Anda di halaman 1dari 22

Install BlankOn Sajadah

[Ombilin]

Hak Cipta Dokumen

CC BY-SA dari CC
Bebas dibaca, diedit, dan disebarluaskan
Install BlankOn Sajadah
[Ombilin]
1.A. Persiapkan Partisi Hard Drive untuk Instalasi


Jalankan BlankOn Sajadah dengan Live CD

Buka aplikasi pembagi partisi, Gparted dengan cara klik Sistem → Administrasi → Gparted

Pada gambar diperlihatkan bahwa partisi yang akan dipersiapkan adalah /dev/sda8, /dev/sda9, /dev/sda10

Klik kanan partisi yang akan dipilih, ambil Format to, lalu pilih jenis tipe format yang diinginkan.
1.B. Persiapkan Partisi Hard Drive untuk Instalasi


/dev/sda8/ = ext3 or ext4, alasannya : ext3 bisa diinstall bergandengan dgn BT4 karena BT4 hanya bisa mengenal ext3
ext4 merupkan tipe format paling bagus yang memiliki security tinggi

/dev/sda9/ = ext3 or ext4

/dev/sda10/ = linux-swap, alasanya : akan digunakan sebagai swap (virtual memory di Linux)
1.C. Persiapkan Partisi Hard Drive untuk Instalasi


Setelah pasti semua jenis partisi nya ditentukan, klik tanda centang ( v ) untuk menyetuji

Tunggu sampai proses format selesai
1.D. Persiapkan Partisi Hard Drive untuk Instalasi


Kini semua partisi yang telah di format siap digunakan

Tutup aplikasi Gparted
2. Install BlankOn Sajadah


Setelah aplikasi Gparted ditutup, kembali ke desktop, lalu klik ganda Icon Install BlankOn Sajadah
3. Pilih Bahasa


Pilih bahasa yang dimengerti, lalu klik Forward
4. Pilih Lokasi


Pilih lokasi, lalu klik Forward
5. Pilih Keyboard layout


Pilih jenis layout Keyboard yang digunakan, lalu Forward
6. Persiapkan partisi Hard Drive


Pada bagian ini, terdapat 3 jenis model partisi untuk install BlankOn Sajadah :
– Install them side by side : ruang install ditentukan sendiri oleh BlankOn
– Erase and use the entire disk : semua partisi Hard Disk akan diinstall BlankOn
– Specify Partitions manually : ruang install ditentukan oleh kita sendiri

Pilih “Specify Partitions manually” dan klik Forward
7. Pilih Partisi / (root)


Setelah tampil jendela Install, tempatkan cursor di partisi /dev/sda8 yg berjumlah 28 GB, lalu klik Change,
– Use as : Ext3 journaling filesystem
– Format the partition : v (centang)
– Mount Point : / (root)
OK
8. Pilih Partisi /home (penyimpanan data)


Tempatkan cursor di partisi /dev/sda9 yg berjumlah 52 GB, lalu klik Change,
– Use as : Ext4 journaling filesystem
– Format the partition : v (centang)
– Mount Point : /home (penyimpanan data kerja)
OK
9. Pilih Partisi Swap (Virtual Memory)


Tempatkan cursor di partisi /dev/sda10 yg berjumlah 3 GB, lalu klik Change,
– Use as : Swap Area
– Format the partition : -
– Mount Point : -
OK
10. Partisi siap untuk di Install


Inilah tampilan Partisi yang sudah siap untuk di Install, klik Forward
11. Setting Profil


Isikan data pribadi seperti nama dan password untuk digunakan pada Profile BlankOn Sajadah

Setelah data terisi, klik Forward
12. Ready to Install


Klik Install
13. Proses Install
14. Finish


Komputer akan meminta Restart secara Otomatis apabila proses instalasi selesai
Thanks to


ALLAH AZZA WA JALLA

MUHAMMAD SAW

ORANG TUA & Keluarga

KPLI PADANG

ELCO UNP

YPLI ( Pak Rusmanto Maryanto )

Pengembang BlankOn 6.0 dan BlankOn Sajadah [Ombilin]
Profile Penulis
Assalamu'alaikum.
Nama Arief Mardianto.
Lahir di Padang, tanggal 26 Juni 1988. Beragama Islam.
Beralamat di Asrama TNI-AD Parak Pisang No. AA/9 Padang.

Sejarah Pendidikan :
1. SD 18 Padang Pasir, Padang (1994-2000)
2. SMP 1 Padang (2000-2003)
3. SMA 10 International School Padang (2003-2006)
4. Padang State University, Electronic Department (2006)
Dan mudah-mudahan artikel yang saya tulis dapat dijadikan bahan
ajar sistim informasi dan teknologi di segala bidang.
Amin.Wassalam.

Email : btx_arief@yahoo.com
Blog : http://replayfrom.wordpress.com
Fb : fb.com/arief.mardianto1
KPLI Padang & KSL ELCO UNP 2010

Anda mungkin juga menyukai