Anda di halaman 1dari 18

KOMUNIKASI DATA

PENGERTIAN :

Komunikasi Data adalah suatu himpunan interkoneksi (interconnected) sejumlah


komputer autonomous. Komputer Autonomous = komputer yang tidak diketahui siapa
pemiliknya. 2 buah komputer dikatakan saling tersambung bila keduanya dapat saling
bertukar informasi.

Bentuk hubungannya melalui :

 Kabel
o Coaxial
o UTP
o Fiber Optic

 Nirkabel/ Radiasi
o Gelombang Elektromagnetik
o Gelombang Radio
o Micro Gelombang/ Microwave
o Sinar X
o Laser
o Led/ Cahaya

Tiga elemen sistem harus tersedia, yaitu

1. Sumber data (Source),


2. Media transmisi (transmission media) yang membawa data yang dikirimkan dari
sumber data ke elemen yang ketiga
3. Penerima (Receiver).

Bila salah satu elemen tidak ada, maka komunikasi tidak akan dapat dilakukan. Bila
salah satu elemen tidak ada maka komunikasi tidak akan dapat dilakukan.

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
Peranan Telekomunikasi :

1. ATM
2. Telekonferensi→hubungan dengan banyak objek
3. Telecommuniting→suatu komunikasi yang tidak harus dikantor, mengerjakan
pekerjaan tidak harus dikantor.
4. Komputasi Grup Kerja (Workgroup Computing) →benyuk jaringan kerja kantor
5. EDI (Electronic Data Interchange) →pertukaran data secara elektronik &
digunakan untuk bisnis.

Isyarat = signal

Mengenal Jenis Signal

1. Signal Analog

Adalah signal yang bersifat kontinyu yang membawa informasi dengan mengubah
karakteristik gelombang dengan ciri memiliki amplitudo & frekuensi.Signalnya
disebut Signal sinusional.

Contoh : SW / AM

2. Signal Digital

Adalah signal diskret yang tersusun atas 2 keadaan yang disebut BIT yaitu
keadaaan 0 dan 1.Signal Diskret = gelombang patah.

Contoh : FM

Laju Data,dapat dinyatakan dengan :

 Laju Bit (Bit Rate) → kecepatan Bit perdetik


 Laju Baud (Baud Rate) → kecepatan data yang melalui kanal komunikasi. Kanal
= penyebar transmisi

Spektrum Frekuensi, yaitu suatu isyarat / signal yang menyatakan jangkauan frekuensi
yang dikandung oleh isyarat.

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
Transmisi Serial & Paralel

1. Transmisi Serial → dimana transmisinya pada setiap waktu hanya 1 bit yang
dikirimkan secara bergantian.
2. Transmisi Paralel → sejumlah bit dikirimkan per waktu.

Konfigurasi Jalur Komunikasi, yaitu cara menghubungkan peranti-peranti yang hendak


berkomunikasi.

 Titik ke titik (Point to point)

Menghubungkan secara khusus 2 buah peranti yang hendak berkomunikasi yang


dapat diterapkan pada 2 buah komputer yang berkomunikasi.

 Multi titik (Multipoint)

Hubungan yang memungkinkan sebuah jalur dapat digunakan oleh sejumlah


peranti yang berkomunikasi.

Nano Device=perangkat-perangkat yang multifungsi

Arah Transmisi

1. Simplex, yaitu arah transmisi yang hanya memungkinkan isyarat mengalir 1 arah.
2. Half-Duplex, yaitu hubungan 2 arah yang hanya dapat dilakukan secara
bergantian.→chatting, Walki talki

walki_talki

3. Full-Duplex, yaitu hubungan 2 arah yang dapat dilakukan


secara bersamaan.→Hp,telepon.

Mode Transmisi

1. Transmisi Asinkron (Asynchronous Transmision)

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
yaitu mengirimkan data per karakter dengan diawali 1 bit dan di akhiri dengan ½
bit.

2. Transmisi Sinkron (Synchronous Transmision)

yaitu mengirimkan data per blok (sejumlah karakter).

Multiplexing

Adalah proses untuk mengirimkan sejumlah isyarat melalui suatu media transmisi &
dapat dilakukan dengan teknik :

1. FDM (Frequency-Division Multiplexing), diterapkan pada media komunikasi


yang broadband (jalur-lebar), yaitu media komunikasi yang memungkinkan
sejumlah saluran dibentuk.→Speedy (Voice & data dipisah)

FDM

2. TDM (Time-Division Multiplexing), digunakan pada media transmisi yang


memiliki sifat baseband (jalur-sempit), yaitu media yang hanya memiliki satu
jalur.→Dial up/Telkomnet Instant (Voice & data digabung).

TDM

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
Media Transmisi

1. Media Berkabel

 Kabel pasangan terpilin (Twisted Pair)

Unshielded Twisted Pair (UTP)=kabel belitan ganda tak berpelindung. Contoh :

RJ45

 Kabel Koaksial (Coaxial Cable / Coax)

a. Thicknet Coaxial Cable, disebut Kabel 10 base 5

Thicknet Coaxial Cabel

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
thicknet_coaxial_cable

b. Thinnet Coaxial Cable, disebut Kabel 10 base 2. Merupakan kabel untuk


Antena TV

Thinnet Coaxial Cabel

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
thinnet-coaxial-cable

 Kabel Serat Optik (Fiber Optic)

Keuntungan-keuntungan Fiber Optic :

- memiliki tingkatan & transmisi data & bandwitch yang tinggi.

