Anda di halaman 1dari 6

Praktikum SISKOM I topik 2 modulasi amplitudo FTEK - UKSW 2009 1

Praktikum SISKOM I – (ex-KST)


Dosen Pengampu Topik 2 Modulasi Amplitudo (AM)

TUJUAN
 Agar mahasiswa memahami teknik modulasi amplitudo dan
aplikasinya.

LANGKAH PERCOBAAN

Percobaan 1: Distorsi pada Karakteristik Non-Linear

Kondisi 1

Kondisi 2

Susun untai di atas pada papan modulasi dengan dua kondisi setting
values! Gambar sinyal keluaran Uout! Ukur dan gambar pula spektrum
frekuensinya!

Edited by Nopex Wu 612004039 FTEK “Remain To Be Glorious”


Praktikum SISKOM I topik 2 modulasi amplitudo FTEK - UKSW 2009 2

Percobaan 2: Pembangkitan Modulasi Amplitudo dengan Dioda

Susun untai di atas pada papan modulasi! Gambar sinyal Uin dan Uout!
Ukur dan gambar pula spektrum frekuensinya!

Percobaan 3: Penekanan Frekuensi yang Tidak Diinginkan dengan


BandPass Filter

Susun untai di atas pada papan modulasi! Gambar sinyal Uin dan Uout!
Ukur dan gambar pula spektrum frekuensinya!

Edited by Nopex Wu 612004039 FTEK “Remain To Be Glorious”


Praktikum SISKOM I topik 2 modulasi amplitudo FTEK - UKSW 2009 3

Percobaan 4: Modulasi Amplitudo dengan Pengali

Susun untai di atas pada papan modulasi! Gambar sinyal UAM!

Percobaan 5: Faktor Modulasi

Susun untai di atas pada papan modulasi! Gambar sinyal UAM! Hitung
faktor modulasi sinyal UAM dengan menggunakan rumus sebagai berikut:

Edited by Nopex Wu 612004039 FTEK “Remain To Be Glorious”


Praktikum SISKOM I topik 2 modulasi amplitudo FTEK - UKSW 2009 4

Percobaan 6: Penentuan Faktor Modulasi dengan Modulasi


Trapesium

Susun untai di atas pada papan modulasi! Gambar sinyal UAM bila faktor
modulasinya ditentukan sebesar 0%, 50%, 100%, >100%! Perubahan faktor
modulasi diatur dengan mengubah amplitudo sinyal informasi Uinf.

Percobaan 7: Spektrum dan Bandwidth AM

Edited by Nopex Wu 612004039 FTEK “Remain To Be Glorious”


Praktikum SISKOM I topik 2 modulasi amplitudo FTEK - UKSW 2009 5

Susun untai di atas pada papan modulasi! Gambar sinyal Uin dan Uout jika
UDC = +2 V, +1 V, +0.5 V, 0 V! Ukur dan gambar pula spektrum
frekuensinya!

Percobaan 8: AM-DSB dengan Suppressed Carrier

Susun untai di atas pada papan modulasi! Gambar sinyal UDSB! Ukur dan
gambar pula spektrum frekuensinya!

Percobaan 9: AM-SSB

Susun untai di atas pada papan modulasi! Gambar sinyal USSB jika
ditentukan finf = 2 kHz, 1 kHz, dan 500 Hz! Ukur dan gambar pula spektrum
frekuensinya!

Edited by Nopex Wu 612004039 FTEK “Remain To Be Glorious”


Praktikum SISKOM I topik 2 modulasi amplitudo FTEK - UKSW 2009 6

TUGAS MAKALAH
Buatlah sebuah makalah mini mengenai segala sesuatu tentang modulasi
amplitudo seperti AM-suppressed carrier, AM-Large carrier, modulasi SSB,
modulasi VSB, dll. Isi makalah dapat berupa jenis-jenis, kegunaan,
perbedaan, keunggulan dan kelemahan, perbandingan cara-kerja/
pensinyalan/ unjuk-kerja/ dasar-teori/ proses-modemod/ dll,
perkembangan saat ini seperti aplikasi dalam kehidupan sehari-hari, atau
mungkin rancangan pengembangan lebih lanjut.
Buatlah dalam 1-3 lembar. Kualitas lebih diutamakan daripada kuantitas,
jadi bahan yang diusung sebaiknya yang up-to-date dan berguna di masa
depan mungkin bisa menambah pengetahuan, terobosan baru dalam
bidang teknologi ataupun nantinya diharapkan bisa dibuat menjadi topik
skripsi.

FORMAT LAPORAN
1. Tujuan
2. Gambar untai
3. Hasil percobaan (jangan hanya terlampir saja)
4. Analisa (diharapkan yang ciamik, jangan copy dari yang sudah ada)
5. Kesimpulan
6. Makalah mini
7. Laporan sementara

Edited by Nopex Wu 612004039 FTEK “Remain To Be Glorious”

Anda mungkin juga menyukai