Anda di halaman 1dari 3

Usermanual Alfresco

Ditujukan untuk Administrator Alfresco


PEMBUATAN LOGIN

Untuk membuat login bagi user dapat melakukan langkah-langkah berikut:

1. Buka http://localhost:8080/alfresco
2. Masukkan Username dan Password admin
3. Klik icon (Administrative Console)
4. Klik Manage System Users
5. Klik Create User
6. Isi Form User
BACKUP DATA

Backup data digunakan untuk mem-back up data jika terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, sehingga
data sebelumnya tidak hilang. Proses ini sebaiknya dilakukan minimal 6 (enam) bulan sekali.
Langkah-langkah untuk mem-back up data sebagai berikut:

1. Pada Drive C masuk ke Folder Alfresco\tomcat\webapps\alfresco\WEB-INF\classes


2. Buka file log4j.properties
3. Masukkan code ini pada baris 230

log4j.logger.org.alfresco.smb.protocol=info
log4j.logger.org.alfresco.smb.protocol.auth=info
log4j.logger.org.alfresco.fileserver=debug
log4j.logger.org.alfresco.acegi=info

4. Buka aplikasi alfresco (alfresco explorer)


5. Masuk menu My Home cari folder yang akan di backup
6. Pilih detail lalu lihat view in CIFS (untuk melihat mapping drivernya)
7. Lalu run dari windows setelah melihat mapping drivernya, misal : \\computernamea\alfresco

Anda mungkin juga menyukai