Anda di halaman 1dari 3

1.

SIKAP BAGI PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN INDIVIDU


A. Pengertian Individu
Individu berasal dari kata individum (Latin), Yaitu satuan kecil yang tidak dapat
dibagi lagi. Individu menurut konsep Sosiologis berarti manusia yang hidup berdiri
sendiri. Individu sebagai mahkluk ciptaan Tuhan di dalam dirinya selalu dilengkapi oleh
kelengkapan hidup yang meliputi raga, rasa, rasio, dan rukun1.
Setiap individu memiliki karakter yang berbeda. Dapat di lihat dari segi perbedaan
fisik, social, keperibadian, intelegensi, dan kemampuan dasar seseorang.

B. Pengertian Pertumbuhan dan Perkembangan


Menurut Drs. H.M Arifin, M. Ed, mengemukakan bahwa ” Pertumbuhan ” dan
diartikan sebagai suatu penambahan dalam ukuran bentuk, berat atau ukuran Demensif
tubuh serta bagian-bagiannya. Sedangkan ” Perkembangan ” menunjuk pada perubahan-
perubahan dalam bentuk/bagian tubuh dan integrasi ke dalam satu kesatuan fungsional
bila pertumbuhan itu berlangsung.
Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa:
 Keduanya bekerja dalam satu proses dengan aspek-aspek fisik dan psikis
individu.
 Pertumbuhan, perubahan fisik individu. Sedangkan perkembangan berkenaan
dengan perubahan psikis lingkungan sekitar.
 Pertumbuhan mudah diukur secara langsung, Perkembangan lebih sukar, sebab
hanya melalui pengukuran gejala-gejalanya saja2.

C. Faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan


Menurut Ki Hajar Dewantoro, dua faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan
perkembangan individu yaitu faktor dasar/pembawaan (internal) dan faktor
ajar/lingkungan (eksternal).
 Faktor Internal yang mempengaruhi pertumbuhan, antara lain:
Bentuk tubuh dan warna  kulit, Sifat – sifat, Intelegensi, Bakat, Penyakit.
 Faktor Eksternal yang mempengaruhi pertumbuhan, antara lain:

1
http://sosiologismadapareschool.blogspot.com/2009/01/pengertian-individu.html
2
http://yudhim.dagdigdug.com/2008/01/23/untaian-pertumbuhan-dan-perkembangan-remaja-awal/

1
Keluarga, Sekolah, Keadaan alam sekitar.
 Faktor Internal yang mempengaruhi perkembangan:
Faktor internal, yaitu faktor yang ada dalam diri siswa itu sendiri yang meliputi
pembawaan dan potensi psikologi tertentu yang turut mengembangkan dirinya
sendiri.
 Faktor Eksternal yang mempengaruhi perkembangan, antara lain:
Keluarga, Sekolah, Kelompok, Teman sebaya3.
Maka dapat disimpulkan, diantaranya:
1. Pertumbuhan dan perkembangan individu dipengaruhi faktor dalam (hereditas)
dan faktor luar (lingkungan).
2. Faktor internal, yaitu faktor diri individu meliputi pembawaan dan potensi
psikologi mengembangkan dirinya sendiri.
3. Faktor eksternal, yaitu hal-hal yang datang atau ada di luar diri individu yang
meliputi lingkungan (khususnya pendidikan) dan pengalaman berinteraksi
individu tersebut dengan lingkungan. Meliputi: Lingkungan (dapat berupa
pendidikan dan pengalaman yang diberikan).
4. Keduanya memiliki keterkaitan yang kuat, setiap hereditas beroperasi dengan
cara berbeda-beda sesuai dengan kondisi lingkungan.
5. Pembawaan tidak akan berarti tanpa lingkungan yang kondusif 4.
Dalam pertumbuhan dan perkembangannya, manusia mempunyai kebutuhan-
kebutuhan. Dalam perkembangan ia akan mulai mengenal lingkungannya,
membutuhkan alat komunikasi (bahasa), teman, keamanan dan seterusnya. Semakin
tumbuh besar individu, semakin banyak kebutuhan non fisik atau psikologis. Sikap
yang harus dilakukan agar pertumbuhan dan perkembangan individu dapat berjalan
dengan baik, diantaranya:
1. Menyediakan bimbingan dan penyuluhan serta memberikan motifasi positif.
2. Autoritatif. Memberikan pendidikan tidak dengan cara yang terlalu otoriter,
tetapi tidak terlalu memperbolehkan semuanya.
3. Berlatih.

3
http://aanchoto.com/2010/04/hereditas-dan-lingkungan-dalam-proses-belajar/
4
http://yherpansi.wordpress.com/2009/11/06/hereditas/

2
4. Hukuman. Hukuman yang mendidik, hukuman yang menyadarkan pihak yang
bersalah,

Anda mungkin juga menyukai