Anda di halaman 1dari 1

Anoa terdiri dari 2 tipe, anoa dataran rendah (Babalus depressicornis), dan anoa gunung (Bubalus

quarlesi). Anoa adalah sebuah spesies dari kerbau yang menyerupai babi, dan mereka lembu liar
terkecil. Kedua spesies tadi, saat ini didaftar sebagai binatang yang menghawatirkan (langka), mereka
sering di serang untuk mensterilkan hutan dan sedang di buru untuk dimakan, mencari tanduknya, dan
kulitnya.

Anoa hanya ditemukan di Pulau Sulawesi di Indonesia. Anoa dataran rendah ditemukan di hutan yang
tanahnya berlumpur dan anoa gunung ditemukan di Hutandi ketinggian tinggi. Tak seperti kebanyakan
lembu, Anoa tidak hidup bersama, tapi hidup soliter atau berpasangan dan hanya akanbertemu di
kelompoknya ketika anoa betina melahirkan. Mereka sangat aktif pagi dan malam saat hari relative
dingin, dan merekaberistirahat di tempat teduh ketika suhu meningkat di siang hari. Mereka juga
berjemur di lumpur atau air untuk tetap dingin.

Anoa dataran rendah sangat mirip dengan kerbau air yang kecil. Mereka biasanya tidak tumbuh lebih
dari 30 inch(76 cm) di bahu mereka dan mampu memiliki berat 660 pounds (300 kg). Ketika mereka
muda, mereka ditutupi dengan bulu yang tebal, dan coklat tua yang akan semakin menipis seiring
mereka semakin tua dan menjadi semakin gelap.Mereka memiliki kulit yang coklat tua sampai hitam
yang mudah diamati melalui bulu mereka. Terdapat tanda-tanda putih di kepala anoa dan kakinya,
terdapat bentuk seperti bulan muda (bulan sabit) berwarna putih di bagian tenggorokan mereka. Anoa
juga memiliki tanduk,yang jantan ataupun betina, mereka akan tumbuh di dahi anoa dan ada tanda
lurus dibelakangnya, akan tumbuh hingga mencapai 15 inch (38 cm). Anoa gunung memiliki penampilan
yang sama juga, tetapi mereka menjaga bulu mereka hingga dewasa dan tanduk mereka sedikit lebih
kecil. Mereka juga memiliki warna yang solid tanpa ada tanda di bagian tenggorokan dan kaki seperti
yang dimiliki anoa dataran rendah. Anoa adalah binatang gembala, memakan rumput-rumputan, dan
tanaman paku serta buah-buahan yang jatuh. Mereka juga muncul untuk mendapat tambahan mineral
yang mereka butuhkan dari meminum air laut. Anoa adalah relative binatang yang pasif dan pemalu.
Anoa akan menyerang secara kasar jika terpojok atau diserang musuh mereka dengan tanduk yang
tajam dan mereka akan menyerang kasar manusia.

Masih banyak yang belum diketahui tentang anoa,bagaimana seorang pejantan menandai daerah
kekuasaannya.Pejantan telah menandai dengan pohon atau dengan tanduk mereka dan mencakar
tanahsetelah mereka kencing. Tidak satu orangpun yakin mereka menandaidaerah kekuasaannya atau
hanyaingin menunjukkan keagrefitasannya

Anda mungkin juga menyukai