Anda di halaman 1dari 6

Dasar-Dasar Riset Keperawatan: Sebuah Pengantar

Posted on May 14, 2010 by Keperawatan.Net| Leave a comment


Ilmu keperawatan merupakan suatu disiplin ilmu yang memiliki body of
knowledge yang khas sehingga akan selalu berkembang. Perkembangan ilmu
keperawatan menjadi tanggungjawab semua stakeholder keperawatan, diantaranya
adalah para professional keperawatan, pendidik keperawatan, dan mahasiswa
keperawatan. Salah satu bagian penting dalam proses pengembangan ilmu
keperawatan adalah dengan adanya riset keperawatan.
Secara garis besar, riset keperawatan adalah suatu proses yang dilakukan dengan
metode tertentu untuk menemukan, menganalisa, memecahkan, dan
mendokumentasikan masalah keperawatan. Ada 2 nilai strategis mengapa riset
keperawatan itu penting bagi ilmu keperawatan, yaitu:
Pertama, riset keperawatan akan memberikan kontribusi yang positif terhadap
perkembangan dan kemajuan ilmu keperawatan;
Kedua, riset keperawatan jika dikelola dengan prinsip proaktif, profesional, dan
proporsional akan memberikan keuntungan dalam bentuk pertambahan nilai
(revenue generating) bagi ilmu keperawatan.
Riset keperawatan merupakan salah satu bentuk karya ilmiah, sehingga untuk dapat
menguasainya, pemahaman tentang dasar-dasar pembuatan karya ilmiah sangat
diharuskan. Di dalam karya ilmiah, ada 3 aspek filosofis yang harus dipahami, yaitu:

Pertama, aspek ontologis. Aspek ini meliputi objek yang akan dibicarakan dalam
suatu karya ilmiah, atau dengan kata lain aspek ontologis adalah objek kajian yang
biasanya berupa tema atau masalah yang akan dibahas. Sebuah kerangka pemikiran
latar belakang yang jelas, logis, runtut, dan alur pemikiran yang konsisten sangat
diperlukan supaya objek kajian yang akan dibahas mudah dipahami;
Kedua, aspek epistemologis. Aspek ini terkait dengan metode pemecahan
masalah, baik secara teoritis maupun secara empiris sehingga dapat
dipertanggungjawabkan secara rasional empiris.
Ketiga, aspek aksiologis. Aspek ini berkaitan dengan kontribusi atau nilai
pemecahan masalah yang ditemukan dalam judul atau tema kajian. Umumnya,
aspek aksiologis tidak tidak harus dimunculkan dalam bab tersendiri, namun
biasanya dapat ditemukan dalam tujuan penelitian dan manfaat penelitian, yang
terdiri dari nilai pengembangan akademis, kebijakan, dan pelaksanaan teknis.
Untuk membedakan riset keperawatan dengan karya ilmiah yang lain, perlu
diketahui jenis-jenis karya ilmiah. Ada 2 jenis karya ilmiah, yaitu:
Pertama, karya ilmiah yang dipublikasikan. Publikasi ini umumnya dilakukan
dalam pertemuan-pertemuan ilmiah atau melalui media seperti buku, jurnal,
monografi, prosiding. Karya ilmiah yang dipublikasikan diantaranya adalah artikel
ilmiah, makalah, jurnal, poster hasil penelitian, dan buku.
Kedua, karya ilmiah yang tidak dipublikasikan. Tidak dipublikasikan artinya
hanya dapat ditemukan dalam kalangan-kalangan tertentu, misalnya hanya
didokumentasikan di perpustakaan. Karya ilmiah jenis ini seperti penelitian baik oleh
dosen atau mahasiswa, laporan kegiatan mahasiswa, atau tugas akhir mahasiswa.
Kita bisa melakukan riset keperawatan dengan baik jika memiliki 2 hal, yaitu:

Pertama, penguasaan terhadap pokok-pokok metode riset keperawatan;


Kedua, pemahaman terhadap alur penelitian.
Kedua hal diatas dapat kita miliki dengan cara belajar dan berbagi dengan siapapun.

Ayo galakkan riset keperawatan di Indonesia…

This entry was posted in Kuliah Keperawatan and tagged keperawatan,penelitian


keperawatan, riset keperawatan. Bookmark the permalink.

LEAVE A REPLY
Top of Form

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Name *

Email *

Website

You may use these HTML tags and attributes: <a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym

title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <del datetime=""> <em> <i> <q cite="">

<strike> <strong>
Post Comment
Bottom of Form

• RECENT POSTS

 9 Cara Mengurangi Stres Untuk Perawat


 RUU Keperawatan, Harga Mati!
 Pendaftaran Dan Rekrutmen Tenaga Kerja Perawat Ke Jepang Tahun 2011
 Download Gratis: ICNP (International Classification For Nursing Practice) Version 2.0
 Robot Perawat Dari Jepang
 Manajemen Dan Kepemimpinan Dalam Keperawatan: Sebuah Pengantar
 Bagaimana Perawat Tetap Produktif Di Bulan Puasa?
 (Video) Pemasangan Kateter Pria Dan Wanita
 5 Alasan Perawat Tidak (Berani) Menjadi Pengusaha (Nursepreneur)
 (Download Free) Ebook Advance Qualitative Research In Nursing
 (Lowongan Kerja Keperawatan) Hamad Medical Corporation (HMC) Qatar
 (Video) Pengkajian Keperawatan : Mata, Telinga, Perut, Rambut, Dan Kuku
 (Download) Permenkes Nomor HK.02.02/MENKES/148/I/2010 Tentang Izin Dan
Penyelenggaraan Praktik Perawat
 Film Kisah Hidup Florence Nightingale (Download Free)
 Download Gratis 100 Ebook Keperawatan
• RECENT COMMENTS

 rilly on Download Kamus Keperawatan Terlengkap Gratis!


