, petus, tagar tir, petus, tagar;
mengguntur v menggemuruh, menggele- mengguruh v menggeledek, menggelu-
dek, menggelegar duk, menggemuruh
gunung n ancala, ardi, argo, bukit, dolok, gurun n padang pasir, padang luas, tanah
giri, jabal; tandus
gusar • guyur 179
gusar a berang, dongkol, gemas, geregetan, gusuran n buangan, campakan, pindahan
geram, gondok, jengkel, kecil hati, keki, gutik, menggutik v 1 mencecah, menggamit,
kesal, makan bawang, mangkel, marah, menggetik, mengubit, menyentuh; 2 men-
masygul, membawang, mengkal, me- cecak, mencubit, mengetip, menggetil,
nyangkak hati, menyolot, meraba, me- menjentik
radang, merampang, murka, naik darah, guyon v bercanda, bergurau, berkelakar;
naik pitam, palak, pegal hati, rongseng, guyonan n banyolan, canda, gurauan, kelakar
salah hati, sebal, sewot, tersinggung; 1
guyub a akur, bersatu hati, kompak, ragam,
ant senang rukun;
menggusari v memarahi, memberangi, keguyuban n kedamaian, kekompakan,
mengomeli; kerukunan;
kegusaran n keberangan, kemarahan, ke- ant keretakan
tersinggungan, perangsang paguyuban n asosiasi, ikatan, kekerabatan,
gusti n baginda, paduka komunitas, masyarakat, perkumpulan,
gusur, menggusur v 1 memarginalkan, me- persatuan
mindahkan, meminggirkan, mendesak, 2
guyub n gaib
mengalihkan, menggeser, menyudutkan; guyur, mengguyur v membanjur, meng-
2 membersihkan, membongkar, merata- gebyur, mendirus, mengucuri, menyiram,
kan; membasahi, mengairi
ant membangun terguyur v terbanjur, tersiram
tergusur v terbuang, tercampak, terdepak,
tereliminasi, terkesampingkan, tersingkir,
tersisih, tertendang, terusir;

Anda mungkin juga menyukai