- mimiliki ukuran & berat yang kecil

- memiliki Degradasi yang rendah (kemungkinan kehilangan data rendah)

- memiliki keamanan data yang tinggi

kabel-serat-optik

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
1. Media Tak Berkabel

- Mikro gelombang / Gelombang mikro (Microwave) → gelombang radio yang


menggunakan frekuensi tinggi. Biasa disebut dengan Transmisi Garis Pandang.
Karena disebabkan antara pengirim & penerima harus dalam garis pandang / garis
lurus.

internet-melalui-microwave

- Satelit → Jenis Satelit :

1. GEO (Geostationary Earth Orbit) → ketinggian orbit 23 300 mil di atas


permukaan bumi

2. MEO (Medium Earth Orbit) → ketinggian orbit 6000 mil di atas khatulistiwa

3. LEO (Low Earth Orbit) → ketinggian orbit 400/1000 mil diatas permukaan
bumi.

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
internet_melalui_satelit

- Gelombang Radio → digunakan untuk mengirimkan suara & data

- Inframerah / Infrared → menggunakan gelombang radio Ultra tinggi satuannya


mm (mili meter).

Jaringan Komputer (Computer Network)

Manfaat penggunaan jaringan :

 Berbagi perangkat keras → dapat melakukan Sharing terhadap perangkat keras.


 Berbagi program atau data
 Mendukung kecepatan berkomunikasi
 Memudahkan pengaksesan informasi.

Klasifikasi Jaringan Komputer

Ditinjau dari geografis jaringan dapat dibagi :

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
 Local Area Network (LAN) → adalah jaringan milik pribadi didalam sebuah
gedung atau kampus. Atau jaringan komputer yang mencakup area dalam 1 ruang,
1 gedung atau beberapa gedung yang berdekatan.

LAN

Menurut tipenya LAN dapat berupa :

1. Client / Server → perangkat-perangkatnya pada server, servisnya oleh


Client

2. Peer to peer → satu per satu komputer

 Metropolitan Area Network (MAN) → adalah jaringan komputer yang mencakup


area 1 kota dengan rentang sekitar 10-45 km.

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
MAN

 Wide Area Network (WAN) → mencakupi daerah geografis yang luas, sebuah
negara atau benua.

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
WAN

Topologi Jaringan

Adalah istilah yang digunakan untuk menguraikan cara dimana komputer terhubung
dalam suatu jaringan. Topologi Fisik menguraikan layout aktual dari perangkat keras
jaringan. Topologi Logika menguraikan perilaku komputer pada jaringan, dari sudut
pandang operator manusianya.

1. Topologi Fisik → kebanyakan jaringan menggunakan salah satu dari 2 jenis


topologi fisik, yaitu :

 Linear BUS → semua simpul dihubungkan melalui kabel yang disebut dengan
Bus.

topologi fisik linear bus

 Ring → informasi dikirimkan oleh sebuah komputer & akan melewati 1 komputer
ke komputer 1 nya.

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
Topologi Fisik Ring

 Star → memiliki komponen yang bertindak sebagai pusat pengontrol komunikasi


/ disebut dengan Concentrator

Topologi Fisik Star

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
Topologi Pohon

Protokol Komunikasi → suatu cara yang digunakan untuk melaksanakan pertukaran data
(pesan) antara 2 buah sistem dalam jaringan dengan standar OSI yang ditentukan ISO.

Standar OSI dapat di definisikan dengan 7 lapisan, yaitu :

1. LAPISAN FISIK → kegunaannya menjamin pengiriman data dalam bentuk


deretan Bit melalui media transmisi dari simpul ke simpul lainnya.
2. LAPISAN DATALINK → kegunaannya mejamin blok data yang mengalir ke
lapisan jaringan benar-benar bebas dari kesalahan.
3. LAPISAN JARINGAN → kegunaannya mengatur rute paket data dari simpul
sumber ke simpul tujuan dengan memilihkan jalur-jalur koneksi.
4. LAPISAN TRANSPORT → kegunaannya menyediakan hubungan yang handal
antara 2 buah simpul yang berkomunikasi.
5. LAPISAN SESI → kegunaannya membentuk, memelihara, & menghentikan
koneksi antara 2 buah aplikasi yang sedang berjalan pada simpul -simpul yang
berkomunikasi.
6. LAPISAN PRESENTASI → kegunaannya melakukan pengkonversian pesan.
7. LAPISAN APLIKASI → kegunaannya menyediakan layanan komunikasi dalam
bentuk program aplikasi.

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
topologi-pohon

Interkoneksi Antar Jaringan

Yang menyatakan hubungan antara 2 buah jaringan atau lebih dengan menggunakan
peranti-peranti khusus, yaitu :

 Kartu Penghubung Jaringan (Network Interface Card=NIC)

NIC

 HUB (Konsentrator)

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
HUB

 Repeater

Kegunaan Repeater : untuk memulihkan signal yang kurang kuat signalnya.


Repeater juga biasa digunakan pada jaringan yang bertopologi BUS untuk
memperpanjang jangkauan jaringan.

sirius-echo-home-repeater

 Bridge

Diperlukan jika terdapat 2 buah jaringan yang bertipe sama / yang bertopologi
berbeda akan tetapi yaitu menghendaki agar lalu lintas data lokal dari masing-
masing jaringan tidak saling mempengaruhi jaringan yang lainnya.

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
bridge

 Router

Kegunaannya untuk menghubungkan 2 buah jaringan yang berbeda tipe / topologi


maupun protokolnya. Router dipakai untuk melindungi jaringan komputer dari
pihak luar yang ingin mengakses jaringan.

cisco-router-2501

 Gateway

Berfungsi untuk menghubungkan 2 buah jaringan yang memiliki protokol yang


berbeda.

pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!
pdfMachine
A pdf writer that produces quality PDF files with ease!
Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original documents. Compatible across
nearly all Windows platforms, simply open the document you want to convert, click “print”, select the
“Broadgun pdfMachine printer” and that’s it! Get yours now!

Anda mungkin juga menyukai