Anda di halaman 1dari 12

Trilogi Hukum Newton

Hukum 1 Newton

menyatakan benda akan mempertahankan


keadaannya, baik ia diam atau bergerak
dengan kecepatan yang tetap selama
resultan gaya sama dengan nol.
Hukum 1 Newton dikenal dengan Hukum
Kelembaman atau hukum tentang
kemalasan benda
benda tidak memiliki dorongan dalam
dirinya untuk bergerak, ia hanya bergerak
jika ada yang menggerakkan, begitu juga
ia akan berhenti jika ada yang
menghentikan
Manusia sebagai benda hidup yang telah
diberi potensi akal sehingga memiliki
dorongan dari dalam diri, yang membuat
ingin bergerak melakukan sesuatu
Cita cita sebagai motivasi diri yang
mampu mengalahkan rasa malas yang
merupakan sifat manusia sebagai benda
(hukum kelembaman)
Kalau dalam islam dikatakan bahwa
1. Demi masa
2. Sesungguhnya manusia itu benar-benar dalam kerugian
3. kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan
amal saleh dan nasehat menasehati supaya mentaati
kebenaran dan nasehat menasehati supaya menetapi
kesabaran
.. sungguh! Manusia memiliki kemampuan yang luar
biasa, maka bangkitlah dalam menggunakan waktu
sekreatif dan seefektif mungkin, sehingga kita tidak
termasuk orang yang merugi
Hukum II Newton
percepatan benda berbanding lurus
dengan jumlah gayanya dan berbanding
terbalik dengan massa bendanya.

a=(∑F)/m
Dalam kehidupan, Tindakan yang
dilakukan sebanding dengan keinginan
percepatan yang di lakukan pada tindakan
Begitu juga sebaliknya, kalau ingin cepat
berubah tentunya harus sebanding dengan
seberapa besar motivasi dan tindakan
Semakin besar keinginan kita untuk
berubah, maka semakin akan semakin
mempercepat tindakan kita untuk segera
dilakukan
ingat konsep bola, jika anda pantulkan
bola basket dengan tekanan yang lebih
kuat, tentunya akan memantul lebih tinggi
Maka, kalau anda ingin mengalami
percepatan dalam hidup, perhatikanlah
yang pertama besar gaya dorongnya
internal maupun eksternal. Yang kedua
meminimalkan sedikit mungkin beban
hidup
Percepatan akan berkurang ketika massa
bendanya bertambah. Ingatlah, boleh jadi
kita susah merubah keadaan karena beban
hidup kita begitu berat dirasakan
Semakin besar keinginan kita untuk
berubah, maka akan semakin mempercepat
tindakan kita untuk segera melakukan
Hukum III Newton

bahwa suatu gaya aksi akan disertai


dengan gaya reaksi yang besarnya
sama dalam arah yang berlawanan
Dalam hidup, ketika kita memberikan aksi /
bertindak pasti ada reaksi dari luar, bisa
reaksi positif maupun negatif
Setiap tindakan yang kita lakukan akan
memberikan dampak yang besarnya sama
pada kita sendiri
Jika kita bersikap baik pada orang lain,
maka orang lain pun akan baik pada kita.
Jika kita menghormati orang lain, orang pun
tak segan untuk menghormati kita
Menanamkan kebaikan pada orang, akan
memberikan hasil serupa sebesar kebaikan
yang kita tanamkan pada orang lain
Ada aksi ada reaksi. Begitu juga sebaliknya.

Anda mungkin juga menyukai