 budi utomo on Mau Tahu Isi Draft RUU Keperawatan? Download Disini!
 Eky Lee on Download Kamus Keperawatan Terlengkap Gratis!
 santi on 5 Alasan Perawat Tidak (Berani) Menjadi Pengusaha (Nursepreneur)
 Keperawatan.Net on Mau Tahu Isi Draft RUU Keperawatan? Download Disini!
• CATEGORIES

 Berita Keperawatan
 Kuliah Keperawatan
 Regulasi Keperawatan
 Tips Trik Keperawatan
 Tren Isu Keperawatan
• ARCHIVES

 December 2010
 November 2010
 October 2010
 September 2010
 August 2010
 July 2010
 June 2010
 May 2010
• TAGS

12 mei beasiswa keperawatan demo perawat diagnosa keperawatan download ebook


keperawatan florence nightingale hari keperawatan internasional hari perawat
internasional icnpindonesia jepang jurnal keperawatan kamus keperawatan karir
keperawatan kecerdasan emosional kepemimpinan keperawatan lowongan
kerja mahasiswa keperawatan manajemen medikasi mp3 nic nursepreneur penelitian
keperawatan perawat perawat ideal perawat pengusaha ppni produktivitas profesi

keperawatan profesionalisme prosedurprosedur keperawatan referensi


keperawatan rekrutmenriset keperawatan ruu keperawatan software keperawatan standar
bahasa keperawatan teknologi keperawatan tips trik undang-undang video

keperawatan

Top of Form

Search

Search for:
Bottom of Form

• META

 Log in
 Entries RSS
 Comments RSS
 WordPress.org
• CONNECT!

 Email :
redaksi@keperawatan.net
 Facebook :
Keperawatan Indonesia
 Twitter :
@keperawatannet
 Yahoo! Messenger :
• KEMENTERIAN KESEHATAN
 MENKES RESMIKAN PUSKESMAS CIGALONTANG TASIKMALAYA
 PADA 2011 PROGRAM INTERNSIP DOKTER INDONESIA DILAKSANAKAN DI 11 FAKULTAS
KEDOKTERAN
 SAAT INI 2 RUMAH SAKIT BERSTANDAR INTERNASIONAL
 MEMASUKI TAHUN 2011 MASIH BANYAK PERMASALAHAN DAN TANTANGAN KESEHATAN
 PENANGGULANGAN TB KINI LEBIH BAIK
 MENKES DAN ESELON I TANDATANGANI KOMITMEN IMPLEMENTASI TATA KELOLA PEMERINTAH
YANG BAIK
 ANAK DENGAN GIZI BAIK MENJADI ASET DAN INVESTASI BANGSA DI MASA DEPAN
 KEBUTUHAN TENAGA STRATEGIS DI DTPK TERPENUHI 2014
 MENKES RESMIKAN PENGGUNAAN DAN PEMBERIAN NAMA GEDUNG KEMENKES
 PUNCAK HKN KE 46 WAPRES SERAHKAN TANDA PENGHARGAAN BIDANG KESEHATAN

• BERITA SDM KESEHATAN


 PERTEMUAN REGIONAL TIMUR
 ACARA PENANDATANGANAN PERJANJIAN KERJASAMA UNTUK PELAKSANAAN SERTIFIKASI
PENDIDIK BAGI DOSEN POLTEKKES KEMENKES KEMENTERIAN KESEHATAN RI
 PENGUMUMAN PENDAFTARAN PERAWAT KE JEPANG TAHUN 2011
 PENGUMUMAN PESERTA PROGRAM INTERNSIP DOKTER INDONESIA DI PROVINSI JAWA BARAT
ANGKATAN PERTAMA TAHUN 2010
 MENKES KEMBANGKAN PROGRAM BEASISWA DAN DOKTER PLUS
 PEMERINTAH PERHATIKAN DAERAH BERMASALAH KESEHATAN
 KUNJUNGAN KERJA TIM DELEGASI KEMENTERIAN QATAR KE INDONESIA
 Pengumuman Program IJEPA Tahap III Tahun 2010
 Pesan Menkes dalam Program Eliminasi Filariasis
 Selamat Datang

• KABAR TERKINI
 Bendahara PSSI Klarifikasi Berita Soal Sumbangan Bakrie
 Polisi Angkut Ratusan Motor Suporter di Senayan
 Ribuan Suporter Daerah Gunakan Kereta Api ke Stadion GBK
 Ratusan Warga Poso Pawai Kendaraan Dukung Timnas
 Ratusan Suporter di Stadion Lebak Bulus Siap Dukung Firman Cs
 Polisi Terus Razia Suporter Jelang Laga AFF
 Pangeran Ali Maju Sebagai Kandidat Wapres FIFA
 Kecelakaan Lalu Lintas Selama 2010 Tewaskan 10.349 Jiwa
 Gubernur DKI Imbau Suporter Timnas Sportif
 Pertamina: Stok Avtur Cukup untuk 24 Hari
Theme

Anda mungkin juga menyukai